Anda di halaman 1dari 2

Apakah Hipertensi Itu???

Hipertensi adalah peningkatan tekanan


darah yang abnormal dengan sistolik
lebih dari 140
mmHg dan diastolic lebih dari 90
mmHg.
Disusun Oleh :

Sakit kepala
Nyeri pada bagian tengkuk atau
kepala bagian belakang
Susah tidur
Mudah marah

FEBRI CHRISTIAN

Apa Sih Tandanya???

Apa Sih Yang

Rasa lelah dan pusing

Menyebabkan???

Tekanan darah sistolik > 140

Keturunan (Genetik)
Gaya Hidup (Pola Hidup)
Hiperaktivitas
Kegemukan (Obesitas)
Minum alkohol dan merokok
Usia
Kurang olahraga
Stres psikologis
Akibat dari penyakit lain

mmHg
Tekanan darah diastolik > 90
mmHg

Cara Mengatasinya Apa


Ya????
Makan makanan yang rendah garam
Kurangi makanan yang berlemak
Hentikan kebiasaan merokok dan
alkohol
Kontrol tekanan darah secara teratur

A. Cara Melakukan Terapi Murotal


1. Cobalah Untuk Mendengarkan
Murotal 20-30 menit setiap hari
2. Usahakan dalam keadaan duduk
atau

Olahraga secara teratur


TERAPI MUROTAL

sekitar
Untuk

musik

aturlah nafas serileks mungkin.


4. Gunakan headphone agar tak
terganggu

Alternative

sambil

memejamkan mata.
3. Dalam mendengarkan

Hindari stress

A. Terapi

berbaring

suara

lingkungan

REBUSAN DAUN ALPUKAT

Hipertensi

Cara pembuatan :

Terapi alternatif adalah dengan

Sediakan daun apokat segar 4

mendengarkan Murotal (bacaan Al

lembar, kemudian cuci bersih

Quran) , dengan tujuan utama adalah

dan tambahkan gula batu 1

memperoleh kondisi rileks, sehingga

butir dan air 2 gelas lalu rebus

tekanan darah akan ikut turun.

sampai diperoleh 1 gelas.


Minum sekaligus atau dibagi
menjadi 2 kali minum pagi dan
sore.

Anda mungkin juga menyukai