Anda di halaman 1dari 23

VARIABEL

Klasifikasi, dan Definisi


Operasional Variabel

Variabel adalah suatu konsep


yang nilainya bervariasi.
Fungsi:
Variabel sebab
Variabel penghubung

Variabel tergantung

1/6/2014

Klasifikasi Variabel
SEBAB

ANTARA

AKIBAT

Variabel Bebas
Variabel
Moderator

Variabel Antara

Variabel
Tergantung

Variabel Kendali
Variabel Random

1/6/2014

KEBISINGAN

GAYA

PERILAKU
PRODUKTIVITAS

KEPEMIMP.
Gaya Kepemimpinan
Perilaku Kerja
Produktivitas
Moderator
Kendali
Random
1/6/2014

KERJA
: - Variabel Bebas
: - Variabel Antara
: - Variabel Tergantung
: - Kebisingan
: - Kelamin
: - Tinggi Badan
-BB
4

Variabel (
Variabel (bebas, antara, dan tergantung) yang tidak bisa
diukur secara langsung dinamakan :
- Variabel Laten (variabel kualitatif)
= Variabel Konstrak
= Unobservable Variable
= Unvisible Variable
= Faktor
Simbol Variabel Laten adalah bentuk

1/6/2014

elip

Indikator Variabel = Variabel Manifes


= Dimensi Variabel
= Observable Variable
= Visible Variable
Simbul Indikator dan variabel terukur adalah
bentuk
segi empat

1/6/2014

INDIKATOR
RANGKUMAN DATA YG DIKUMPULKAN UNT
MENJWB PERTANYAAN2 YG BERKAITAN DG
PERENCANAAN DAN MANAGEMEN PROGRAM
KESEHATAN.
INDIKATOR KESEHATAN MENILAI STATUS
KES. PENDUDUK, MEMONITOR PENERAPAN
PROGRAM (INPUT), DAN OUTPUT PROGRAM,
MENGEVALUASI EFEKTIFITAS DAN DAMPAK
(IMPACT) PROGRAM.
7

INDIKATOR ?
INDIKATOR ; UKURAN KUANTITATIF YG
BIASANYA TERDIRI ATAS NUMERATOR
DAN DENUMINATOR
HRS MAMPU MENGAMATI PERUBAHAN
SECARA LANGSUNG/TIDAK LANGSUNG:
PENINGKATAN/PENURUNAN
STATUS KESEHATAN DAN
CAKUPAN PELAYANAN
8

PENENTUAN INDIKATOR
MERUJUK PADA:

RENCANA PEMBANGUNAN KESEHATAN


MENUJU INDONESIA SEHAT 2010

6 PRORAM PROPENAS : Lingkungan


Sehat, Perilaku Sehat, Upaya Kes.,
Perbaikan Gizi Masy, Sumber Daya Kes.,
obat, mknan dan bahan bahaya, kebijakan
& managemen pembangunan kes.
9

INDIKATOR PENENTU
KEBERHASILAN PEMBANGUNAN
KESEHATAN DAERAH
ACUAN:
PROPEDA
KEWENANGAN WAJIB
STANDAR PELAYANAN MINIMAL
ISU GLOBAL (Millenium Development
Goals for Health (MDGfH) dan World Fit
for Children (WFC)

10

INDIKATOR
Peranan penting dalam advocacy
limitasi/ sebagai penunjuk, pendapat
Dikembangkan sesuai dg informasi
yg tersedia
Orientasi program
Secara periodik dilaporkan
Pengembangan indikator mrpk proses
yg dinamis

11

4 MACAM TIPE
INDIKATOR:

COUNT INDICATOR : JML EVENT TANPA


DENUMINATOR (ANGKA ABSOLUT)-> utk
event yang jarang tetapi penting spt
meningitis/haemorhaggic fever dsb
puskesmas
PROPORTION INDICATOR : NUMERATOR
MASUK SEBAGAI DENUMINATOR
RATE INDICATOR : FREKUENSI EVENT PD
WAKTU TERTENTU DIEKSPRESIKAN PER
1000/100,000 PENDUDUK
RATIO INDICATOR : NUMERATOR TDK
TERMASUK DALAM DENUMINATOR
12

Klasifikasi INDIKATOR:
INPUT : MEREFER PADA SUMBERDAYA/DANA YG
DIBUTUHKAN UTK MELAKUKAN KEGIATAN
PROSES : MEMONITOR KEGIATAN YANG SEDANG
BERJALAN
OUTPUT : MENGUKUR KEBERHASILAN DR
KEGIATAN, CAKUPAN, PENGETAHUAN,
PERILAKU & PERUBAHAN PERILAKU SBG HSL DR
KEGIATAN
OUTCOME : MENGUKUR IMPAK/EFFEK JANGKA
PANJANG DR KEGIATAN TMSK PERUBAHAN
STATUS KES.PENDUDUKK
DETERMINANT : MEREFER KPD KEADAAN YG
BERKONTRIBUSI/MENYEBABKAN/MEMACU
TERJADINYA PENYAKIT SPT: FAKTOR
PERILAKU,LINGK YG TDK SEHAT ,DSB
13

INDIKATOR
RELIABEL: HASIL UKUR SAMA WALAU

DIUKUR OLEH ORANG BERBEDA (contoh:


studi yg terlalu sdkt subyek (n KECIL),
reliabilitas kurang)

VALID: MENGUKUR APA YG HRS DIUKUR

(contoh:tembakan2 yg rata2 mengenai center)

14

SENSITIF: MAMPU

MENGGAMBARKAN PERUBAHANPERUBAHAN MENGENAI HAL-HAL


YG DITELITI

CONTOH: IMR LEBIH SENSITIF DRPD CDR


UNT.MELIHAT PERUBAHAN STATUS
KESEHATAN (DLM 5 TH CDR TDK
BANYAK BERUBAH)

MATERNAL MORTALITY RATE (DENO: JML


WUS)
MATERNAL MORTALITY RATIO leb. sensitif
(DENOMINATOR kelahiran hidup)
15

4.

SPESIFIK: MAMPU

CONTOH:PEMERIKSAAN BTA+ LEBIH SPESIFIK


UNT MENDIAGNOSIS PENDERITA
TUBERCULOSIS PARU DP RONTGEN PARU
IMR TDK TPT SBG INDIKATOR SPESIFIK UTK
MENILAI EFFEKTIVENES DR HEALTH CARE KRN
INDIKATOR TSB DIPENGARUHI OLEH BANYAK
FAKTOR TMSK SOS-EK & PERAWATAN DR IBU

MENGGAMBARKAN PERUBAHAN
HANYA PADA HAL YG DITELITI

16

INDIKATOR
5.

6.
7.
8.

FEASIBLE: MEMUNGKINKAN
UNT. DIKUMPULKAN (tmsk:
SUMBER DAYA YG TERSEDIA)
DPT DIGENERALISASIKAN
SEDERHANA & MUDAH
DIMENGERTI
HARUS ETIS
17

4 MACAM INDIKATOR:
COUNT INDICATOR : Jml event tanpa denuminator
(angka absolut)-> utk event yg jarang tetapi penting
spt meningitis, haemorhagic fever
PROPORTION INDICATOR : Numerator masuk sebagai
denuminator
RATE INDICATOR : Frekuensi event pd waktu tertentu
diekspresikan per 1000/100.000 pddk

RATIO INDICATOR : Numerator tdk masuk dlm


denuminator
18

Klasifikasi INDIKATOR:
INPUT : Merujuk pada sumberdaya/dana yg dibutuhkan utk
melakukan kegiatan
PROSES : Memonitor kegiatan yang sedang berjalan
OUTPUT : Mengukur keberhasilan dr kegiatan: cakupan,
pengetahuan, perilaku & perubahan perilaku sbg hsl dr
kegiatan

OUTCOME : Mengukur impak/effek jangka panjang dr


kegiatan tmsk perubahan status kesehatan penduduk
DETERMINANT : Merefer kpd keadaan yg berkontribusi
19
/menyebabkan terjadinya penyakit spt faktor perilaku,

INDIKATOR UNTUK MONITORING

Angka Kesuburan

Prevalensi pemakai KB

Angka Kematian Ibu (MMR)

Cakupan Pelayanan Antenatal

Pertolongan Persalinan oleh Nakes

Tersedianya pelayanan EOC dasar

Tersedianya pelayanan EOC lengkap

ASI eksklusif bayi 0-6 bln

Angka Kematian Perinatal

20

INDIKATOR UNTUK MONITORING


Proporsi BBLR
Prevalensi Bumil positip syphilis
Proporsi anemia pada Bumil
Angka kematian akibat aborsi
Proporsi pelayanan persalinan yg menyediakan PAP
Smear test
Proporsi wanita 20-44 th seksual aktif, tidak
berKB, tdk menyusui, ingin hamil , ttp tdk hamil
dlm 2 th>

21

Indikator PHBS sangat diperlukan dalam


mendukung perkembangan program PHBS
Indikator perilaku yg terkait dg program KIA, Gizi
penolong persalinan oleh nakes
Bayi 0-6 bln mendpt ASI eksklusif
Kepemilikan JPK (kartu sehat, dll)

Indikator lingkungan sehat:

rumah tangga akses thd air bersih


rumah tangga memiliki jamban sehat
Kesesuaian luas lantai dg jml penghuni
Lantai bukan tanah

Indikator gaya hidup sehat:

tidak merokok
Cukup mengkonsumsi buah & sayur
Cukup beraktifitas fisik

22

23

Anda mungkin juga menyukai