Anda di halaman 1dari 2

Nama

: Indah Tri Wijayanti


S1 KEPERAWATAN

LEMBAGA PENYEGAH PENYAKIT KANKER


KARAKTERISTIK KANKER
Sehat bukn berarti tidak berpenykit, kalimat tersebut harus dijadikan pedoman setiap orang yang tidak ingin terkena
penyakit khususnya Kanker, tidak ada rasa nyeri bukan berarti didalam tubuh kita tidak ada penyakit, begitulah salah satu karakter
penyakit Kanker, tidak ada keluhan yang berarti, tetapi tiba-tiba dokter memvonis bahwa Kanker telah menggerogoti salah satu
bagian tubuh kita.
Kanker adalah suatu penyakit dimana terjadi pertumbuhan sel-sel jaringan tubuh yang tidak normal,cepat, dan tidak
terkendali. Sel-sel Kanker akan terus membela diri, terlepas dari pengendalian pertumbuhan, dan tidak lagi menuruti hukum-hukum
pembiakan. Bila pertumbuhan ini tidak cepat dihentikan dan diobati maka sel Kanker akan berkembang terus. Sel Kanker, tidak akan
tumbuh menyusup ke jaringan sekitarnya (invasif), lalu membuat anak sebar (metastasis) ke tempat yang lebih jauh melalui pembuluh
darah dan pembuluh getah bening. Penyakit Kanker tidak pandang bulu, dapat menyerang siapapun pada semua golongan umur,
tanpa memandang jenis kelamin, kebangsaan, atau golongan. Namun demikian, Kanker lebih sering menyerang manusia yang berusia
lebih dari 35 tahun. Jenis kanker tertentu dapat lebih banyak mengenai golongan tertentu pula.
Kanker sebenarnya bukan penyakit yang datang seketika tetapi membutuhkan proses untuk dapat menggerogoti salah satu
alasan Kanker tidak dapat disembuhkan tubuh seseorang, adalah sikap dan tindakan dari penderita itu sendiri dan diperparah
kekurang pahaman masyarakat tentang Kanker itu sendiri, serangan Kanker yang berakhir dengan kematian sebagian besar
disebabkan oleh pendeteksian yang terlambat dan meningkatnya masyarkat jumlah penderita setiap tahun disebabkan belum
menyadari arti pentingnya pencegahan.
Hal ini bisa terlihat dari makin banyaknya jumlah penderita kanker yang datang berobat ke RSCM. Demikian dikatakan
Kepala Departemen Radioterapi RSCM, Prof. Soeharto Gondhowiardjo MD, PhD yang akrab dipanggil Tati, tahun 2007 jumlah
penderita kanker paru di Dapartemen Radiologi RSCM sebanyak 1500 orang. Nampaknya dari tahun ke tahun angkanya naik terus.
Ini menunjukan pasien penderita kanker makin banyak saja penderitanya, ujarnya. Antisipasi makin tingginya jumlah penderita
kanker sudah diingatkan oleh federasi kanker dunia. Di tahun 2005 jumlah penderita kanker membengkak menjadi 25 juta orang.
Penderita terbanyak datang dari Negara berkembang seperti Indonesia. Angka ini naik hingga 5 kali lipatnya dari sekarang, sebut
tati.
Di Indonesia sendiri, tidak ada kongkrit berapa jumlah penderita kanker. Namun ancaman meledaknya jumlah penderita
kanker, dikatakan Tati, bisa digambarkan bahwa 1 dari 1000 orang adalah penderita kanker. Atau ada 200.000 kasus baru penderita
kanker setiap tahunya
Di Rumah Sakit Kanker Dharmais Jakarta, yang terbanyak adalah penderita kanker payudara, yaitu mencapai 1.828 orang
pada 1995 hingga 2005. Disusul kanker leher rahim, nasophryngeal, paru-paru, tiroid,rectum,tongue,prostate glands, lymphoma, dan
lymphone gland.
Adapun di Dapertemen Radioterpi RSCM, rata-rata terdapat 1.600 orang pasien per tahun. Dari jumlah itu, terbanyak 441
kasus adalah kanker leher rahim dan 244 pasien kanker payudara. Sisanya NPC, rectal, dan paru-paru. Ironisnya, sebagian besar
pasien penderita kanker datang kerumah sakit sudah dalam kategori lanjut local atau lanjut. Tercatat di RSCM 70 persen sudah
stadium lanjut. Yang stadium dini hanya 30 persen, imbuh soehartati prihatin.
Penyebab-penyebab Kanker :
1. Faktor Keturunan (Genotif)
2. Faktor Fisika dan Kimia (Lingkungan)
3. Faktor Makanan
Dari ketiga factor diatas, penyebab kanker yang paling dominan adalah pola dari pola makan kita sehari-hari. Secara tidak sadar
seringkali kita mengkonsumsi makanan atau minuman yang sudah dicampur dengan zat Pengaktif sel Kanker yang dibidang kesehatan
disebut KARSINOGEN
Berbagai Macam Zat Karsinogen dalam makanan antara lain:
1. Mono Sodium Glutamat ( Penyebab rasa/vetsin)
2. Natrium Benzoat/Natrium Siklamat ( Pengawet Makanan )
3. Borax/Formalin/Garam Bleng ( Pengenyal Makanan )

4. Rodhamine, DAB, Tatrazine Cl. / Yellow Sunset ( Zat Pewarna Makanan )


5. Aspartam, Taurin, Sakarin ( Pemanis Buatan )
Kebiasaan-kebiasaan hidup yang menyebabkan Kanker
1. Mengkonsumsi lebih dari 20 jam nasi yang dipanasakan
2. Perokok Berat
3. Bergonta-ganti pasangan hidup
4. Pemakaian minyak jelantah ( lebih dari 3 kali )
Jenis Kanker yang Dominan Menyerang Manusia
1. Kanker Mulut Rahim ( Serviks )
4. Kanker Hati ( Hepatoma )
2. Kanker Payudara
5. Kanker Paru
3. Kanker Prostat
6. Kanker Usus
Secara umum gejala kanker dapat dikenali dengan memperhatikan tujuh tanda bahaya yaitu WASPADA singkatan dari :
1. W
: Waktu buang air besar atau air kecil ada perubahan kebiasaan dan gangguan
2. A
: Alat pencernaan terganggu dan susah menelan
3. S
: Suara serak atau batuk yang tak kunjung sembuh-sembuh
4. P
: Payudara atau ditempat lain ada benjolan ( Tumor )
5. A
: Andeng-andeng ( tahi lalat ) yang berubah sifatnya menjadi semakin besar dan gatal
6. D
: Darah atau lender yang abnormal keluar dari tubuh
7. A
: Adanya koreng atau borok yang tak kunjung sembuh-sembuh
Gejala Kanker Mulut Rahim ( Serviks )
Pada stadium dini, Kanker Mulut Rahim ( Serviks ) seringkali tidak menunjukkan gejala awal, pada stadium tertentu ditemukan gejala
sebagai berikut :
a. Mengalami gejala menstruasi yang abnormal ( berkepanjangan dan berulang )
b. Mengalami keputihan ( Lekore ) yang abnormal ( Berkepanjangan dan berulang )
c. Saat melakukan hubungan suami istri terasa perih dan mengeluarkan bercak darah
d. Timbulnya perdarahan setelah mati haid ( Menopause )
e. Timbulnya nyeri haid yang abnormal ( berkepanjangan dan dilepen )
Catatan : Untuk deteksi dini Kanker Mulut Rahim ( Serviks ) hendaknya melakukan test PAPSMEAR minimal setahun sekali
Gejala Kanker Payudara
a. Kulit payudara berkerut dan terasa gatal, kadang-kadang timbul benjolan
b. Mengeluarkan air walaupun sudah tidak menyusui ( biasanya rasanya gatal )
c. Putting susu terlipat kedalam/mendelep (Retraksi )
d. Jika kedua tangan diangkat ke atas, ada cengkungan diantara putting dan ketiak
Catatan : Untuk deteksi dini Kanker Payudara secara pasti hendaknya melakukan MAMOGRAFI minimal setahun sekali.
Gejala Kanker Prostat
a. Menurunnya fungsi sexual dan libido secara drastis
b. Jika buang air kecil tidak lancar dan terasa sakit
c. Sering mengalami kram dibawah pusar
d. Sering mengalami ngompol tanpa sadar
Catatan : Untuk deteksi dini Kanker Prostat secara pasti hendaknya melakukan SCANING minimal setahun sekali
Gejala Kanker Paru
a. Suara serak disertai batuk yang tidak kunjung sembuh
b. Sering mengalami nyeri dada dan sesak nafas
c. Badan terasa lemah dan tidak nafsu makan
d. Mengalami demam, keringat malam, kadang-kadang disertai benjolan dileher
CARA HEMAT DAN SEHAT MENGHINDARI KANKER
1. Mengurangi konsumsi zat karsinogen
2. Mengkonsumsi makanan anti oksidan
Contoh :
- sayuran
: brokoli, sawi hijau, kecambah, kacang hijau, wortel, tomat
- buah-buahan : apel hijau, anggur hijau, pier hijau
- laukpauk
: tempe, ikan laut segar
3. Konsumsi air yang cukup dan berolah raga secara teratur
4. Immunotherapi anti kanker

Anda mungkin juga menyukai