Anda di halaman 1dari 5

KEGIATAN BELAJAR PROGRAM PEMINATAN DOKTER MUDA (PPGD)

BAGIAN RADIOLOGI FK UNPAD - RUMAH SAKIT HASAN SADIKIN

I.

TRAKTUS RESPIRATORIUS
A. ANATOMI NORMAL :
- CHEST WALL : OTOT-OTOT & TULANG
- PLEURA : VISCERAL & PARIETAL
- PARU
B. THORAK :
- PLEURA : EFUSI PLEURA, TUMOR PLEURA, PNEUMOTHORAK
- PARENKIM : PNEUMONIA, ABSES PARU, TBC PARU, TUMOR PARU :
GANAS, JINAK, METASTASE, ATELEKTASIS, FIBROSIS PARU, KISTA
PARU, EDEMA PARU
- AIRWAY : BRONKHITIS KRONIS, PPOK
C. RADIOANATOMI :
- OPAK : PNEUMONIA, TBC PARU, BRONKHITIS KRONIS, PPOK, TUMOR
PARU : GANAS, JINAK, METASTASE, TUMOR PLEURA, EFUSI PLEURA,
ATELEKTASIS, FIBROSIS PARU
- LUSEN : ABSES PARU, KISTA PARU, PNEUMOTHORAK
D. PATOLOGIS :
- PNEUMONIA
- ABSES PARU
- TBC PARU
- BRONKHITIS KRONIS
- PPOK
- TUMOR PARU : GANAS, JINAK, METASTASE
- TUMOR PLEURA
- PNEUMOTHORAK
- EFUSI PLEURA
- ATELEKTASIS
- FIBROSIS PARU
- KISTA PARU

II.

KARDIOVASKULER
A. ANATOMI : HISTOLOGI, PEMBULUH DARAH, HEMODINAMIK

B. PENGONTROLAN KERJA JANTUNG :

C. PATOLOGIS :
- PEMBESARAN JANTUNG DENGAN BENDUNGAN PARU

PEMBESARAN JANTUNG DENGAN EDEMA PARU


PEMBESARAN JANTUNG DENGAN HIPERTENSI PULMONAL
GAGAL JANTUNG (CHF)
COR PULMONALE

III.

MEDIASTINUM (AIRWAY, BRONKUS, BRONKIOLUS, LOBUS, SEGMEN,


ALVEOLI)
A. ANATOMI : TRAKEA, PEMBULUH DARAH, KGB, JANTUNG, NERVUS,
SEGMEN
B. PATOLOGIS:
- PEMBESARAN KGB
TUMOR MEDIASTINUM : ANTERIOR, MEDIAL, POSTERIOR

IV.

TRAKTUS GASTROINTESTINAL
A. ANATOMI : ESOFAGUS, GASTER, DUODENUM, JEJUNUM, ILEUM, COLON,
RECTUM, APPENDIKS,HEPAR, SPLEEN, KANTUNG EMPEDU, PANKREAS
B. KUADRAN ABDOMEN :
- HYPOCONDRIUM DEKSTRA YAITU REGIO KANAN ATAS : HEPAR DAN
VESICA FELLEA
- EPIGASTRIUM ATAU ULU HATI : GASTER, HEPAR, COLON
TRANSVERSUM
- HYPOCONDRIUM SINISTRA ATAU KIRI ATAS : GASTER, HEPAR, COLON
TRANSVERSUM
- LUMBARIS DEKSTRA ATAU KANAN TENGAH : COLON ASCENDENS
- UMBILICALIS ATAU TENGAH : INTESTINUM TENUE, COLON
TRANSVERSUM
- LUMBARIS SINISTRA ATAU KIRI UMBILIKALIS : INTESTINUM TENUE,
COLON DESCENDENS
- INGUINALIS DEXTRA ATAU KANAN BAWAH : CAECUM, APPENDIX
VERMIFORMIS
- HYPOGASTRIUM ATAU TENGAH BAWAH : APPENDIX VERMIFORMIS,
INTESTINUM TENUE, VESICA URINARIA
- INGUINALIS SINISTRA ATAU KIRI BAWAH : INTESTINUM TENUE,
COLON DESCENDENS, COLON SIGMOIDEUM

C. PATOLOGIS :
- ILEUS OBSTRUKTIF
- ILEUS PARALITIK
- PERITONITIS
V.

TRAKTUS URINARIUS
A. ANATOMI : GINJAL, URETER, VESICA URINARIA, URETHRA
B. PATOLOGIS :
- NEFROLITHIASIS
- URETHEROLITHIASIS
- VESICOLITHIASIS
- BNO/IVP
C. PROSEDUR

VI.

GENITALIA INTERNA DAN EKSTERNA


A. ANATOMI : ADNEKSA, UTERUS, CERVIKS
B. PATOLOGIS : INFERTILITAS, TRAUMA

VII.

SISTEM MUSKULOSKELETAL
A. ANATOMI : OTOT-OTOT, TULANG, SENDI, LIGAMEN
B. PATOLOGIS :
- TRAUMA
- INFEKSI : OSTEOMIELITIS, SINUSITIS, MASTOIDITIS
- TUMORA GANAS TULANG
- TUMOR JINAK TULANG
- DEGENERATIF
C. JENIS PEMERIKSAAN DAN POSITIONING

VIII.

NEUROIMEJING
A. ANATOMI : VASKULER, BRAIN, TULANG CALVARIA
B. PATOLOGIS :
- TRAUMA, PERDARAHAN INTRAKRANIAL
- STROKE INFARK

IX.

ULTRASONOGRAFI
A. MELIPUTI
- KISTA GINJAL
- EFUSI PLEURA
- ABDOMEN :
HEPATOBILIER, TUMOR HEPAR, ABSES HEPAR, ASCITES,
CHOLELITHIASIS

Anda mungkin juga menyukai