Anda di halaman 1dari 7

SEKOLAH MENENGAH KEBANGSAAN SAINT

JOHN,TUARAN
PETI SURAT 248,89208 Tuaran/Tel:088-788354

FOLIO SAINS #B6D1E1#

NAMA:SYAFIQAH NABILA ROSLE


KELAS:2 UTM
TAJUK:ALAT TEKNOLOGI YANG SESUAI UNTUK
MEGATASI MASALAH HAD PENGLIHATAN DAN
PENDENGARAN

(Alatan Untuk Mengatasi Had Deria


Penglihatan)
1)Teleskop

Teleskop atau Teropong adalah alat optik yang berfungsi untuk


melihat benda-benda yang sangat jauh seperti gunung dan bintang
agar tampak lebih dekat dan jelas.Meskipun teropong sudah
digunakan sejak abad ke 17 namun sampai sekarang tidak seorang
pun yakin siapa yang pertama kali menemukan teropong. Memang pada
tanggal 2 oktober 1608 Hans Lippershey pernah mecoba mempatenkan
teleskop yang dibuatnya, tetapi ditolak oleh dewan penilai. Kemudian
pada tahun 1609 Galileo membuat sebuah teleskop yang sekarang
dikenal dengan sebutan teropong panggung. Setelah itu ia membuat
banyak macam teleskop dan mendapatkan banyak penemuan dalam
bidang astronomis yang membuatnya terkenal.

2)Binokular

Binokular (dari bahasa Latin, bi-, "dua-", dan oculus, "mata")


adalah alat yang dipegang dengan tangan dan dipakai untuk
membesarkan benda jauh dengan melewati tampilan dua
rentetan lensa dan prisma yang berdampingan. Prisma dipergunakan
untuk mengembalikan tampilan dan memantulkan cahaya lewat refleksi
internal total. Binokular menghasilkan bayangan yang benar dan tidak
terbalik sepertiteleskop. dapat dikatakan binokular adalah dua teleskop
yang dijadikan satu,menghasilkan penglihatan 3 dimensi bagi
pemakainya

3)Mikroskop

Mikroskop (bahasa Yunani: micros =


kecil dan scopein = melihat) adalah sebuah alat untuk melihat
objek yang terlalu kecil untuk dilihat secara kasat mata.
Mikroskop merupakan alat bantu yang dapat ditemukan hampir
diseluruh laboratorium untuk dapat mengamati organisme
berukuran kecil (mikroskopis). Ilmu yang mempelajari benda
kecil dengan menggunakan alat ini disebut mikroskopi, dan
kata mikroskopik berarti sangat kecil, tidak mudah terlihat oleh
mata.

(Alatan Untuk Mengatasi Had Deria


Pendengaran)

Mikrofon (bahasa Inggris: microphone) adalah suatu jenis transduser yang


mengubah energi-energi akustik (gelombang suara) menjadi sinyal listrik. Mikrofon
merupakan salah satu alat untuk membantu komunikasi manusia. Mikrofon dipakai
pada banyak alat seperti telepon, alat perekam, alat bantu dengar, dan
pengudaraan radio serta televisi.
Istilah mikrofon berasal dari bahasa Yunani mikros yang berarti kecil dan fon yang
berarti suara atau bunyi. Istilah ini awalnya mengacu kepada alat bantu dengar
untuk suara berintensitas rendah. Penemuan mikrofon sangat penting pada masa
awal perkembangan telepon. Pada awal penemuannya, mikrofon digunakan pada
telepon, kemudian seiring berkembangnya waktu, mikrofon digunakan dalam
pemancar radio hingga ke berbagai penggunaan lainnya. Penemuan mikrofon
praktis sangat penting pada masa awal perkembangan telepon. Beberapa penemu
telah membuat mikrofon primitif sebelum Alexander Graham Bell.

2)Pembesar suara

Pembesar suara merupakan transduser elektroakustik yang


menukar isyarat elektrik kepada bunyi. Pembesar suara
menolak satu perantaraan menurut denyutan isyarat elektrik,
dengan itu menyebabkan gelombang bunyi terhasil dari mana
ia boleh diterima oleh telinga. Pembesar suara (dan transduser
elektroakustik yang lain) ialah unsur paling banyak
kepelbagaian dalam sistem audio moden dan biasanya
bertanggungjawab bagi kebanyakan perbezaan bunyi apabila
membanding sistem-sistem berlainan.

3)Alat Bantu Pendengaran

Alat bantu dengar merupakan suatu alat akustik listrik yang dapat
digunakan oleh manusia dengan gangguan fungsi pendengaran
pada telinga. Biasanya alat ini dapat dipasang pada bahagian dalam
telinga manusia ataupun pada bagian sekitar telinga. Alat bantu dengar
tersebut dibuat untuk memperkuat rangsangan bahagian sel-sel
sensorik telinga bagian dalam yang rusak terhadap rangsangan suara
dan bunyi-bunyian dari luar. Alat Bantu dengar tersebut merupakan
sebuah alat elektronik yang menggunakan batere dimana dalam
pemakaiannya terdapat mikrofon yang mengubah gelombang dari suara
tersebut menjadi energi listrik yang kemudian diterima amplifier yang
dapat memperbesar volume suara dan mengirimkannya
pada speaker yang ada pada bagian dalam telinga. Jika ingin
menggunakan alat Bantu dengar ini maka terlebih dahulu harus
memeriksakan ambang pendengaran dengan alat yang dinamakan
audiogram. Setelah itu barulah dapat ditentukan jenis dan model apa
yang cocok digunakan untuk kasus kerusakan pendengaran yang
dialami.

Anda mungkin juga menyukai