Anda di halaman 1dari 1

RSUD NGUDI WALUYO

WLINGI

PEMBERIAN INJEKSI SUB CUTAN


No.Dok : ... / 05 / 2013
Tanggal Terbit

Jl.Dr.Soecipto No.5 Wlingi


Telp.(0342)691006
Fax.691040
18 Mei 2013
PROSEDUR TETAP

Pengertian
Tujuan
Kebijakan
Kompetensi
Prosedur

Unit terkait

No. Revisi : 00

Halaman : 1 / 1

DIREKTUR
RSUD NGUDI WALUYO WLINGI
BLITAR

Dr. BUDI WINARNO, MM


Pembina Utama Muda
NIP. 195310291983121001

Menghitung tetesan infus dalam 1 menit


Memberian cairan dan elektrolit secara tepat dan akurat
Memenuhi kebutuhan cairan dan elektrolit
Perawat dan dokter
1. Persiapan Alat :
Jam yang terdapat detikannya
2. Langkah-langkah
2.1 TAHAP PRE INTERAKSI
1. Perawat mencuci tangan
2. perawat melakukan verifikasi order
2.2 TAHAP ORIENTASI
1. Berikan salam, panggil nama klien.
2. Memperkenalkan nama perawat.
3. Menjelaskan tujuan, prosedur dan lama tindakan yang akan
dilakukan.
2.3 TAHAP KERJA
1. Memberikan kesempatan klien untuk bertanya
2. Menanyakan keluhan utama klien
3. Memulai tindakan dengan cara yang baik dan benar
4. Menutup tirai
5. Mengatur dan melihat posisi jarum infus, apakah tetesan infus
lancar/tidak
6. Menghitung banyaknya/jumlah tetesan dalam satu menit, sesuai
dengan program dokter dengan rumus :
Volume total infus x faktor tetesan
Total waktu infus dalam menit
7. Mengatur tetesan infus sesuai dengan jumlah tetesan/menit.
2.4 TAHAP TERMINASI
1. Evaluasi hasil yang dicapai, memberi reinforcement positif
pada klien.
2. Kontrak untuk pertemuan selanjutnya.
3. Akhiri kegiatan dan bersihkan peralatan.
4. Lepas sarung tangan dan cuci tangan lalu dokumentasikan.
IGD, IRNA, IRJ

Anda mungkin juga menyukai