Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
KATA PENGANTAR
Puji syukur Kami panjatkan kepada Tuhan yang Maha Esa, karena dengan rahmat dan karuniaNya Kami dapat menyelesaikan Makalah Printer Ini dengan baik.
Makalah yang Kami susun ini berisikan tentang Printer, dimana disini dijelaskan mengenai
perkembangannya dari generasi pertama sampai generasi sekarang, jenis jenisnya, Komponen
komponennya serta cara kerja dari Printer . Dengan selesainya Makalah ini Kami harap informasi
yang Kami berikan di dalam Makalah ini dapat berguna bagi pembaca sekalian, dalam mengenal
lebih Jauh lagi apa yang dimaksud dengan Printer.
Kami sadar Makalah yang Kami buat ini masih jauh dari sempurna oleh karena itu Kami juga
mengharapkan kritik dan saran yang membangun demi kesempurnaan Makalah ini kedepan, akhir kata
Kami ucapkan terima kasih.
Assalamualaikum Wr. Wb.
Singaraja 15 September 2012
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR.................................................................................................
DAFTAR GAMBAR.................................................................................................
DAFTAR TABEL.......................................................................................................
DAFTAR ISI...............................................................................................................
BAB I.......................................................................................................................1
PENDAHULUAN...................................................................................................1
1.1
Latar Belakang.........................................................................................1
1.2
Rumusan Masalah....................................................................................2
1.3
Batasan Masalah......................................................................................2
1.4
Tujuan......................................................................................................2
1.4
Manfaat....................................................................................................3
BAB II......................................................................................................................4
PEMBAHASAN......................................................................................................3
2.1
Sejarah Alat Percetakan...........................................................................3
2.2
Pengertian Printer.....................................................................................3
2.3
Fungsi Printer...........................................................................................4
2.4
Jenis-Jenis Printer....................................................................................4
2.4.1 Impact Printer..................................................................................... 4
2.4.1.1 Printer Dot-Matrix.............................................................. 6
2.4.1.2 Daisy Wheel Printer............................................................ 5
2.4.1.3 Thimble Printer................................................................... 5
2.4.1.4 Chain Printer....................................................................... 8
2.4.1.5 Band Printer........................................................................ 8
2.4.1.6 Drum Printer....................................................................... 8
2.4.2 Nonimpact Printer.................................................................................. 9
2.4.2.1 Printer Inkjet....................................................................... 9
2.4.2.2 Laser Printer...................................................................... 10
2.4.2.3 Thermal Printer................................................................ 8
2.4.2.4 Electrostatic Printer.......................................................... 12
2.4.2.5 Thermal Transfer Pritner.................................................. 12
2.5
Printer Inkjet..........................................................................................12
2.5.1 Bagian Bagian Printer Ink-Jet......................................................... 13
2.5.2 Kerja printer inkjet............................................................................. 18
2.5.3 Cara Instalasi Printer.......................................................................... 19
2.5.4 Merawat Printer................................................................................. 23
2.5.5 Troubleshooting Printer secara umum................................................ 25
2.5.6 Troubelshooting Priner Inkjet............................................................. 31
BAB III PENUTUP
3.1 Kesimpulan.............................................................................................. 33
3.2 Saran........................................................................................................ 33
DAFTAR PUSTAKA.......................................................................................... 35
DAFTAR GAMBAR
Gambar 1. Printer dot-Matrik..................................................................
10
11
12
12
13
14
15
20
20
21
21
22
23
23
24
DAFTAR TABEL
Tabel 1. TroubleShooting Printer Inkjet......................................
32
BAB I
PENDAHULUAN
1.1
Latar Belakang
Perkembangan teknologi Informasi dan komunikasi yang begitu pesat, telah
menciptakan berbagai macam bentuk teknologi yang beraneka ragam jenisnya, salah satu
teknologi yang terbilang canggih yaitu komputer. Dimana komputer digunakan oleh manusia
untuk mengolah data. Sejak dahulu kala, proses pengolahan data telah dilakukan oleh manusia.
Manusia juga menemukan alat-alat mekanik dan elektronik untuk membantu manusia dalam
penghitungan dan pengolahan data supaya bisa mendapatkan hasil lebih cepat. Komputer yang
kita temui saat ini adalah suatu evolusi panjang dari penemuan-penemuan manusia sejak
dahulu kala, berupa alat mekanik maupun elektronik. Saat ini komputer dan piranti
pendukungnya telah masuk dalam setiap aspek kehidupan dan pekerjaan. Komputer dalam
proses kerjanya memerlukan alat input dan menghasilkan output, alat input dari computer
diantaranya yaitu keyboard, mouse, scanner, joystic, sedangkan alat outpunya yaitu printer,
monitor, LCD dan masih banyak yang lainnya. Dalam kehidupan sehari-hari alat-alat computer
tersebut sangat banyak digunakan untuk membantu manusia dalam menyelesaikan tugasnya,
salah satunya adalah printer, Printer digunakan untuk mencetak informasi yang dihasilkan dari
proses pengolahan data yang telah dilakukan oleh computer, baik itu dalam bentuk gambar,
tulisan ataupun yang lainnya kedalam media kertas atau sejenisnya. Begitu pentingnya peranan
printer dalam segala bidang kegiatan maka dirasa perlu penulis mengupas tentang printer.
Penting diketahui oleh para user apa sebenarnya printer, apa saja jenis printer, bagian-bagian
printer, cara kerja pinter, cara instalasi printer, merawat printer dan troubelshooting printer.
1.2
Rumusan Masalah
Berdasarkan paparan latar belakang diatas adapun rumusan masalah yang akan dibahas
diantaranya :
1. Sejarah Alat Percetakan
2. Pengertian printer.
3. Fungsi printer.
4. Jenis-jenis printer.
5. Bagian-bagian Printer Ink-jet
Batasan Masalah
Mengingat adanya keterbatasan waktu, alat dan kemampuan kami (penulis), maka makalah
1.4 Tujuan
Adapun tujuan yang hendak kami capai dari penulisan makalah ini yaitu :
1. Untuk mengetahui bagaimana sejarah dan pengertian dari printer tersebut.
2. Mengetahui bagaimana perkembangan printer dan jenis-jenisnya.
3. Menginformasikan kepada pembaca cara instalsi dan cara merawatnya.
4. Memberikan pemahaman kepada pembaca mengenai printer, sehingga bisa memilih printer
terbaik untuk mereka.
1.4 Manfaat
Adapun manfaat dengan dibuatnya makalah ini yaitu:
1. Pembaca dapat lebih mengetahui tentang printer.
2. Pembaca dapat memilih printer yang terbaik ketika bertransaksi dengan penjual.
BAB II
PEMBAHASAN
2.1
2.2
Pengertian Printer
Komputer memiliki alat input dan output yang bermacam-macam. Alat input
diantaranya adalah keyboard, mouse, webcam, scanner. Sedangkan untuk alat outputnya yaitu
monitor, printer, LCD dan lain-lain. Dalam kehidupan sehari-hari alat-alat tersebut menjadi
suatu kebutuhan yang sangat penting, misalnya saja printer yang sangat diperlukan dalam
segala bidang misalnya saja di bidang perkantoran dimana printer digunakan untuk mencetak
berbagai macam surat dan data-data penting lainnya. Printer atau pencetak adalah alat yang
menampilkan data dalam bentuk cetakan, baik berupa teks maupun gambar/grafik, di atas
kertas. Printer biasanya terbagi atas beberapa bagian, yaitu picker sebagai alat mengambil
kertas dari tray. Tray ialah tempat menaruh kertas. Tinta atau toner adalah alat pencetak
sesungguhnya, karena ada sesuatu yang disebut tinta atau toner yang digunakan untuk menulis
pada kertas. Perbedaan toner dan tinta ialah perbedaan sistem toner atau laser butuh
pemanasan, sedangkan tinta atau inkjet tak butuh pemanasan, hanya pembersihan atau cleaning
pada print-head printer tersebut. Ada pula kabel fleksibel untuk pengiriman sinyal dari prosesor
printer ke tinta atau toner. Kabel ini tipis dan fleksibel, namun kuat. Pada bagian belakang
printer biasanya ada port paralel atau USB untuk penghubung ke komputer. Pencetak modem
merupakan alat canggih. Perkakasan elektronik yang terdapat dalam sebuah pencetak sama
dengan perkakasan elektronik yang terdapat dalam komputer itu sendiri. Pencetak mempunyai
6 jenis yaitu jenis Dot-Matrix, jenis Daisy Wheel, jenis Ink-Jet / jenis Bubble Jet, jenis Chain,
jenis Drum dan jenis Laser.
2.3
Fungsi Printer
Printer adalah salah satu hardware yang terhubung ke komputer yang berfungsi untuk
mencetak tulisan, gambar, atau tampilan lainnya kedalam media kertas atau sejenisnya. Istilah
yang dikenal dalam resolusi printer disebut dpi (dot per inch), yang berarti menyatakan
banyaknya luas titik dalam 1 inchi. Semakin tinggi resolusi maka akan semakin bagus cetakan
yang dihasilkan, Namun sebaliknya semakin rendah resolusinya maka cetakan yang akan
dihaslkan akan semakin buruk/tidak bagus.
2.4
Jenis-Jenis Printer
Komputer yang semakin maju juga ikut menyebabkan teknologi printer semakin
berkembang, hal ini memunculkan jenis printer yang bermacam-macam.Dipandang dari alatalat mekanik yang dipergunakan, printer dapat digolongkan
nonimpact printer.
2.4.1
Impact Printer
mencetak bentuk yang diinginkan. Impact Printer menggunakan pita karbon yang
ditekan, membentuk langsung suatu bentuk yang utuh atau sebagian-sebagian di kertas.
Printer jenis ini mempunyai beberapa tipe, yaitu dot-matrik,
(pencetak karakter penuh). Yang termasuk full charakter printer adalah daisy whell
printer, thimble printer, chain printer, band printer dan drum printer.
2.4.1.1 Printer Dot Matrik
Printer dot-matrik adalah printer
yang resolusi cetaknya masih sangat
rendah, selain itu ketika sedang
mencetak suara printer jenis ini
cenderung keras dan berisik. Serta
kualitas untuk mencetak gambar
kurang baik, karena cetakan gambar akan terlihat seperti titik-titik yang saling
berhubungan. Umumnya printer jenis dot-matrik hanya memiliki satu warna saja yaitu
warna hitam. Tetapi sampai saat ini printer jenis ini masih banyak digunakan karena
terkenal bandel dan awet. Kelebihan lainnya pita printer dot-matrik jauh lebih murah
dibandingkan dengan harga toner (tinta) untuk printer inkjet dan laserjet.
2.4.1.2 Daisy Wheel Printer
Daisy Wheel Printer juga populer.
Printer ini disebut demikian karena
menggunakan sebuah roda (wheel),
yang berisi karakter-karakter. Tiap-tiap
karakter di roda, terletak pada sebuah
lengan plastik yang dilekatkan pada
pusat roda, sehingga berbentuk seperti
bunga seruni (daisy). Roda yang berisi karakter-karakter akan berputar dan akan
berhenti pada posisi karakter yang dikehendaki, selanjutnya karakter ini akan
diketuk dengan suatu pemukul dan akan tercetak di kertas melalui suatu karbon.
Hasil dari karakter yang tercetak di kertas mempunyai kualitas yang baik,
sehingga printer ini digolongkan juga sebagai letter quality printer, tetapi
mempunyai kelemahan yaitu lebih lambat dibandingkan dengan dot matrix printer.
Kecepatan daisy wheel printer sekitar 55 cps (karakter per detik)
2.4.1.3 Thimble Printer
Thimble printer juga merupakan
letter
quality
printer
menggunakan
printer
menggunakan
untuk
Rantai
membuat
tersebut
hasil
akan
pemukul akan mengetuk pola karakter di rantai dan melalui karbon, bentuk dari
karakter akan tercetak di kertas. Chain printer mempunyai kecepatan yang tinggi
sampai 1000 baris per menit.
2.4.1.5 Band Printer
Band printer cara operasinya sama dengan
chain printer, tetapi menggunakan pita besi
(steel band ) yang berisi kumpulan pola
karakter
posisi
terdapat
satu
kolom
pencetakan
lingkaran
kumpulan
2.4.2
NONIMPACT PRINTER
Kalau impact printer bekerjanya dengan mengetuk bentuk dari karakter ke kertas, maka
nonimpact printer bekerjanya dengan cara menyemprot kertas dengan tinta. Kelemahan
dari nonimpact printer adalah tidak dapat membuat sekaligus beberapa rangkap hasil
cetakan.
berwarna
cukup
bagus.
printer
Inkjet
tidak
sama,
tergantung pada jenis merk printer tersebut. Tetapi pada inkjet printer, hasil cetakan
lebih lama keringnya jika dibandingkan dengan laser printer. Printer jenis ini
menggunakan sistem yang berbeda dibanding dengan printer sebelumnya. Proses
pencetakkannya menggunakan semprotan tinta (dimana
proses
character ataupun gambar yang sesuai. Karena menggunakan teknik semprot, maka
printer jenis ini sama sekali tidak menimbulkan suara/brisik seperti halnya printerprinter sebelumnya. Karena menggunakan resolusi cetak yang tinggi (minimal 300
dpi/dot per-inchie), maka hasil cetakkan printer jenis ini biasanya lebih bagus
apabila dibanding dengan jenis printer sebelumnya, pada khususnya dalam
menghasilkan gambar ataupun grafik. Kelemahan printer jenis ini diantaranya
adalah, tidak bisa mencetak secara rangkap pada saat bersamaan. (Untuk jenis
printer sebelumnya, bisa menggunakan karbon, sehingga beberapa lembar kertas
bisa dicetak secara bersama-sama). Printer ini juga memiliki jenis yang berwarna
ataupun tidak berwana.
2.4.2.2 Laser Printer
Sebagian
bentuknya
dari
mirip
laser
printer
dengan
mesin
printer
pun
sangat
bagus,
ternyata tidak maksimal. Sekarang dapat kita jumpai model-model terbaru printer
portable yang dapat mencetak foto digital secara cepat dan pengoperasiannya juga
sederhana. Printer ini bisa mencetak gambar secara langsung dari kamera digital
tanpa membutuhkan adanya sebuah PC. Walaupun demikian, printer jenis ini juga
bisa dihubungkan dengan sebuah PC. Pada sector video, Sony melengkapi produk
video kameranya yang dapat terhubung langsung dengan sebuah printer mini.
Demikian pula halnya dengan Holywood DV Bridge dari Dazzle. Output video
dapat dikonversi langsung dalam bentuk digital. Proses ini berlaku juga untuk
proses sebaliknya dari digital ke-analog. Yang perlu dilakukan hanyalah
menghubungkan kedua piranti melalui Bridge secara langsung tanpa melalui PC.
2.4.2.3 Thermal Printer
Thermal printer menggunakan kepala
cetak yang berisi jarum-jarum besi
yang masing-masing dipanasi secara
terpisah. Kertas yang digunakan untuk
thermal printer adalah kertas khusus
yang peka terhadap panas. Jarum besi
yang dipanasi, bila diletakkan dekat dengan kertas yang peka panas tersebut,
menyebabkan bentuk karakter akan terbakar di kertas. Thermal printer tidak dapat
mencetak bentuk yang berwarna.
2.4.2.4 Electrostatic printer
Electrostatic printer menggunakan
kepala cetak yang berisi jarum-jarum
besi yang diberi aliran listrik. Cara
kerja Electrostatic printer sama dengan
thermal printer, kecuali kertas yang
digunakan adalah kertas khusus yang
dilapisi dengan alumunium oksida.
Electrostatic printer juga tidak dapat mencetak bentuk yang berwarna-warna.
transfer
printer
2.5
Printer Inkjet
Printer ink-jet adalah printer yang mencetak dengan menyemprotkan titik-titik kecil
tinta pada kertas sehingga membentuk image (gambar).Hasil dari pencetakan printer inkjet
cukup bagus dibanding dengan printer dot-matrik.
2.5.1
a.
b.
Ink cartridges
Ink cartridge memiliki berbagai jenis tergantung dari merk dan
model dari printer. Ada yang menjadikan tinta warna dan tinta hitam
dalam satu catridge dan ada juga yang memisahkan pada dua catrdige.
Pada beberapa model inkjet printer catridge termasuk juga printhead itu
sendiri.
c.
d.
Stabilizer bar yaitu tempat print head dimana printhead dapat bergerak
kekiri dan ke kanan.
e.
Paper feed
2. Rollers untuk menarik dan menggulung kertas dari tempat kertas (paper tray),
saat printhead sudahsiap untuk mencetak.
Page 1
f.
Paper feed stepper motor yaitu motor stepper yang dugunakan untuk
menggulung kertas dari papertray.
Control circuit yaitu papan sirkuit untuk mengontrol mekanik printer. Dan
menterjemahkan kode yang disampaikan oleh cpu untuk dicetak oleh printer.
1. Kepala printer
Page 2
Kepala printer adalah alat yang digunakan untuk meletakkan cartridge yang terdiri dari berbagai
jenis pipa semprot yang digunakan untuk menyemprotkan tinta. Pada kepala printer ini terdapat
PCB yang berhubungan dengan microchip pada cartridge. Microchip ini terletak di bagian
samping untuk menghindari konslet jika terjadi kebocoran tinta.
2. Cartridges
Merupakan tempat tinta. Terdapat 2 model yaitu cartridge berwarna dan hitam. Cartridge hitam
hanya diisi dengan tinta hitam dan cartridge warna memiliki 3 tempat untuk warna merah, hijau,
dan biru. Pada cartridge terdapat microchip yang mengendalikan keluarnya tinta.
3. Stepper motor kepala printer
Stepper digunakan untuk menggerakan kepala printer yang terdapat cartridge kearah kiri dan
kanan seiring dengan lewatnya kertas.
4. Belt
Belt digunakan untuk menghubungkan rangkaian kepala printer dengan stepper motor.
5. Stabillezer Bar
Rangkaian kepala printer menggunakan stabilizer bar untuk meyakinkan bahwa pergerakan di
dalam printer terkontrol.
6. Rangkaian Penggerak kertas, yang terdiri dari :
-
Paper tray yang digunakan untuk menerima ketas yang kita masukkan
Rollers yang digunakan untuk menarik kertas dan menggerakan kertas keluar yang
kemudian dilanjutkan dengan roller dan memasukan lagi kertas.
7. Interface Port
Merupakan tempat untuk menyambungkan printer dengan sumber arus dan komputer. Sebagian
printer port untuk menghubungkan printer dengan komputer menggunakan USB..
8. Control Circuitry
Digunakan untuk mengontrol semua operasi aspek mekanik, dan untuk menerima informasi
yang diberikan oleh komputer.
9. Sensor
Dalam printer ini yang berfungsi sebagai sensor adalah PCB yang berfungsi untuk menerima
perintah OK atau CANCEL yang diberikan oleh pengguna komputer saat ingin mencetak
pada printer. Perintah ini diterima oleh printer oleh USB port.
10. Pengendali
Page 3
Pengendali percakapan
Dalam hal ini percakapan di artikan sebagai hubungan atau interaksi. Pengendali
percakapan dalam printer berupa interface port. Dimana interface port ini
mengendalikan hubungan antara printer dengan komputer dan sumber arus. Jika salah
satu tidak terhubung maka percakapan tidak akan berlangsung dengan baik, bahkan
printer tidak dapat mencetak.
Pengendali Bahasa
Pengendali bahasa terdapat pada microchip yang terdapat pada cartridge yang terhubung
pada kepala printer. Pengendali bahasa ini mengendalikan bahasa biner dari komputer
menjadi bahasa yang diinginkan pada kertas.
Pengendali Halaman
Pengendali halaman adalah pengendali yang mengatur halaman masuk ke dalam printer,
yaitu berupa stepper. Stepper akan menarik kertas satu demi satu dengan bantuan roller.
Jika satu kertas sedang diproses maka stepper tidak akan menarik kertas lagi. Stepper
baru akan menarik kertas lagi jika sudah ada kertas yang selesai diproses.
akan berwarna seperti aslinya atau kita buat menjadi hitam putih. Kita juga dapat mengatur
ukuran serta posisi kertas.
3. Tahap Mencetak
Tahap ini dimulai ketika pengguna sudah yakin dengan pengaturannya dan memilih
OK pada kotak dialog print pada komputer. Kemudian komputer akan mengirimkan data
ke printer melalui kabel USB dalam bentuk bilangan bilangan biner yan akan diterima
komputer melalui port USB dan dilanjutkan ke PCB (printed circuit board) yang terdapat
pada printer. PCB inilah yang kemudian yang akan menerima segala informasi dari
komputer serta mengatur segala pergerakan printer. PCB akan mengirim perintah ke
stepper penggerak kertas dan stepper penggerak kepala printer. Setelah stepper penggerak
kertas menerima perintah maka ia akan menarik kertas dengan memutar roller dan stepper
kepala printer akan menggerakan kepala printer ke kanan dan kiri dengan bantuan belt.
Dengan bergeraknya kepala printer, cartridge akan mengeluarkan tinta dan dicetakan pada
kertas dengan bantuan dari PCB yang terdapat pada kepala printer yang terhubung dengan
microchip pada cartridge bilangan biner dari komputer dapat tercetak menjadi huruf
huruf yang sesuai.
4.
Tahap finishing
Tahap dimana kertas yang sudah dicetak dikeluarkan dengan bantuan roller dan
kemudian diterima oleh papper tray.
2.5.3
1. Klik tombol Start yang ada pada baris Taskbar, kemudian klik pilihan Printers and Faxes.
Page 5
Selain menggunakan cara diatas, Anda dapat menggunakan perintah pada jendela Control
Panel, klik icon Printers and Other Hardware. Di layar akan terlihat jendela Printers and Other
Hardware, kemudian klilk icon Printers and Faxes. Jendela Printer and Faxes akan terlihat di layer.
2. Pada jendela Printers and Faxes, klik pilihan Add a Printer atau klik menubar File, kemudian
klik pilihan Add Printer.
Page 6
4. Klik tombol Next> untuk menampilkan kotak dialog berikutnya, kemudian tentukan port yang
digunakan oleh computer tersebut dengan cara klik pilihan LPT1 pada bagian Use the following.
Perhatikan gambar dibawah ini, kemudian klik tombol Next> untuk menampilkan kotak dialog
berikutnya.
Page 7
5. Tentukan nama perusahaan pembuat printer atau merk printer pada pilihan Manufacture.
Kemudian pilih model printer yang akan ditambahkan pada pilihan Printers. Misalnya HP pada
pilihan Manufacturer dan HP LaserJet 2100 PCL6 pada pilihan Printers.
Apabila pada daftar pilihan printer tersebut tidak ada, maka Anda dapat memilih model printer
yang kompitibel dengan printer yang Anda gunakan, pada pilihan Have Disk. Perhatikan gambar
dibawah ini.
6. Klik tombol Next> untuk menampilkan kotak dialog berikutnya, kemudian ketikkan nama printer
yang Anda inginkan pada pilihan Printer Name. Apabila printer yang Anda instalasi tersebut akan
dijadikan sebagai standard penggunaan printer (default printer), maka klik pilihan Yes pada bagian
do you to use this printer as the default printer? Perhatikan gambar ini, kemudian klik tombol
Next> untuk menuju pada kotak dialog Printer Sharing.
Page 8
7. Pada kotak dialog Printer Sharing tersebut, Anda dapat menentukan apakah printer baru tersebut
dapat digunakan bersama dengan pemakai lain dalam jaringan (network) ataupun hanya
digunakan oleh computer Anda saja. Kemudian klik tombol Next> untuk menampilkan kotak
dialog Print Test Page.
8. Pada kotak dialog Print Test Page, Anda dapat menentukan apakah akan mencetak halaman
percobaan (pilihan Yes) atau tidak akan melakukan pencetakan halaman percobaan (pilihan No).
printer
digunakan
dapat
sesuai
kebutuhan anda.
Page 9
2.5.4
pengguna tidak memperhatikan perawatan printer dengan baik. Hal ini justru akan menimbulkan
masalah terhadap printer tersebut, misalnya printer ngadat atau mungkin rusak, yang sudah tentu
akan merugikan pengguna itu sendiri. Untuk itulah sangat perlu sekali adanya suatu perawatan
terhadap printer. Berikut ini akan dijelaskan beberapa cara merawat printer secara mudah dan
murah diantaranya :
1. Gunakan printer secara periodik yaitu gunakanlah printer anda secara periodik sedikitnya 2 3
kali seminggu, hal ini akan membuat aliran tinta dari lubangnya tetap lancar.
2. Matikan printer saat tidak digunakan, hal ini akan mencegah menutupnya lubang-lubang aliran
tinta didalam kepala printer.
3. Bersihkan kotoran yang ada dalam printer
Setiap satu atau dua minggu bersihkan bagian dalam printer. Hal ini perlu untuk menjaga
kemampuan printer dalam mencetak. Jangan tempatkan printer di tempat yang berdebu atau
penuh serangga. Bila perlu bungkus printer setela selesai digunakan.
4. Jagalah kondisi cartridge
Karena cartridge printer dipenuhi dengan penghubung listrik yang halus dan akan berpengaruh
pada hasil cetakan, maka perlakukanlah cartridge dengan hati-hati. terutama saat mengganti
tinta.
5. Gunakan diagnostic tools
Umumnya seluruh printer memiliki perangkat lunak yang berisi bagaimana merawat dan
mengatasi permasalahan yang timbul dalam printer tersebut. Pelajarilah software tersebut
karena mungkin saja informasi yang teredia didalamnya bisa menolong anda dalam mengatasi
permasalahan yang timbul pada printer anda.
6. Matikan printer jika gagal mencetak
Page 10
Terkadang, kegagalan dalam mencetak bisa diatasi dengan mematikan tombol printer, kemudian
mencabut kabel daya. Setelah sepuluh menit masukkan kembali kabel daya pada colokannya,
nyalakan printer dan cobalah mencetak kembali. Itulah hal-hal mudah yang sekiranya bisa anda
lakukan agar kondisi printer anda tetap optimal.
2.5.5
A.
Periksa koneksi printer dengan jaringan listrik. Pastika kanel power printer telah dicolokkan
ke konektor dengan baik.
Pastikan saklar on-off printer atau tombol switch printer dalam posisi on. Permasalahan
yang diakibatkan oleh tidak adanya power unutk printer ini biasanya ditandai dengan tidak
menyalanya LED (lampu indikator) dari printer.
Periksa sambungan kabel data printer, apakah sudah terhubung dengan port pararel atau port
USB di komputer dengan benar.
Cobalah untuk menggunakan kabel data printer yang lain (pinjam teman kalau ada) sebagai
percobaan .
Pastikan telah memilih driver yang tepat untuk koneksi printer yang digunakan
Pastikan sudah memilih port yang tepat untuk printer yang pakai.
Coba gunakan aplikasi teks editor standart untuk sistem operasi yang digunakan unutk
mencetak sesuatu (misalnya notepad). Jika aplikasi teks editir dapat mencetak maka
kemungkinan besar kesalahan bukan pada printer.
Cobalah untuk merubah setting printer anda menjadi Default Printer atau cobalah untuk
melakukan instalasi ulang driver dengan nama printer yang lain dan ubahlah instalasi baru
tersebut sebagai Default Printer.
Pastikan
Anda
memiliki
space
hardisk
yang
mencukupi.
Kadang jika buffer tidak cukup maka data tidak dapat dikirim ke printer dengan sempurna.
Page 11
Cobalah untuk merubah setting spooler untuk printer Anda melalui menu properties
printer. Fitur spooler ini digunakan dengan tujuan agar Anda tetap dapat menjalankan
aplikasi ketika dilakukan pencetakan dokumen.
Cek apakah ada resource yang konflik dengan port yang digunakan oleh printer Anda.
Gunakan bantuan hardware troubleshooter apabila terjadi konflik. Kasus ini mungkin juga
disebabkan oleh port komputer Anda yang bermasalah. Untuk mengetahuinya, apabila
langkah-langkah diatas sudah Anda lakukan namun tidak menemukan titik terang, cobalah
untuk memindah koneksi port printer anda ke port lain (misal USB1 ke USB3) atau cobalah
printer anda di komputer lain.
B.
Printer kelihatan mencetak namun tidak ada sesuatu yang tertulis di atas kertas.
Kasus ini umumnya disebabkan oleh kosongnya tinta atau toner printer atau habisnya
karbon yang ada di pita printer. Cobalah untuk mengganti tinta, toner atau pita printer
dengan yang baru. Jangan lupa untuk memeriksa apakah ada sesuatu yang menghalangi
head dengan kertas ( misalnya plastik segel pada printer baru). Ada kasus pada printer yang
menggunakan tinta, dimana tinta yang masih berada di head printer telah kering karena
printer lama tidak digunakan sehingga terjadi penyumbatan. Khusus untuk printer yang
headnya dapat dilepas dengan mudah masalah ini dapat diselesaikan dengan cara yang
sederhana berikut:
-
Pastikan Anda tidak memegang -megang rangkaian elektronik yang ada disekitar head
printer yang telah Anda lepas karena dapat merusakkannya.
Celupkan ujung head ke dalam air panas yang ada dalam mangkok. Perhatikan jangan
sampai air menyentuh rangkaian elektronika yang ada di sekitar head karena dapat
merusakkannya.
Goyang -goyangkan head tersebut hingga tinta yang ada di dalam head mencair.
Ulangi langkah pencelupan (4 hingga 6) diatas dengan air panas yang baru hingga air
panas yang baru tetap bening (tidak terkontaminasi tinta yang keluar dari head).
Page 12
Satukan kembali catridge tinta dengan head. Disarankan untuk menggunakan catridge
yang masih baru.
C.
Pasang kembali head dan catridge ke printer dan cobalah untuk mencetak.
Halaman cetakan tidak lengkap atau karakter yang dicetak aneh. Kasus ini bisa
disebabkan oleh beberapa hal, coba ikuti petunjuk ini :
-
Periksa kabel data yang Anda gunakan. Cobalah mengganti dengan kabel data yang
lain (jangan langsung beli, pinjam teman dulu kabel data untuk memastikan kerusakan
ini agar Anda tidak rugi).
Periksa pula driver yang Anda gunakan untuk printer, apakah sudah sesuai atau belum.
Bila perlu, update atau install ulang driver dengan versi terbaru yang dikeluarkan
secara resmi oleh perusahaan pembuat printer.
Periksa apakah dokumen atau data yang Anda cetak rusak. Kesalahan pembacaan data
yang disebabkan oleh kerusakan data dapat mengakibatkan hasil cetakan tidak lengkap
atau karakter yang dicetak tidak lengkap.
Pastikan pengaturan halaman pada aplikasi yang anda gunakan telah benar.
Pastikan Anda masih memiliki kapasitas hardisk dan memori yang cukup untuk
menuliskan buffer data.
Periksa apakah printer Anda memerlukan suatu prosedur maintenance pada saat
tertentu.
D.
Catridge yang dipasang pada printer tidak cocok untuk printer tersebut.
Periksa apakah pintu printer telah ditutup dengan sempurna. Jika kemungkinan
diatas tidak ada yang sesuai untuk mengatasi masalah Anda, cobalah untuk mematikan
printer beberapa saat dan kemudian menghidupkannya kembali.
Page 13
E.
F.
Bila ada, atur switch pilihan ukuran kertas sesuai dengan ukurannya.
Periksa apakah kertas dalam kondisi baik, tidak berkeriput atau melengkung.
Kertas tidak dapat keluar dari printer. Untuk melepaskan kertas yang tersangkut di
dalam printer, ikuti langkah-langkah berikut :
-
Pegang kertas yang tersumbat itu di kedua sisinya dan tarik keluar pelan-pelan.
Setelah kertas berhasil pemisah dikeluarkan, tutup kembali kertas (bila ada).
G.
Untuk printer tinta, ada kemungkinan head printer kotor. Bersihkan head printer
menggunakan cara penanganan kasus 2 diatas. Apabila tidak memecahkan masalah,
cobalah ganti catridge tinta dengan yang baru dan biarkan semalaman, setelah itu coba
gunakan lagi untuk mencetak. Untuk printer tipe dot-matrix, kasus ini kemungkinan
disebabkan oleh adanya komponen penggerak head yang bermasalah. Pernah terjadi
kasus seperti ini pada printer dot -matrik yang disebabkan oleh matinya salah satu
transistor penggerak head. Pernah pula kasus ini disebabkan oleh rusaknya kabel data
yang mengirimkan informasi ke head printer. Kalau kasus ini terjadi, mau tidak mau
Page 14
Anda harus membawa printer dot-matrix Anda ke tukang servis untuk mengganti
komponen yang ada, kecuali anda paham tentang elektronika.
H.
Pastikan Anda menggunakan driver printer yang dikeluarkan secara resmi oleh
produsen pembuat printer untuk printer anda. Pastikan pula driver tersebut dirancang
untuk sistem operasi yang Anda gunakan. Cobalah untuk menggunakan versi terbaru
dari driver yang dikeluarkan. Pastikan pula Anda telah memenuhi syarat yang diajukan
oleh produsen printer untuk menggunakan suatu fitur tertentu.
I.
Printer menjadi lambat dalam mencetak. Kasus ini kebanyakan disebsbkan karena
penuhnya memori, baik memori komputer maupun memori yang ada dalam printer.
Coba ikuti langkah-langkah berikut untuk mengatasi masalah ini :
-
Bila hal ini tidak memecahkan masalah, cobalah untuk membandingkan kecepatan
mencetak dari printer Anda di komputer lain. Apabila di komputer lain ternyata bisa
lebih cepat, kemungkinan komponen-komponen mainboard yang menangani
komunikasi antara komputer dengan printer anda sudah mulai aus.
2.5.6
No
1
Masalah
Printer seperti biasa tapi tidak ada
hasil cetaknya.
Printer
mencetak
hasil
tapi
Penyebab /Pemecahan
Lakukan prosedur cleaning
atau buram
sudah habis
Cetakkan yang dihasilkan berupa Media kertas yang
karakter-karakter
pecah/blur
yang
pecah- mempunyai
kualitas
digunakan
yang
tidak
Page 15
60-80 gram
Jika pada hasil cetakkan terdapat Lakukan prosedur cleaning
garis putih di tengah atau karakter
yang
dicetak
tidak
sempurna
sesuai
diinginkan
Lampu indikator
menyala
dengan
error
tipe
printer
menggunakan
tempatkan
dengan
yang
autosheet
kertas
feeder,
pada
memperhatikan
tidak
printer
sisi
kiri
kertas
Printer menarik setumpuk kertas Pada saat menaruh setumpuk kertas
sekaligus
lebih
ditentukan.
dari
Hindari
jumlah
dalam
yang
satu
Page 16
BAB III
PENUTUP
3.1
Simpulan
Dari pembahasan yang telah dipaparkan diatas, maka kami menyimpulkan bahwa printer
adalah suatu alat yang menampilkan data dalam bentuk cetakan, baik berupa teks maupun
gambar/grafik, di atas kertas. Printer terdiri dari berbagai jenis yaitu dot-matrix, inkjet, laser, plotter
dan masih banyak yang lainnya. Masing-masing dari printer tersebut memiliki kelemahan dan
keunggulan tersendiri, tergantung dari spesifikasinya. Salah satu printer seperti dot-matrix, pada
umumnya memiliki bagian-bagian antara lain
printer, belt, stabilizer bar, rangkaian penggerak kertas, interface port, control circuitry, pengendali,
actuator mekanik dan roller. Dimana semua peralatan-peralatan tersebut saling mendukung dalam
proses kerja dari sebuah printer, mulai dari tahap persiapan, pengaturan, mencetak, hingga tahap
finishing. Sebelum printer dapat di operasikan oleh pengguna, terlebih dahulu ada suatu proses
instalasi, seperti yang telah dijelaskan diatas, agar antara printer dan computer terdapat
kesepahaman (compatible) dalam bekerja. Dari berbagai macam tipe printer yang ada, mungkin
memiliki cara instalasi yang berbeda-beda, dimana dalam makalah ini hanya dijelaskan terbatas
pada proses instalasi printer dot - matrix saja. Sebagai seorang pengguna atau user sudah tentu
menginginkan barang yang dimiliki (misalnya saja printer) dapat bekerja secara optimal dan
memiliki umur panjang (tidak cepat rusak). Oleh karena itu, perlu adanya suatu perawatan yang
harus dilakukan oleh user itu sendiri, seperti yang telah dijelaskan diatas, agar printer yang anda
gunakan dapat beroprasi dengan maksimum.
3.2 Saran
Saran yang dapat kami sampaikan kepada pembaca yaitu :
1. Pilihlah printer yang terbaik dalam membeli, dan gunakan sesuai kebutuhan anda, serta jangan
lupa lakukan perawatan yang baik terhadap printer anda agar tetap optimal dalam beroprasi.
2. Tidak menutup kemungkinan makalah ini bisa dilakukan pengembangan lebih lanjut oleh
pembaca untuk mengatasi kekurangan-kekurangannya.
Page 17
DAFTAR PUSTAKA
Mutiah, Jenis-Jenis Printer, http://mutiah-manja.blogspot.com/2009/04/Jenis-JenisPrinter/html/25
September 2009.
Nurwahyudin, Mengenal Cara Kerja Printer Inkjet, http://www.nurwahyudin.com
/2009/09/mengenal-cara-kerja-printer-ink-jet.html/25 September 2009
Merawat Printer Inkjet, http://www.koc2.com/ beginner-stuff/122-tips - merawatprinter-inkjet/25 Oktober 2009.
Webblog Hanz, Mengenal Lebih Dekat Printer Inkjet, http://hanstuban.wordpress.
Com/2009/08/19/mengenal-lebih-dekat-printer-inkjet/10 Oktober 2009.
Jogiyanto, Pengenalan Komputer, Indonesia : Penerbit Andi, Edisi Kedua, 2005.
Page 18