Anda di halaman 1dari 17

Systematic Random Sampling

Di Susun Oleh :
1. Bunga Rahayu (13611109)
2. Dian Bestriandita (13611111)
3. M. Bohari Rahman (13611113)
4. Donni Prima (13611114)
5. Baiq Ulfayana Almira (13611118)

Populasi??
Sekumpulan obyek, orang, atau
keadaan yang paling tidak memiliki satu
karakteristik umum yang sama.
Sekumpulan obyek, orang, atau
keadaan yang menjadi perhatian peneliti
dan akan digunakan oleh peneliti untuk
menggeneralisasikan hasil
penelitiannya.

Sampel..??
Sebagian dari populasi yang
akan diteliti dan yang dianggap
dapat menggambarkan
karakteristik populasinya .

Sensus

Jika semua
anggota
populasi
dikenai
penelitian

PENELITIAN
(Sudjana,
2005)
Samplin
g

Jika yang
diteliti hanya
sampel nya

Sampling (Teknik
Pengambilan Sampel)

Suatu teknik atau cara dalam mengambil


sampel yang representatif dari populasi.

Kenapa dilakukan
Sampling ???

Ukuran populasi
Faktor biaya
Faktor waktu
Percobaan yang sifatnya
merusak/mengganggu
Faktor ekonomis
Faktor kecermatan penelitian

Kegunaan
Mengehemat
biaya
Sampling

Mempercepat pelaksanaan penelitian


Menghemat tenaga
Memperluas ruang lingkup penelitian
Memperoleh hasil yang lebih akurat

Jenis
Sampling
PROBABILIT
AS

SIMPLE RANDOM
SAMPLING
SYSTEMATIC RANDOM
SAMPLING
STRATIFIED RANDOM
SAMPLING
CLUSTER RANDOM
SAMPLING
MULTISTAGE RANDOM
SAMPLING

SAMPLING
NON
PROBABILITA
S

SYSTEMATIC SAMPLING
QUOTA SAMPLING
INCIDENTAL SAMPLING
PURPOSIVE SAMPLING
SAMPLING JENUH
SNOWBALL SAMPLING

Kapan peneliti sebaiknya


mengambil sampel
secara acak dan tidak acak?

Ketika peneliti
bermaksud untuk
menggeneralisasikan
hasil penelitiannya
maka ambilah sampel
secara acak dan
representatif

Ketika peneliti
tidak bermaksud untuk
menggeneralisasikan
hasil penelitiannya
atau ketika jumlah
populasi tidak diketahui secara pasti
maka ambilah sampel
secara tidak acak

Systematic Random Sampling


Sampel yang diambil secara acak hanya unsur
pertama, selanjutnya diambil secara sistematik sesuai langkah
yang sudah ditetapkan.
Syaratnya:
1. Tersedianya Kerangka sampling
2. Populasinya mempunyai pola beraturan seperti blok-blok rumah,
nomor urut pasien
3. Populasi Homogen

Contoh Kasus :
1. Dari 500 orang pasien yang dirawat di suatu rumah sakit akan
diambil 25 orang untuk penelitian tentang kepuasan pelayanan
di rumah sakit tersebut. Cara pengambilan sampel akan
dilakukan secara sistematis, dimana probabilitas terambil
sebagai sampel adalah 25/500 = 1/20.

Penyelesaian :
Untuk mengambil unsur I dilakukan secara acak sederhana dari
nomor pertama sampai dua puluh. Misalnya, sudah tertarik
Nomor 15, untuk selanjutnya diambil setiap jarak 20 (k) satu
sampel. Dalam hal ini akan diambil nomor 35, 55,75,dan
seterusnya sampai didapatkan 25 orang . [ k = N/n ]

2. Dari 120 rumah di Jln. Kaliurang KM.14,5 akan diambil 8


rumah sebagai sampel untuk penelitian tentang pengaruh
jarak rumah dengan gunung merapi terhadap besarnya
kerugian . Cara pengambilan sampel akan dilakukan secara
sistematis, dimana probabilitas terambil sebagai sampel
adalah 25/500 = 1/20.

Penyelesaian :
Untuk mengambil unsur I dilakukan secara acak sederhana dari
nomor pertama sampai dua puluh. Misalnya, sudah tertarik Nomor
11, untuk selanjutnya diambil setiap jarak sebesar k = N/n = 120/8
= 15 . Dalam hal ini sampel selanjutnya adalah rumah dengan
nomor 26, 41,56, 71, 86, 101, dan 116.

THANK YOU
STEPS IN SAMPLING
SO
MUCH
PROCESS
FOR YOUR
STEP 1: Define the target population
TIME
!!!
STEP 2: Identify the sampling
frame
STEP 3: Specifying the sampling unit.
STEP 4: Selectin of the sampling
method.
STEP 5: Determination of sample
size.
STEP 6: Specifying the sampling plan.
STEP 7: Selecting the sample.

Anda mungkin juga menyukai