Anda di halaman 1dari 2

KEJADIAN KECELAKAAAN KERJA

Sistem keselamatan kerja digunakan oleh PT. KARMA MANGGALA YUDHA


mengacu pada keputusan UU no.1 tahun 1970. Oleh karena itu PT. KARMA
MANGGALA YUDHA terdapat departement safety health environ yang
berkomitmen untuk menciptakan lingkungan yang aman dan nyaman dengan
target zero fatality.
Kegiatan pokok departement safety memfasilitasi beberapa kegiatan
agar mencapai zero fatality
1. Memberikan pre test pada para pekerja untuk memberikan penempatan
para tenaga kerja, untuk menghindari kecelakaan kerja sesuai dengan
pemahaman pekerja.
2. Melakukan pencegahan kecelakaan dan ketidaktahuan akan kondisi yang
tidak aman dan tindakan yang tidak aman setiap karyawan atau orang
lain yang berada pada tempat kerja dengan memberikan Introduction
kepada para pekerja baru atau tamu yang masuk kedalam lingkungan
kerja.
3. Memfasilitasi para tenaga kerja untuk berdiskusi masalah keadaan tempat
kerja, faktor dan potensi yang ada serta kelengkapan alat pelindung diri
yang dibutuhkan baik internal maupun eksternal seminggu sekali
4. Memberikan tanda dan rambu pada daerah area lingkungan kerja
berbahaya
5. Memberikan limit suite pada alat alat berbahaya
6. Menyiapkan dan memberikan Alat perlengkapan diri kepada tenaga kerja
7. Mengadakan pemeriksaan berkala baik hariaan dan pertiga bulan pada
mesin dan peralatan.
8. Mengadakan kegiatan yang bisa meningkatkan kesadaran tentang K3 .
9. Memberlakukan surat izin mengenai segala sesuatu mengenai segala
aktivitas berbahaya yang ada
10.Melaksanakan statistik kecelakaan kerja.tiap mesin dan peralatahn
berbahay sudah disertifikasi dan rutin dilakukan pengecekan. Begitu juga
untuk pekerja yang bertugas menggunakan mesin dan alat alat berbahaya
wajib mempunyai SIO
Berdasarkan penjelasan departement safety, selama ini Pelaksanaan
dilapangan terdapat beberapa kecelakaan kerja. Data 6 bulan terakhir tahun
2014 , terjadi kecelakaan kerja accident kurang lebih 10 kasus, berupa
tertusuk paku dan luka gores yang dapat ditangani dengan bagian P3K dan
sudah diberikan pelatihan kepada masing masing human resourche
development. Kejadian kecelakaan kerja yang lain hingga saat ini tidak
terdapat fatal accident. Data kecelakaan kerja hingga saat ini belum ada dan
dibuat oleh departement safety.
Bagian safety dapertement sudah berusaha dan menekan dan menimalisir
kejadian kecelekaan kerja dengan kegiatan diatas. Tetapi masih banyak
kesadaran para tenaga kerja yang kurang walau berbagai pelatihan.

Anda mungkin juga menyukai