Anda di halaman 1dari 2

LISTRIK STATIS

A. Model atom
F

Partikel pembangun atom terdiri dari 3 :


1. Proton : bermuatan positif ( + )
2. Elektron : bermuata negatif ( - )
3. Neutron : tidak bermuatan ( netral )

r2

Jadi rumus gaya Coulomb :


F=k

Elektron terletak pada kulit atom, sedangkan


proton dan neutron berada pada inti atom yang
disebut Nukleus
Elektron bergerak mengelilingi inti atom mirip
seperti planet-planet mengelilingi matahari.
Pada Inti atom terdapat :
1. Neutron
2. Proton

F
Q1,Q2
r
K

Q1 .Q2
r2

= gaya coulomb ( N )
= besar muatan listrik ( Coulomb)
= jarak pisah kedua muatan ( m )
= konstanta ( 9 x 109 N.m2.C-2 )

Jika besar muatan tetap, jarak pisah diubah :


Proton

F1. r12 = F2.r 22


+

Elektron

Neutron

Pada kulit atom terdapat : Elektron


Jadi yang menyumbang muatan atom adalah
partikel elektron dan proton.
Benda netral dapat diberi muatan listrik dengan
cara menggosok.

D. Medan Listrik
Yaitu : daerah disekitar muatan listrik yang
pengaruh gaya kelistrikannya masih terasa.
Garis gaya listrik adalah garis khayal yang digunakan
untuk menyatakan bahwa di tempat itu ada medan
medan listrik.
+

1. Plastik jika digosok dengan kain wol menjadi


bermuatan negatif.
Terjadi karena eletron elektron kain wol
berpindah ke plastik.

Jadi : benda bermuatan negatif jika


mengalami kelebihan elektron / kekurangan
proton.

Medan listrik muatan positif dan negatif : Pada


muatan positif arah garis gaya listrik keluar dari
benda bermuatan, sedang pada muatan negatif
arah garis gaya listrik menuju ke benda bermuatan.

2. Kaca digosok dengan kain sutera menjadi


bermuatan
Positif, karena elektron
elektron dari kaca berpindah ke kain sutra.

Besar medan listrik E ialah perbandingan besar gaya


dan besar muatan.

Jadi: benda bermuatan positif karena


mengalami kekurangan elektron atau
kelebihan proton.
B. Interaksi muatan listrik
1. Dua muatan sejenis mengalami tolakmenolak.
2. Dua muatan berlainan jenis mengalami tarikmenarik
C. Hukum Coulomb
Besar gaya tarik-menarik atau tolak - menolak
antara 2 muatan :
1. Sebanding dengan besar kedua muatan
F Q1.Q2
2. Berbanding terbalik dengan kuadrat jarak.
Fisika kelas IX

E=

F
Q

atau E k

Q
r2

E = Kuat medan listrik ( N/C)


F = Gaya listrik ( N )
Q = Besar muatan ( C)
E. Potensial Listrik
Beda potensial listrik ialah usaha yang
diperlukan untuk memindahkan suatu muatan
listrik dari suatu titik ke titik lain dalam medan
listrik.
V=

W
Q

V = Beda potensial ( volt )


W= Usaha/energi ( Joule )
Q = besar muatan listrik ( C)
Created by J.Simanjuntak,S.Pd

LATIHAN LISTRIK STATIS


1. Perhatikan gambar benda bermuatan berikut ini,
dan tentukanlah jenis muatan serta besar
muatannya.
a.
P
_ +

+
_

_ +

b.

9. Perhatikan gambar.

_ +
+

Q
+
_

+
+

_ +
+

+ +
+ +

3. Jelaskan apa yang terjadi jika batang kaca


digosok dengan kain sutera.
4. Gaya interaksi apa yang terjadi jika dua benda
seperti gambar berikut ini saling berdekatan ? (
Tarik menarik atau tolak menolak ). Jelaskan
!
A
+

+ +

2. Jelaskan apa yang terjadi jika batang plastik


digosok dengan kain wol.

a.

8. Dua benda bermuatan dan berlainan jenis tetapi


sama besar mengalami gaya tarik - menarik
sebesar 90 N. Jika jarak pisah kedua muatan 10
cm, hitunglah besar muatan masing masing
benda.

B
_
++ _ _

Kedua muatan mula mula mengalami gaya


tolak menolak sebesar 4 N. Bearapa gaya
tolak menolak jika jarak pisah kedua muatan
menjadi :
a.

X
2

b. 4X
10. Tentukan besar dan arah gaya yang dialami oleh
muatan Q2 = 3 C pada tiap gambar berikut ini.
a.
9 C

3 C

18 C

b.

2r

Q
+
R

b.

A
_

B
_
+ __
+

+
Q

+
Q

5. Tulislah bunyi hukum Coulomb.


6. Jelaskan peristiwa apa yang terjadi pada anak
ini.

7. Dua muatan sejenis 30 C dan 60 C terpisah


pada jarak 10 cm. Tentukanlah gaya interaksi
antara kedua muatan.

Fisika kelas IX

Created by J.Simanjuntak,S.Pd

Anda mungkin juga menyukai