Anda di halaman 1dari 1

NOTULENSI PRESENTASI:

Pak Rizon
-

Biasanya dalam penelitian pengaruh itu terhadap sesuatu hal yang lebih pokok
(biasanya itu informal yang mempengaruhi formal)
Namun, hal tersebut tidak menjadi masalah ketika tujuan dari penelitian tersebut
teruraikan dengan jelas

Lebih mengeksplorasi lagi terkait dengan pkl baik teori maupun fenomena yang
terjadi di lapangan saat ini

Sebaiknya tidak hanya membuat kerangka teori tetapi juga lebih dijabarkan dengan
kerangka pikir penelitian, sehingga alur penelitian dapat terlihat jelas

Metode penelitian yang dibuat sampling belum sesuai dengan karakteristik pkl yang
berpindah-pindah, sehingga jumlah popoulasi pkl keselurahan di jalan slamet riyadi
tidak dapat di hitung dengan tepat

Ibu Kusumastuti
-

Perlu diperhatikan siapa saja yang melewati kawasan perdagangan-jasa dan siapa
saja yang menggunakan jasa PKL

Metode penelitian dapat ditambah dengan metode pemetaan, misalnya pemetaan


PKL berdasarkan waktu berjualan

Anda mungkin juga menyukai