Anda di halaman 1dari 2

Tips Presentasi Menggunakan Bahasa

Inggris
Tips Presentasi Menggunakan Bahasa Inggris
Jika Anda sedang berada di kantor ataupun di kelas, dan Anda ingin presentasi dan menjelaskan
sebuah materi menggunakan bahasa Inggris, dibawah ini adalah langkah-langkah yang harus
dilakukan disaat presentasi.
Langkah pertama:
Berilah kalimat sapaan dan ucapan salam terima kasih karena telah hadir dalam acara tersebut:
- Assalamualaikum Wr. Wb / Thank you for coming to / I am glad to see you all.
- Good morning / afternoon/ evening everybody / friends/ guys.
- Good morning / Afternoon ladies and gentlemen. an honor to meet you here :)
Langkah kedua:
Perkenalkan diri Anda / kelompok
- Let me introduce myself. My names .......... Iam from
- Let me introduce myself and my partner. I am .... and my partner is ..... . We are from
Langkah ketiga:
Jelaskan isi, maksud dan tujuan Anda dalam presentasi
- I would like to talk about how to create a blog, create a blog can use wordpress cms. The first
step is to create a blog how to buy a domain and hosting. Once in the synchronous domain and
hosting we can simply fill in the content of the blog. After that we can design the layout of the
blog is in accordance with the theme of our blog.
- In this opportunity, i would like to present .........
Langkah keempat:

Setelah Anda menjelaskan isi, maksud dan tujuan Anda dalam presentasi, Anda harus
menyampaikan apakah ada hal yang ingin ditanyakan ?
a. Any question?
b. Anybody would like to ask?
Langkah kelima:
Buatlah sebuah kesimpulan dari materi yang telah Anda sampaikan
a. In conclusion ....
b. In summary ....
Langkah keenam:
Setelah langkah 1-5 selesai, buatlah kalimat penutup
a. Thank you for your attention.
b. Thank you very much for your great attention, ladies and gentlemen.
Itulah enam langkah yang perlu anda lakukan disaat anda sedang presentasi, semoga sukses.

Anda mungkin juga menyukai