Anda di halaman 1dari 7

Higher Alkohol

Soal Objektif :
1. Contoh higher alcohol adalah
a. 3-methylbutanol (isoamyl alcohol).
b. 3- etyl butyl
c. heksana
d. dimetyl oksida
2. Higher alcohol dapat dilakukan dengan berbagai metoda, kecuali
a. Oksidasi n-parafin
b. Oxo sintesis dari olefin
c. Oligomerisasi etilen
d. pyrolisis.
3.

Higher alcohol disebut juga dengan


a. fuse oil.
b. essensial oil
c. fried oil
d. fraegent oil
4. Higher alkohol dengan jumlah atom..
a. 8- 14
b. 4-8
c. 11-13
d. 7- 16
5. Pada sintesa higher alcohol dari oksidasi paraffin, udara yang digunakan adalah
a. 30 40oC
b. 0 8oC
c. c.100 800oC
d. d.150 200oC.
6. 5. Pada sintesa higher alkohl dari oksidasi paraffin, kadar alkohol yang diperoleh ...
mol
a. 50
b. 69
c. 70
d. 85

7. Jumlah asam-asam organik yang diperoleh dari oksidasi parafin...


a.10 %
b.15 %
c .22%
d.11%
8. Pada sintesa higher alcohol dari oksidasi paraffin, salah satu tujuan dinetralisi
dengan caustic soda adalah
..
a.Menyingkirkan senyawa-senyawa basa
b.menyingkirkan ion-ion pengganggu
c.menyingkirkan senyawa-senyawa asam
d.menghilangkan bau.
9. Katalis yang ditambahkan pada katalis hidroformilasi adalah
a.fosfor
b.palladium katalis
c.co-katalis.
d.asam sulfat katalis
10. Salah satu fungsi katalis hidroformilasi adalah
e. melangsungkan reaksi aldolisasi.
f. menghilangkan senyawa-senyawa
g. menghasilkan produk dengan mutu tinggi
h. memperlambat reaksi
11.Salah satu cara mendapatkan higher alcohol adalah
a.oxo synthesis hepten dengan metana
b.oxo synthesis hepten dengan okten.
c.oxo synthesis okten dengan metana
d.oxo synthesis okten dengan heksana

12. Oxo synthesis senyawa C7 dilangsungkan pada temperature..


a.20 50oC
b.35 45oC
c.170 185oC.
d .400 685oC
13. Pada soal No. 10 dilangsungakan pada tekanan ..
a.18-25.106.Pa.abs
b.17.106.Pa .abs
c.27-30.106.Pa .abs
d.12.106.Pa abs
14. Oxo sintesis senyawa C8 dilangsungkan pada temperatur ....
a.150-175
b.100-145
c.188
d.220
15. Pada soal no.11, dilangsunkan juga pada tekanan ..
a.10 14. 106 Pa .abs
b.22 .106. Pa.abs
c.20- 30.106. Pa .abs
d.32.106. Pa.abs
16 . Tahapan reaksi synthesis higher alcohol dengan oligomerisasi etilen, kecuali:
a.preparasi katalis
b.reaksi adisi atau pertumbuhan
c.oksidasi
d.reduksi.

17. Fungsi mempertahanka suhu 130C pada tahap preparasi katalis


a.meningkatkan laju kombinasl etilen
b.mencegah dekomposisi produk reaksi
c.menuru kan laju kombinasi etilen
d.meningkatkan hasil produk
18.Pada tahap polimerisasi reksi dilangsungkan pada temperatur...
a. >50
b.<50
c.>250
d.<250
19.

Produk samping yang diperoleh dari proses oligomerisasi etilen, ..


a. ester
b. asam
c. aldehid
d.semua benar

20. Alfol process terdapat pada metode...


a. Oksidasi parafin
b. Oxo sintesis dari olfin
c. Oligomerisasi etilen
d. Hidrogenolisis
21..Parafin dioksidasi menggunakan asam borat sebanyak..
a. 4 %
b.5%
c.8%
d. 10%

22. Reaksi oksidasi tidak menggunakan air pada metode Oligomerisasi etilen karena..
a. Untuk meningkatkan laju kombinasl etilen
b. Untuk mencegah dekomposisi produk reaksi
c. Untuk menurun kan laju kombinasi etilen
d. Untuk mencegah hidrolisis alkil aluminium
23. Tujuan melangsungkan reaksi dibawah temperatur 250C pada tahap polimerisasi
adalah..
a. Untuk meningkatkan laju kombinasl etilen
b. Untuk mencegah dekomposisi produk reaksi
c. Untuk menurun kan laju kombinasi etilen
d. Untuk meningkatkan hasil produk

24. Yang termasuk reaksi tahap adisi


a. Al + 3/2 H2 + 2 Al(C2H5)3 3 Al(C2H5)2H
b. Al(C2H5)3 + 3nC2H4 Al[(CH2-CH2)n-C2H5]3
c. Al[(CH2-CH2)n-C2H5]3 + 3/2 O2 Al[O(CH2-CH2)n-C2H5]3
d. Al[O(CH2-CH2)n-C2H5]3 + 3 H2O 3 CH3-(CH2-

CH)n-CH2OH + Al(OH)3

25. Yang termasuk reaksi Preparasi katalis


a. Al[(CH2-CH2)n-C2H5]3 + 3/2 O2 Al[O(CH2-CH2)n-C2H5]3
b. Al[O(CH2-CH2)n-C2H5]3 + 3 H2O 3 CH3-(CH2c. Al + 3/2 H2 + 2 Al(C2H5)3 3 Al(C2H5)2H
d. Al(C2H5)3 + 3nC2H4 Al[(CH2-CH2)n-C2H5]3

CH)n-CH2OH + Al(OH)3

7.
SOAL ESSAY
1.
2.
3.
4.
5.
6.

Apakah pengertian higher alkohol ?


Sebutkan 4 metode pada sintesa higher alkohol secara gasifikasi dari biomassa ?
Bagaiman proses sinitesa higher alkohol pada tahap oksidasi parafin?
Sebutkan jenis Co katalis yang biasa digunakan pada reaksi aldolisasi?
Mengapa pada proses oligomerisasi etilen tahap reaksi oksidasi tidak menggunakan air?
Sebutkan produk samoing yang didapat dari proses oligomerisasi etilen?

JAWABAN
1. Higher alkoho adalah alkohol yang mempunyai jumlah atom karbon lebih dari 2 dan mempunyai berat
molekul dan titik didih yang lebih tinggi
2. a. Okisdasi n-parafin
b. Oxo sintesis dari olefin
c .Oligomerisasi etilen
d. Hidrogemenolisis metil ester asam-asam lemak
3. Parafin dioksidasi dengan udara pada 150 200 oC menggunakan 0,1% berat kalium permanganat dan 5%
berat asam borat. Parafin yang tidak terkonversi direcovery dengan distilasi dan selanjutnya di daur ulang
dan borat dihidrolisa. Selanjutnya dinetralisasi dengan kaustik soda untuk menyingkirkan senyawasenyawa asam dan alkohol dipisahkan dengan distilasi. Asam borat dalam larutan encer direcovery dan di
daur ulang. Pada proses ini dapat diperoleh 70% mol alkohol sekunder, 20% keton dan 10% asam-asam
organik
4.

5.
6.

Co-katalis tersebut dapat berupa zinc asetilasetonat, magnesium etilat, kalium,dan


cobalt/phosfin
Untuk mencegah hidrolisis alkil aluminium yang tidak teroksidasi.
Produk samping berupa ester, eter, asam dan aldehid.

l.

Anda mungkin juga menyukai