Anda di halaman 1dari 11

2.

2 Pusat Penelitian dan Pengembangan Permukiman (PUSLITBANG)


2.2.1 Profil Perusahaan
Pusat Penelitian dan Pengembangan Permukiman (Puslitbang Permukiman)
merupakan salah satu dari empat pusat litbang di bawah Badan Penelitian dan
Pengembangan Pekerjaan Umum, yang diarahkan untuk berperan the techno
structure atau scientific backbone dalam merumuskan kebijakan penyelenggaraan
infrastruktur di bidang permukiman.
Sebagai lembaga litbang, Pustlitbang Permukiman diharapkan mampu
menghasilkan teknologi permukiman yang inovatif, aplikatif dan bermanfaat
langsung bagi masyarakat melalui program-program litbang yang lebih diarahkan
pada litbang terapan (80%), sedangkan selebihnya merupakan sains murni (20%).
Sejak berdirinya di tahun 1953 dengan nama Lembaga Penyelidikan
Masalah Bangunan hingga saat ini, Puslitbang Permukinan telah banyak
menghasilkan produk litbang berupa teknologi tepat guna serta standar, pedoman
dan manual (SPM) bidang permukiman. Dengan produk teknologi terapan yang
memiliki pangsa pasar yang luas, memungkinkan lembaga ini juga berperan
sebagai katalisator penggerak dunia usaha industri konstruksi bidang permukiman
melalui pemanfaatan teknologi hasil litbang.
Untuk terus meningkatkan kemanfaatan sumberdaya litbang dalam
menunjang penyelenggaraan infrastruktur permukiman, upaya-upaya peningkatan
terus dilakukan melalui program kegiatan yang dikembangkan dalam 3 (tiga)
kelompok utama, yaitu: Research and Development, Consulting service
dan Education. Dalam hal peningkatan kualitas litbang, upaya dilakukan melalui
pengembangan sumber daya manusia dan fasilitas pada balai-balai teknis dan
bidang-bidang penunjang.
Profil ini disusun untuk memberikan gambaran tentang organisasi,
sumberdaya litbang, produk litbang dan jenis layanan yang dapat dimanfaatkan
oleh masyarakat dalam rangka penyelenggaraan infrastruktur permukiman.

2.2.2 Sejarah Perususahaan


Pusat

Penelitian

dan

Pengembangan

Permukiman

atau

disingkat

PUSLITBANGKIM adalah salah satu dari empat institusi penelitian dan


pengembangan dibawah Badan Penelitian dan Pengembangan Kementerian
Pekerjaan Umum. Sejarah PUSLITBANGKIM diawali dari :
1953 - 1975

Lembaga Penyelidikan Masalah Bangunan (LPMB)


Direktorat Penyelidikan Masalah Bangunan (DPMB) di

1976 - 1984

bawah Departemen Pekerjaan Umum


Pusat Penelitian dan Pengembangan Permukiman
(PUSLITBANGKIM) di bawah Badan

1985 - 1984

Penelitian dan Pengembangan Departemen Pekerjaan Umum


Pusat Penelitian dan Pengembangan Teknologi Permukiman
(PUSLITBANGKIM)
di bawah Badan Penelitian dan Pengembangan Departemen

2000

Permukiman dan Pengembangan Wilayah


Pusat Penelitian dan Pengembangan Permukiman
(PUSLITBANGKIM) di bawah Badan
Penelitian dan Pengembangan Departemen Permukiman dan

2001 - 2004

Prasarana Wilayah
Pusat Penelitian dan Pengembangan Permukiman di bawah
Badan Penelitian dan

2005 - sekarang

Pengembangan Kementerian Pekerjaan Umum.

PUSLITBANGKIM telah melakukan berbagai penelitian di bidang


permukiman, pengembangan teknologi bangunan, dan lingkungan permukiman,
standarisasi,

pengujian,

dan

lain-lain.

Berbagai

produk

keluaran

PUSLITBANGKIM telah banyak dimanfaatkan dalam pembangunan baik yang


dilakukan oleh pemerintah, swasta, maupukin masyarakat luas. Untuk
meningkatkan profesionalisme, PUSLITBANGKIM terus menjalin kerjasama
dengan berbagai pihak yang memiliki kepentingan sama seperti perguruan tinggi,
organisasi-organisasi penelitian dan pengembangan lainnya baik swasta maupun
pemerintah yang ada di dalam dan luar negeri.

Sebagai lembaga riset, Puslitbangkim juga berfungsi sebagai hubungan antar


jejaring keilmiahan internasional yaitu sebagai Regional Center for Community
Empowerment on Housing and Urban Development (RC-CEHUD) untuk kawasan
Asia Pasifik serta sebagai focal point Unesco - IPRED (International Platform for
Reducing Earthquake Disaster) untuk kawasan Asia Tenggara.

2.2.3 Tugas dan Fungsi


2.2.3.1 Tugas Pokok
Melaksanakan penelitian dan pengembangan serta penerapan ilmu
pengetahuan dan teknologi di bidang permukiman.

2.2.3.2 Fungsi
1.

Penyusunan

kebijakan

teknis,

rencana

dan

strategi

penelitian,

pengembangan dan penerapan ilmu pengetahuan dan teknologi, serta


penyelidikan dan pengkajian di bidang permukiman.
2.

Pelaksanaan penelitian, pengembangan, penerapan, serta pelayanan ilmu


pengetahuan dan teknologi, serta penyelidikan dan pengkajian di bidang
permukiman.

3.

Penyiapan, perumusan, dan evaluasi standar, pedoman, dan manual di bidang


permukiman.

4.

Pemantulan, evaluasi, dan pelaporan tugas penilitan, pengembangan


danpenerapan ilmu pengetahuan dan teknologi, sreta penyelidikan dan
pengkajian di bidang permukiman.

5.

Pelaksanaan pengembangan sumber daya manusia dan sarana kelitbangan di


bidang permukiman.

6.

Pelaksanaan

administrasi

meliputi

ketatausahaan,

keuangan,

kerumahtanggaan, arsip dan dokumentasi, pengelolaan barang milik negara,


kepegawaian, organisasi dan tata laksana,kerja sama,serta komunikasi
dan informasi publik.

7.

Pemberian dukungan yang di perlukan bagi penyelanggaraan perusahaan,


pemanfaatan, dan pemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi;

8.

Pelaksanaan tugas lainnya yang di berikan oleh Kepada Badan Litbang.

2.2.4 Visi dan Misi Perusahaan


2.2.4.1 Visi
Menjadi institusi litbang yang terdepan dalam menghasilkan teknologi dan
rumusan kebijakan permukiman yang Bermanfaat, Aplikatif, Inovatif dan
Kompetitif serta berwawasan lingkungan.

2.2.4.2 Misi
1.

Menghasilkan

teknologi

dan

rumusan

kebijakan

permukiman

yang

bermanfaat, aplikatif, inovatif dan kompetitif serta berwawasan lingkungan.


2.

Menyusun

produk-produk

Standar,

Pedoman

dan

Manual

bidang

Permukiman.
3.

Memberikan advis teknis, pendampingan bantuan teknis terhadap rehabilitasi


insfrastruktur akibat bencana alam dan perkuatan laboratorium pengujian
daerah.

4.

Memasyarakatkan hasil litbang permukiman.

2.2.5 Struktur Organisasi dan Uraian Tugas

Gambar 2.2.5 Struktur Organisasi PUSLITBANG


1.

Bagian Tata Usaha


Tugas Pokok:
Berdasarkan

Permen

PU

No

01/PRT/M/2007

tentamg

Ortala

Departemen Pekerjaan Umum, Bagian tata usaha mempunyai tugas


melaksanakan

urusan

administrasi

perkantoran,

keuangan

dan

perbendaharaan.
Sub Bagian Tata Usaha, meliputi:

2.

1.

Sub Bagian Keuangan.

2.

Sub Bagian Tata Usaha dan Rumah Tangga.

Bidang Sumber Daya Kelitbangan


Tugas Pokok:
Berdasarkan Permen PU No 01/PRT/M/2007 tentang Orala Departemen
Pekerjaan Umum, Bidang Pengembangan Keahlian dan Sarana Kelitbangan

melaksanakan perencanaan dan pengembangan keahlian, pengelolaan jabatan


fungsional dan sumber daya manusia litbang serta pengembangan sarana
kelitbangan.
Sub Bidang Pengembangan Keahlian dan Sarana Kelitbangan, meliputi:

3.

1.

Sub Bidang Pengembangan Keahlian.

2.

Sub Bidang Pengembangan Sarana.

Bidang Program dan Kerjasama


Tugas Pokok:
Berdasarkan Permen PU No 01No 01/PRT/M/2007 tentang Ortala
Departemen Pekerjaan Umum, Bidang Program dan Kerjasama melakukan
penyusunan rencana strategis dan program tahunan, monitoring dan evaluasi
serta pengembangan kerjasama dan kemitraan hasil litbang bidang
permukiman.
Sub Bidang Program dan Kerjasama, meliputi:

4.

1.

Sub Bidang Program dan Evaluasi.

2.

Sub Bidang Kerjasama.

Bidang Standar dan Diseminasi


Tugas Pokok:
Berdasarkan

Permen

PU

No

01/PRT/M/2007

tentang

Ortala

Departemen Pekerjaan Umum, Bidang Standar dan Diseminasi melaksanakan


koordinasi perumusan standar, fasilitas dan evaluasi penerapan standar,
melaksanakan diseminasi dan informasi serta pelayanan advis teknis bidang
permukiman.
Sub Bidang Standar dan Diseminasi, meliputi:

5.

1.

Sub Bidang Standar

2.

Sub Bidang Diseminasi

Balai Perumahan dan Lingkungan


Tugas Pokok:

Berdasarkan

Permen

PU

No

01/PRT/M/2007

tentang

Ortala

Departemen Pekerjaan Umum, Balai Tata Ruang Bangunan dan Kawasan


mempunyai tugas melaksanakan perencanaan teknis, pelaksanaan penelitian
dan pengembangan, penunjangan ilmiah, layanan pengujian laboratorium dan
lapangan, serta pemberian saran teknis teknologi tata ruang, bangunan dan
kawasan.
Fasilitas Laboratorium, meliputi:

6.

1.

Studio Sistem Informasi Geografi.

2.

Studio Masa Ruang.

3.

Studio Komputasi.

Balai Struktur dan Konstruksi Bangungan


Tugas Pokok:
Berdasarkan

Permen

PU

No

01/PRT/M/2007

tentang

Ortala

Departemen Pekerjaan Umum, Balai Struktur dan Konstruksi Bangunan


memiliki tugas melaksanakan perencanaan teknis, pelaksanaan penelitian dan
pengembangan, penunjang ilmiah, layanan pengujian laboratorium dan
lapangan serta pemberian saran teknis teknologi struktur dan konstruksi
bangunan.
Fasilitas Laboratorium, meliputi:

7.

1.

Laboratorium mekanika tanah.

2.

Laboratorium rekayasa gempa.

3.

Laboratorium pengujian struktur.

4.

Workshop.

Balai Tata Bangunan


Tugas Pokok:
Koordinasi advis teknis, pelayanan teknis, dan fasilitasi litbang policy
analysis lingkup tata bangunan (keselamatan, kehandalan, dan kenyamanan).
Fungsi:
1.

Pelaksanaan pengembangan.

2.

Perekayaan dan difusi teknologi.

3.

Pelaksanaan pelayanan teknis meliputi pengujian dan pengkajian.

4.

Pelaksanaan alih teknologi.

5.

Penyiapan standar, pedoman manual.

6.

Penyelenggaraan laboratorium serta sertifikasi.

7.

Evaluasi dan pelaporan.

Fasilitas:

8.

1.

Laboratorium Kenyamanan Bangunan Gedung.

2.

Laboratorium Konservasi Energi.

3.

Laboratorium Uji perambatan udara.

Balai Air Minum dan Penyehatan Lingkungan Permukiman


Tugas Pokok:
Balai Air Minum dan Penyehatan Lingkungan PermukimanBerdasarkan
Permen PU No 01/PRT/M/2007 tentang Ortala Departemen PU, tugas pokok
Balai Lingkungan Permukiman (BLP) adalah melakukan survai, investigasi,
pengumpulan dan pengolahan data, penyusunan program, penyiapan dan
pemeliharaan laboratorium dan lapangan, penyiapan pelaksanaan teknis serta
pendayagunaan tugas fungsional dan penyusunan laporan.
Fasilitas Laboratorium:
1.

Laboratorium Uji Kualitas Air, Kualitas Sampah, dan Kualitas Udara


(terakreditasi oleh Komisi Akreditasi Nasional (KAN) No. LP-299-IDN
tanggal 24 April 2005 sesuai persyaratan ISO/IEC 17025-2005).
Alamat : Jl. Panyawungan Cileunyi Wetan Kabupaten Bandung, Tel:
022-7798393 Fax: 022-7798392.

2.

Laboratorium Uji Mutu Pipa PV, C, Pipa PE, PIPA HDPE, dan
Laboratorium Uji Mutu Meter Air (terkreditasi oleh Komisi Akreditasi
Nasional (KAN) No. LP-299-IDN tanggal 24 April 2005 sesuai
persyaratan

ISO/IEC

Alamat : Jl. Turangga No. 7 Bandung, Tel: 022-7304168.

17025-2005).

3.

Lembaga Inspeksi Instalasi Pengolahan Air (terkareditasi Komisi


akreditasi Nasional (KAN) No. LI-035-IDN, tanggal 1 Agustus 2008,
sesuai

dengan

persyaratan

ISO/IEC

17020-1998,

tipe

A).

Alamat : Jl. Panyawungan Cileunyi Wetan Kabupaten Bandung, Tel:


022-7798393 Fax: 022-7798392.

9.

Balai Bahan Bangunan


Tugas Pokok:
Berdasarkan Permen PU No 555/PRT/M/2005 tentang Ortala Departemen
PU, tugas pokok Balai Bahan Bangunan (BBB) adalah melaksanakan
penelitian, pengkajian dan pengujian di bidang bahan bangunan.
Fasilitas Laboratorium:
1.

Laboratorium semen, kapur, dan pozolan.

2.

Laboratorium bahan dan agregat.

3.

Laboratorium kayu, bamboo dan papan buatan.

4.

Peralatan uji lapangan.

10. Balai Pengembangan Teknologi Perumahan Tradisional Denpasar


Tugas Pokok:
Berdasarkan Permen PU No 9/PRT/M/2007 Balai Pengembangan Teknologi
Perumahan

Tradisional

denpasar

mempunyai

tugas

melaksanakan

perencanaan teknis, pelaksanaan penelitian dan pengembangan, penunjangan


ilmiah, layanan pengujian laboratorium dan lapangan, serta pemberian saran
teknis teknologi bidang perumahan tradisional di kawasan Bali, Nusa
Tenggara Timur dan Nusa Tenggara Barat.
Fasilitas Laboratorium:
1.

Laboratorium rekayasa bahan bangunan lokal.

2.

Studio Arsitektur Tradisional.

3.

Laboratorium lapangan model bangunan dan kawasan tradisional (Bali,


Nusa Tenggara Barat dan Nusa Tenggara Timur).

4.

Warung Informasi Teknologi (Warintek) mobil.

5.

Pusat Informasi Standar & Teknologi bidang permukiman di daerah


(Bali, Nusa Tenggara Barat dan Nusa Tenggara Timur).

11. Balai Pengembangan Teknologi Perumahan Tradisional - Makassar


Tugas Pokok:
Berdasarkan Permen PU No 9/PRT/M/2007 Balai Pengembangan Teknologi
Perumahan

Tradisional

Makassar

mempunyai

tugas

melaksanakan

perencanaan teknis, pelaksanaan penelitian dan pengembangan, penunjangan


ilmiah, layanan pengujian laboratorium dan lapangan serta pemberian saran
tenis teknologi bidang perumahan tradisional di Sulawesi, Maluku, dan
Papua.
Fasilitas Laboratorium:
1.

Laboratorium rekayasa bahan bangunan lokal.

2.

Studio Arsitektur Tradisional.

3.

Laboratorium lapangan model bangunan dan kawasan tradisional


(Sulawesi, Maluku, dan Papua).

4.

Warung Informasi Teknologi (Warintek) mobil.

5.

Pusat Informasi Standar & Teknologi bidang permukiman di daerah


(Sulawesi, Maluku, dan Papua).

12. Loka Teknologi Perumahan Medan


Berdasarkan Permen PU No 13/PRT/M/2007 Loka Teknologi Permukiman
Medan mempunyai tugas melakukan pengujian, percobaan produksi, dan
pengembangan teknologi struktur bangunan, bahan bangunan, lingkungan
permukiman dan sebagai pusat informasi hasil penelitian dan pengembangan
teknologi permukiman di daerah serta melaksanakan urusan tata usaha dan
rumah tanga loka dan urusan pelayanan teknis pengujian.
13. Loka Teknologi Perumahan Cilacap
Tugas Pokok:

Berdasarkan Permen PU No 13/PRT/M/2007 Loka Teknologi Perumahan


Cilacap mempunyai tugas melakukan pengujian, percobaan produksi, dan
pengembangan teknologi struktur bangunan, bahan bangunan, lingkungan
permukiman dan sebagai pusat informasi hasil penelitian dan pengembangan
teknologi permukiman di daerah serta melaksanakan urusan tata usaha dan
rumah tangga loka dan urusan pelayanan teknis pengujian.

2.2.5 Ruang Lingkup Usaha


Melaksanakan penelitian dan mpengembangan serta penerapan ilmu
pengetahuan dan teknologi di bidang permukiman. Melakukan berbagai penelitian
di bidang permukiman, pemgembangan teknologi bangunan dan lingkungan
permukiman, standarisasi, pengujian dan lain-lain.

Anda mungkin juga menyukai