Bagian Alat Indera

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 1

No

1.

Nama Alat Indera


Mata

Bagian dan fungsi


1. Sklera untuk melindungi bola mata
2. Iris untuk member warna mata
3. Pupil sebagai pintu masuk cahaya
4. Kornea untuk memfokuskan cahaya yang masuk
5. Retina sebagai layar penangkap bayangan benda yang di lihat
6. Lensa mata untuk membentuk bayangan yang dilihat
7. Otot mata untuk menggerakkan bola mata
Telinga dibagi menjadi 3 bagian yaitu:
1. Telinga luar : Daun Telinga ( menangkap gelombang suara), lubang telinga
(saluran suara ke gendang telinga)
2. Telinga Tengah: Selaput gendang telinga (menangkap suara dari lubang
telinga), dan Tulang pendengaran (meneruskan getaran suara) serta ada
saluran Eustachius yang menghubungkan telinga dengan saluran
tenggorokan
3. Telinga Dalam: Rumah siput(penerima getaran dari tulang pendengaran),
alat keseimbangan
1. Rongga hidung : tempat masuknya udara
2. Rambut hidung: menyaring debu
3. Lendir : mengeluarkan kotoran
4. Saraf pembau : mendeteksi gas yang masuk ke hidung yang di bawa ke
otak

2.

Telinga

3.

Hidung

4.

Lidah

1. Terdiri atas empat bagian yaitu bagian: Ujung depan (manis), Samping
depan ( Asam), Samping belakang ( Asin), Pangkal lidah ( Pahit)

5.

Kulit

Sebagai indera peraba, yang mampu merasakan rasa panas, dingin, nyeri dan
pengatur suhu badan dengan mengeluarkan keringat

Bagian Alat
Indera

Anda mungkin juga menyukai