Anda di halaman 1dari 1

TATA TERTIB PRAKTIKUM GEOMORFOLOGI

TEKNIK GEOLOGI, UNIVERSITAS GADJAH MADA


1. Praktikan harus sudah berada di laboratorium Geologi Dinamik 10 menit sebelum
acara praktikum dimulai, untuk mempersiapkan diri mengikuti jalannya praktikum.
2. Praktikan diberikan waktu toleransi keterlambatan 5 menit.
3. Praktikan wajib membawa modul acara dan peralatan lain untuk praktikum.
4. Dilarang membawa tipe-x dan mengotori dalam bentuk apapun sarana dan prasarana
laboratorium.
5. Jagalah kebersihan laboratorium terutama setelah praktikum berakhir.
6. Kehadiran minimal 75% dari seluruh pertemuan. Kurang dari angka tersebut
dinyatakan gugur.
7. Sering mengecek pengumuman di grup facebook dan/atau depan lab., apabila ada
informasi khusus terkait pelaksanaan praktikum, contohnya pengumuman peralatan
yang harus dibawa.
8. Sistem penilaian praktikum: Acara Praktikum 70% (kuis 15%, acc praktikum 10%,
laporan/tugas rumah 45%, untuk acara Pemetaan dan Observasi Geomorfologi
mempunyai bobot 3x dari tiap acara praktikum) dan Responsi Akhir 30%.
9. Atmosfer laboratorium: nyaman, serius, dan disiplin.

Anda mungkin juga menyukai