Anda di halaman 1dari 4

26

MODUL VIII
I. MAKSUD DAN TUJUAN
Mahasiswa dapat memanfaatkan program MATLAB untuk mencari nilai
Eigen (eigen value) dan Eigen vector dari beberapa jenis matriks .
II. TEORI SINGKAT
Jika A adalah suatu matriks n x n, maka vektor tak nol x pada Rn disebut suatu vektor
eigen dari A, jika Ax adalah suatu kelipatan skalar dari x, yaitu :
Ax = x
Untuk suatu skalar skalar disebut nilai eigen (eigen value) dari A dan x
dikatakan sebuah vektor eigen yang bersesuaian (berpadanan) dengan .
Dari teorema di atas dapat dinyatakan, untuk mencari nilai eigen (nilai pribadi) dari
sebuah matriks yang berukuran m x n, maka ditulis kembali Ax = x sebagai:
Ax = I x
Atau ekivalen dengan :
( I A)x = 0
Agar menjadi nilai eigen, harus ada penyelesaian non trivial (tak nol) dari
persamaan ini. Suatu penyelesaian non trivial (tak nol) jika dan hanya jika :
det (I A) = 0
(I A) = 0 ini dinamakan persamaan karakteristik dari A. Skalar-skalar yang
memenuhi persamaan ini adalah nilai eigen dari A, sedang det (I A) adalah suatu
polynomial dalam yang disebut polynomial karakteristik dari A.
Polynomial karakteristik dari suatu matrik n x n mempunyai bentuk
det (I A) = n + C1 n-1 + Cn
Dari teori aljabar didapat, bahwa persamaan karakteristik :
n + C1 n-1 + + Cn,

=0

akan mempunyai paling banyak n penyelesaian yang berbeda,sehingga suatu matriks


n x n mempunyai paling banyak n nilai eigen yang berbeda.
Nilai eigen dan matrik segitiga
Jika A adalah suatu matriks segitiga n x n (segitiga atas, segitiga bawah atau
diagonal), maka nilai eigen dari matriks A adalah anggota-anggota diagonal utama.

27

Misal

an
A 0
0

a 12
a 22
0

a 13
a 23
a 33

Persamaan polinomial karakteristik


1 0 0 a n


det ( I A) = det 0 1 0 0
0 0 1 0

a 12
a 22
0

a 13
a 23
a 33

0 0 a 11


= det 0 0 0
0 0 0

a 12
a 22
0

a 13
a 23
a 33

a 11

= det 0
0

a 12
a 22
0

a 13
a 23
a 33

= (1 a11) ( a22) ( a33)


Jadi persamaan karakteristiknya adalah ( a11) ( a22) ( a33) = 0
Dan nilai-nilai eigennya adalah
= a11 , 2 = a22 dan 3 = a33
dimana a11, a22, a33 adalah anggota-anggota diagonal utama matriks A.
Didalam MATLAB nilai eigen dan vektor eigen dapat ditentukan dengan
menggunakan fungsi eig (A) adalah vektor yang memuat nilai eigen dari matriks
bujur sangkar A. Sedang fungsi [V,D] = eig(A) adalah menghasilkan eigen vektor
dan matriks diagonal D .
III. HARDWARE DAN SOFTWARE
1. Satu unit komputer dengan prosesor intel Pentium I atau diatasnya, RAM 64
MB lengkap dengan monitor VGA 8 bit, keyboard, mouse
2. Microsoft Windows 95 dan diatasnya
3. Software MATLAB R.12 (Versi 6.0)
4. Printer dan lain-lain
IV. PRAKTEK
1. Jalankan

komputer, masuk ke program MATLAB

dan pilih command

MATLAB dan akan muncul promt >>


2. Menentukan nilai eigen dan eigen vektor dari suatu matrik , tulis matrik sbb:

28

4
H 2
2

1
0
1

0
1
0

Untuk menentukan nilai eigen dari matriks H , tulis perintah sebagai berikut :
>> E = eig (H)
Untuk menentukan nilai lambda ( ) dari matriks H, tulis perintah sebagai
berikut:
>> lambda = eig(H)
Untuk menentukan eigen vektor dan matriks diagonal D , tulis perintah
sebagai berikut :
>>[V, D]= eig(H)
V. TUGAS
A. Dengan program MATLAB cari nilai lambda ( ), nilai eigen, dan eigen vector
dari matriks sebagai berikut :

4
2

2
4

6
2
3

U 2
4

0
1

1
0

6
3

2
4
1

4
0
7
8

0
8

Cari nilai eigen dan vektor eigen


2
A 2
4
a)

A-1

b)

AT

2
3
2

2
5

Suatu matriks A 2
0

2
2
0

0
0

Tunjukkan bahwa A dan AT mempunyai nilai eigen yang sama


B. Bandingkan hasilnya dengan perhitungan secara manual untuk soal no 3 , 4 dan 5

29

Anda mungkin juga menyukai