Anda di halaman 1dari 3

Banyaksensordanrnetodeyangtelahdigunakanuntukmemantauaktivitasgunungapi

seperti metode visual, metode seisrnik, metodetermal, metodekirniagas, metodepenginderaanjauh.dan


metodedeformasi.

PengamatanDeformasi
Ketika gunung api akan meletus (erupsi) akanterjadipeningkatantekanandidapurmagma.Peningkatantekanandi
dalam dapur magma ini akan menyebabkan deformasi (naik dan turun) permukaan gunung api. Deformasi ini bisa
diamatimenggunakan GPS, Tiltmeter,danbeberapaperalatanlainnya. Pengamatan deformasiiniakanmemberikan
informasiapakah gunung api sedangmengembang(mau2meletus)atausedang tidakmengembang(tidur).Saatini,
beberapa gunung api di kepulauan Jawa dan Bali sudah dilakukan pengamatan deformasi menggunakan GPS
GeodetikL1&L2.

metodepengukurangeodetikterhadapdeformasihorizontaldanverticaldarizonagunungapi
pola dan kecepatan deformasi permukaan tersebut dapat digunakan mengungkapkan
karakteristik aktivitas magmatik , lokasi dan pusat tekanan dari pergerakan gunung api yang
berangkutan

PengamatanGasdanThermal
Selain peningkatan seismisitas, peningkatan gas dan thermal (suhu) juga terjadi apabila sebuah gunung api akan
erupsi. Beberapa gas keluar ketika gunung api mau dan sedang erupsi antara lain Karbonmonoksida (CO),

Karbondioksida (CO2), Hidrogen Sulfide (H2S), Sulfurdioksida (S02), dan Nitrogen (NO2). Peningkatan suhu juga
bisateramatidarimulaimengeringnyasungaidandanausertaperpohonanyangmulaimatidisekitargunungapi.
Pengukuran untuk gas dan thermal bisa dilakukan secara langsung, namun pengukuran secara langsung sangat
berisiko bagi pengukur. Solusi lain adalah dengan cara memasang alat pengukuran gas danthermaldi lapangan
fumaroeldan datanya terekamsecaraterusmenerusdanbisadikirimsecaraautomatiske pusatpengamatan.Untuk
saatinipengukurankandungangasjugasudahbisadilakukanmelaluipesawatterbang

PengamatanGravitidanGeomagnet
Pengamatan berat jenis (graviti) merupakan salahsatupengamatanmenggunakanmetodegeofisika.Ketikagunung
api mau meletus maka akan terjadi perubahan densitas (berat jenis) di bawah permukaan karena adanya magma
yang menuju ke permukaan tanah. Untuk mengetahui perubahan magma bawah permukaan ini perlu dilakukan
pengukuran metode graviti secara berkala pada sebuah gunung api.Permodelanhasil pengukurangravitiakanbisa
memprediksivolumedapurmagmasuatugunungapi.
Pengamatan Geomagnet dilakukan untuk mengamati nilai intensitas magnet di atas gunung api, apabila magma
mulainaikke atas permukaan maka nilai intensitas magnetdiatas gunung api akan rendahkarenapengaruhpanas
magma. Magma yang naik ke atas permukaan akan memiliki nilai susceptibilitasyangrendah dibandingkandengan
batuan vulkanik pembentuk gunung api. Hasil akhir dari pengukuran Geomagnet juga untuk memodelkan
volumedaripadadapurmagma.

PengamatanRemoteSensing
Salah satu tujuan utama penginderaan jauh dalam bidang pemetaan adalah untuk mengetahui atau mendapatkan
gambar suatu obyek tanpa harus mendatangi obyek tersebut secara langsung. Metode ini terkait dengan sensor
yang bisa mengamati suatu obyek, yang analoginya adalah kamera foto. Jika kamera atau sensor ini terletak di
pesawat udara, maka hasilnya adalah foto udara jika terletak di satelit atau pesawat luar angkasa, maka hasilnya
adalah citra satelit. Sensor merekam semua pantulan radiasi yang dipancarkan oleh obyek di permukaan bumi.
Radiasi yang umum adalah dari pantulan sinar matahari (gelombang cahaya) yang direkam oleh sensor dan
diterjemahkan dalam warna yang berbeda tergantung panjang gelombangnya. Metode ini dikelompokkan menjadi
penginderaan jauh pasif, karena sensor hanya menerima pantulan panjang gelombang cahaya. Kelemahannya
adalah sangat tergantung kepada sinar matahari, artinya tidak berfungsi di malam hari, dan tidak dapatmenembus
awan.
Aplikasi remote sensing bisa digunakan dalam pemetaan topografi, pembuatan model permukaan (digitalelevation
model), pemetaan arus laut, pekerjaan hidrologi, aktivitas terkait dengan seismik,kegiatan terkaitdengandeformasi
permukaan (penurunan atau kenaikan permukaan tanah), gunung api, perubahan daerah pesisir serta aplikasi
kehutanan.

Anda mungkin juga menyukai