Pembobolan Akun Icloud

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 11

PEMBOBOLAN AKUN

ICLOUD
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN

Disusun Oleh
Nur Novita Asri
Nur Widi Hastuti
Nurul Hikmah

AKS-B

122221095
122221096
122221097

Sekilas Tentang Cloud Computing


Komputasi awan (bahasa Inggris: cloud computing)
adalah gabungan pemanfaatan teknologi computer
('komputasi') dan pengembangan berbasis Internet
('awan').
Menurut sebuah makalah tahun 2008 yang dipublikasi
IEEE Internet Computing "Cloud Computing adalah
suatu paradigma dimana informasi secara permanen
tersimpan di server di internet dan tersimpan secara
sementara di komputer pengguna (client) termasuk di
dalamnya adalah desktop, computer tablet, notebook,
komputer tembok, handheld, sensor-sensor, monitor
dan lain-lain"

Komputasi awan saat ini merupakan trend


teknologi terbaru, dan contoh bentuk
pengembangan dari teknologi Cloud Computing

ini adalah iCloud.

Kelebihan Cloud Computing

Akses Mudah Dimanapun Anda Berada


Efisiensi Biaya
Fleksibilitas dalam Menambah Kapasitas
Kemudahan Monitoring dan Manajemen
Server
Meningkatkan availability dan
ketersediaan data
Fokus dalam Melakukan Bisnis dan
Pengembangan Perusahaan

Kekurangan Cloud Computing

Hal yang paling wajib dalam komputasi awan


adalah koneksi internet, internet bisa dibilang jalan
satu-satunya jalan menuju komputasi awan, ketika
tidak ada koneksi internet ditempat kita berada
maka jangan harap bisa menggunakan sistem
komputasi awan.
Kerahasiaan dan keamanan adalah salah satu hal
yang paling diragukan pada komputasi awan.
Dengan menggunakan sistem komputasi awan
berarti kita mempercayakan sepenuhnya atas
keamanan dan kerahasiaan data-data kepada
perusahaan penyedia server komputasi awan.

Sejarah iCloud

iCloud merupakan pengembangan dari layanan


komputasi awan yang telah
disediakan Apple sebelumnya yaitu iTools pada tahun
2000, .Mac pada tahun 2002 dan MobileMe pada tahun
2008. Dan Steve Jobs CEO Apple, dalam Apple
Worldwide Developers Conference (WWDC) yang
diadakan tanggal 6 Juni 2011 di San Fransisco telah
menyatakan bahwa iCloud akan menggantikan layanan
MobileMe yang telah dikeluarkan Apple sebelumnya.
Dalam kesempatan tersebut Steve Jobs juga
mengumumkan bahwa Apple telah membangun pusat
data senilai US$ 1 miliar di North Carolina yang
memungkinkan pengguna menyimpan konten mereka
di layanan komputasi awan milik mereka.

Fitur-fitur iCloud
Secara sederhana, fungsi iCloud adalah
untuk menyimpan, sinkronisasi, backup dan
restore data.
iCloud memungkinkan para penggunanya
untuk mensinkronisasi data seperti foto,
musik, dan dokumen ke
dalam iPhone, iPad, iPod
Touch, Mac dan komputer secara otomatis
pada waktu yang bersamaan. Sehingga
pengguna dapat mengaksesnya dimana saja
dan kapan saja tanpa perlu mem-back
up data secara manual.

a. iTunes dalam iCloud

b.Berkas foto

c. Aplikasi, Buku dan Back up


Kalender
Email

d. Kontak,
dan

e. Dokumen, pengingat
Friends
dan catatan

g. Find My device

f. Find My

Permasalahan kasus iCloud


Menjelang peluncuran
produk iPhone
terbaru, Apple diterpa
masalah pembobolan
akun iCloud, layanan
penyimpanan cloud
milik Apple. Beberapa
hari yang lalu, dunia
maya digemparkan
dengan berita
bobolnya iCloud.
Sejumlah akun milik
selebriti Hollywood
pun menjadi korban,
seperti Jennifer
Lawrence, Ariana
Grande, Rihanna,
Kate Upton dan masih
banyak lagi. Foto-foto
pribadi para mereka
pun tercuri dan
disebarkan melalui
berbagai situs jejaring
sosial.

Dikutip dari Mashable


dan Kompas.com,
foto-foto yang
seharusnya hanya
menjadi konsumsi
pribadi tersebut
pertama kali muncul
di sebuah situs
jejaring sosial anonim.
Si pengunggah foto
mengaku foto-foto
tersebut didapat dari
akun iCloud yang
dibobolnya.
Apple sebagai pemilik
layanan iCloud,
menyatakan sedang
melakukan investigasi
terhadap pembobolan
akun layanan iCloud
mereka.Apple belum
merinci secara pasti
penyebab
pembobolan tersebut.

Namun, para peneliti


di firma keamanan
FireEye mengatakan
bahwa serangan
tersebut merupakan
serangan frontal yang
bisa terjadi pada
siapa saja. FireEye
juga mengatakan
serangan itu
sebenarnya bisa
dihindari jika
pengguna
menggunakan
verifikasi dua tahap
saat mengakses
akun. Namun, Apple
dinilai terlambat
dalam
mensosialisasikan
metode tersebut.

SOLUSI PERMASALAHAN TERKAIT PEMBOBOLAN ICLOUD

diperlukan sandi yang kuat dengan minimal delapan karakter


dengan kombinasi angka, huruf besar, dan huruf kecil.
Langkah itu harus dilakukan secara berkala.
menggunakan pertanyaan keamanan sebagai metode
otentikasi kedua.
Menggunakan metode two-step-verification atau
autentifikasi dua faktor
Kita juga perlu berhati-hati apabila menghubungkan satu
akun dengan akun lainnya.
Serta, mengaktifkan password dalam akun komputer atau
smartphone serta selalu meng-update versi sistem
operasi juga bisa menjadi tindakan pencegahan.

Anda mungkin juga menyukai