Anda di halaman 1dari 2

t ips-ko m put e r.

co m

http://tips-ko mputer.co m/tips-gratis-cara-menjadi-cerdas-bersama-ebo o k-gratisan-co m.html

Tips Gratis Cara Menjadi Cerdas Bersama EbookGratisan.Com <<<


Saiful Arifin

Dipublish Oleh Saif ul Arif in di Internet - 5 August 2011

Tips Komputer - Tips Gratis Cara Menjadi Cerdas Bersama EbookGratisan.Com (Surabaya, 2011)
Tips Gratis Cara Menjadi Cerdas Bersama Ebook-Gratisan.Com untuk Anda penyuka buku-buku elektronik
gratis bisa kunjungi dan download berbagai ebook disini!
Siapa yang tidak suka mendapat sesuatu serba gratis? Hampir semua orang menyukai hal-hal yang
gratis. Mulai dari pulsa gratis, buka puasa gratis, berwisata gratis, buku gratis, sekolah gratis dan lain
sebagainya. Bahkan karena sudah kecanduan hal-hal yang serba gratis kadang ada yang menghalalkan
segala cara, misal untuk mendapatkan pulsa gratis mereka mengirim sms massal kirimi mama pulsa ups!
Nah, sekarang jika ada yang menawarkan bahwa Anda bisa cerdas secara gratis apakah Anda akan
menolaknya? Sebelum Anda menjawab pertanyaan saya ini, Anda pasti akan balik bertanya siapakah
orang yang mau berbagi kecerdasan secara gratis disaat sekolah gratis masih tetap saja mahal?

Oh, iya sebelum kita lanjutkan ada 10 Ebook Teknisi Komputer untuk Anda. Ebook teknisi
PC, Laptop, Jaringan, Motherbord, Printer, Hardisk, Monitor LCD, Power Supply, BIOS
dan Panduan Windows 7 terupdate ditambah dengan berbagai ebook lainnya ada disini.
Mau? Download Ebooknya sekarang juga! Klik Disini atau klik tombol berikut ini :

Gak pakai lama silakan berkunjung ke EbookGratisan.Com. Anda akan membuktikan sendiri bahwa
cerdas secara gratis memang bukan hal yang mustahil.
Website ini, sesuai dengan namanya, memberikan
secara gratis ebook dari berbagai disiplin ilmu. Berdasarkan penelurusan saya, ebook-gratisan.com
menyediakan lebih dari 130 ebook berkualitas gratis yang bisa Anda download.
Saat tips-komputer.com mengintip ebook-gratisan.com sungguh sangat luar biasa, ada sekitar 32
ebook novel siap download, 19 ebook ekonomi, bisnis dan manajemen yang cukup menarik. 23 ebook
tentang komputer, internet dan desain graf is bagi para pecinta komputer. 33 ebook buat teman-teman
yang membutuhkan motivasi dan pengembangan diri. Tidak kalah penting ada sekitar 6 ebook kesehatan
dan 7 ebook di dalam bidang agama dan spiritual. Sisi politik juga disentuh website ini dengan
menyediakan 4 ebook. Dan bagi Anda pengguna ponsel dapat menikmati ebook dalam versi java (jar).
Tidak hanya itu, Anda juga dapat mendownload f ilm pendidikan. Ada sekitar 34 f ilm pendidikan produksi
Harun Yahya yang bisa Anda download dari sini. Mulai dari f ilm tentang kebohongan teori evolusi Darwin,
bukti-bukti penciptaan, misteri kehidupan satwa dan f ilm sains-agama lainnya. Disamping itu, sahabatsahabat muslim juga bisa mendengarkan alunan bacaan ayat-ayat suci Alquran beserta terjemahnya.
Hanya dengan sekali klik, Alquran mengalun memenuhi ruang dengar Anda. Apalagi di bulan puasa, Anda
akan semakin merasakan manf aatnya.
Keseriusan ebook-gratisan.com dalam meningkatkan mutu pendidikan di tanah air dibuktikan dengan
mengundang Anda para penulis untuk dapat mempublikasikan ebook Anda di website ini. Ikut serta
membagikan ilmu kepada para pecinta buku secara gratis tentunya. Anda yang ingin berlangganan ebook

bisa memasukkan alamat email di menu berlangganan sehingga Anda dapat mengikuti update terbaru
perkembangan website ebook-gratisan.com ini.
Akhirnya mencuplik kata bijak Luthf i Mohammad yang
ada di website ini, Bagi saya yang membedakan
manusia dengan hewan adalah membaca tidaklah
harus dipandang sebagai sebuah sindiran semata.
Hanya dengan membuka hatilah kita akan memahami
secara penuh apa yang ingin dibagikan oleh Luthf i
Mohammad dan tentu saja oleh pemilik ebookgratisan.com.

Anda mungkin juga menyukai