Anda di halaman 1dari 3

Membangun Domain Name Server (DNS) Debian

Oleh : Roni Saputra


rhonnie_media@smkn1curup.sch.id

Domain Name Server (DNS) merupakan sebuah server yang mengatur segala aktifitas di internet,
menerjemahkan ip dalam bentuk domain seperti domain www.roni-saputra.net menggunakan ip
192.168.1.1 misalnya. Jadi DNS sangat berperan dalam dunia maya. Maka dari sana saya berupaya
membuat sedikit tutorial yang dapat digunakan untuk membantu dalam pembuatan DNS bagi kaum
NewBie.
Langkah awal adalah menginstal paket bind, di dalam debian woody ini menggunakan bind9
#apt-get install bind9
Setelah usai menginstal bind9, lakukan editing pada konfigurasi named.conf, untuk lebih mudah
silahkan anda masuk terlebih dahulu ke dalam direktori /etc/bind9.
#cd /etc/bind
/etc/bind#mcedit named.conf
zone "127.in-addr.arpa" {
type master;
file "/etc/bind/db.127";
};

zone "0.in-addr.arpa" {
type master;
file "/etc/bind/db.0";
};

zone "255.in-addr.arpa" {
type master;
file "/etc/bind/db.255";
};

// add entries for other zones below here


(tambahkan konfigurasi zone anda yang akan digunakan untuk DNS) seperti berikut :
zone "0.in-addr.arpa" {
type master;
file "/etc/bind/db.0";
};

zone "255.in-addr.arpa" {
type master;
file "/etc/bind/db.255";
};

// add entries for other zones below here


zone "roni-saputra.net" {
type master; merupakan konfigurasi untuk domain (DNS)

4
file "/etc/bind/db.roni";
};

zone "192.in-addr.arpa" {
type master; merupakan konigurasi untuk address (IP)
file "/etc/bind/db.192";
};
Setelah menambahkan script ini, lanjutkan dengan menyimpan file tersebut dengan menekan
tombol F2 dan keluar dengan menekan tombol F10.
Lanjutkan kembali dengan membuat file zone di dalam direktori /etc/bind, untuk memudahkan anda
dalam pembuatan file zone ini, cukup dengan mengcopy file db.local dan db.127 yang sudah ada,
dimana file ini nanti berfungsi sebagai db.domain dan db.ip
/etc/bind#cp db.local db.roni
Lakukan konfigurasi pada db.roni
/etc/bind#mcedit db.roni
Ini merupakan file asli yang dicopy dari db.local :
;
; BIND data file for local loopback interface
;
$TTL 604800
@ IN SOA localhost. root.localhost. (
1 ; Serial
604800 ; Refresh
86400 ; Retry
2419200 ; Expire
604800) ; Negative Cache TTL
;
@ IN NS localhost.
@ IN A 127.0.0.1
Lalu lakukan perubahan pada scrip di atas seperti :
;
; BIND data file for local loopback interface
;
$TTL 604800
@ IN SOA ns.roni-saputra.net. root.roni-saputra.net. (
1 ; Serial
604800 ; Refresh
86400 ; Retry
2419200 ; Expire
604800) ; Negative Cache TTL
;
@ IN NS ns.roni-saputra.net.
@ IN A 192.168.1.1
@ IN MX 1 roni-saputra.net.
www IN CNAME roni-saputra.net.
ns IN A 192.168.1.1

5
Lakukan pengcopyan kembali untuk file db.ipnya
/etc/bind#cp db.127 db.192
Ini merupakan file original dari copyan db.127
;
; BIND reverse data file for local loopback interface
;
$TTL 604800
@ IN SOA localhost. root.localhost. (
1 ; Serial
604800 ; Refresh
86400 ; Retry
2419200 ; Expire
604800 ) ; Negative Cache TTL
;
@ IN NS localhost.
1.1.168 IN PTR localhost.

;
; BIND reverse data file for local loopback interface
lakukan pengeditan pula pada script db.192
;
$TTL 604800
@ IN SOA ns.roni-saputra.net. root. roni-saputra.net. (
1 ; Serial
604800 ; Refresh
86400 ; Retry
2419200 ; Expire
604800 ) ; Negative Cache TTL
;
@ IN NS ns.roni-saputra.net.
1.1.168 IN PTR ns.roni-saputra.net.
Setelah selesai melakukan konfigurasi di atas, selanjutnya tahap akhir restart bind
#/etc/init.d/bind9 restart
Silahkan coba hasil konfigurasi anda dengan membrowsing address www.roni-saputra.net pada
browser kesayangan anda.

Anda mungkin juga menyukai