Fungsi utama : Menjamin tersedianya O2 untuk kelangsungan metabolisme sel sel tubuh. Mengeluarkan CO2 sebagai hasil metabolisme Fungsi tambahan: Pertahanan benda asing yg masuk saluran nafas. Mengeluarkan air dan panas dari dalam tubuh. Proses berbicara, bernyanyi dan vokalisasi Untuk menghidu atau membau Mengeluarkan, memodifikasi, dan inaktifkan bahan yg melewati sirkulasi pulmonal.