Anda di halaman 1dari 2

t ips-ko m put e r.

co m

http://tips-ko mputer.co m/belajar-quran-o nline-indo nesia-beribadah-dengan-tekno lo gi.html

Belajar Quran Online Indonesia, Beribadah Dengan


Teknologi <<<
Saiful Arifin

Dipublish Oleh Saif ul Arif in di Internet - 22 July 2012


Belajar Quran Online Indonesia, Beribadah Dengan Teknologi - Belajar Komput er (Surabaya)

Belajar Quran Online Indonesia, Beribadah Dengan Teknologi untuk Anda yang suka OL dapat belajar dan
membaca Al Quran dengan terjemah Indonesia. Mau?
Bulan puasa 2012, bulan penuh rahmat dan berkah untuk kita semua umat Islam seluruh dunia. Satu
diantara dua belas bulan yang memiliki berbagai keutamaan. Di dalam bulan inilah juga diturunkan kitab
suci Al Quran penyempurna kitab-kitab yang diturunkan kepada Nabi-nabi sebelumnya. Sehingga menjadi
tuntunan bagi umat muslim menjadi hamba-hamba Allah yang qurani dan menjadi rahmat lil alamin.
Dalam perkembangannya, penulisan Alquran terus dilaksanakan sepanjang zaman. Meski dengan media
berbeda, kesucian dan keasliannya terjamin dan terjaga. Tidak main-main, yang menjaga kemurnian Al
Quran adalah Allah SWT sebagaimana janji-Nya. Dan tentu saja, menjadi tugas umat islam seluruhnya
untuk selalu menjaganya dengan cara menghaf al, membaca dan mengamalkannya dalam kehidupan.

Oh, iya sebelum kita lanjutkan ada 10 Ebook Teknisi Komputer untuk Anda. Ebook teknisi
PC, Laptop, Jaringan, Motherbord, Printer, Hardisk, Monitor LCD, Power Supply, BIOS
dan Panduan Windows 7 terupdate ditambah dengan berbagai ebook lainnya ada disini.
Mau? Download Ebooknya sekarang juga! Klik Disini atau klik tombol berikut ini :

Dalam artikel ini, penulis akan mencoba menelaah salah


satu web Al quran online berbahasa Indonesia di
http://www.alquran-indonesia.com. Website yang
dipublish sejak tiga tahun lalu ini, tepatnya 24 Juli 2009
memiliki visi Sebagai pusat kajian Alquran Online Indonesia, Sarana untuk Mempermudah mempelajari
alquran kapan saja dimana saja dan mempunyai misi Melahirkan Manusia berakhlak mulia rahmat bagi
seluruh alam.
Di dalam website ini tersedia Al quran lengkap dengan terjemahan dan bacaannya dalam f ormat mp3. Juga
tersedia taf sir singkat dan asbabun nuzul sehingga bisa menjadi rujukan untuk memahami Al quran.
Dalam website ini, ayat-ayat telah di index sesuai dengan isi kandungannya. Secara garis besar
dikelompokkan menjadi ayat yang berkaitan dengan hukum, pertanian dan perdagangan, negara dan
masyarakat, serta akhlak. Website ini juga tersedia dalam versi mobile sehingga bisa diakses
menggunakan handphone Anda.
Nah, jika Anda termasuk orang yang sibuk dan ingin membaca atau mendengar bacaan Al quran di bulan
puasa ini, silakan berkunjung saja di www.alquran-indonesia.com
Demikianlah ulasan artikel Belajar Quran Online Indonesia, Beribadah Dengan
Teknologi semoga bermanf aat dan menjadikan ramadhan Anda tahun ini semakin
bermakna. Amin, selamat menunaikan ibadah puasa 1433 H.

Belajar Quran Online Indonesia, Beribadah Dengan Teknologi | Tips


Komput er | Trik Komput er | Belajar Komput er Online

Komput er | Trik Komput er | Belajar Komput er Online

Anda mungkin juga menyukai