Anda di halaman 1dari 1

Praktikum Kimia Organik/Kelompok 2/ S.

Genap/2014

iii

Abstrak
Aspirin dapat dibuat dengan reaksi asetilasi antara asam salisilat dengan asetat anhidrat
dan bantuan katalis asam sulfat pekat. Praktikum ini dilakukan untuk membuat aspirin
dalam skala laboratorium, mengamati dan mempelajari reaksi yang terjadi, dan
menghitung aspirin yang dihasilkan. Pada percobaan ini dilakukan tiga tahap, yaitu
pembuatan aspirin, rekristalisasi aspirin dan uji kemurnian aspirin. 2,5 gram asam
salisilat, 7 ml asam asetat anhidrida dan empat tetes asam sulfat pekat dimasukkan ke
dalalam labu didih. Setelah dipanaskan, didiamkan pada suhu kamar sebelum didinginkan
dengan es batu selama 1,5 jam. Ketika pendinginan inilah terbentuk kristal-kristal aspirin
berwarna putih kemudian disaring dengan pompa vakum dan selanjutnya dilakukan
proses rekristalisasi. Tahap terakhir yaitu pengujian terhadap aspirin yang terbentuk
dengan cara menambahkan tiga tetes feri klorida, larutan berubah menjadi warna kuning
kehijauan dan itu berarti tidak terdapat asam salisilat pada produk aspirin. Dari hasil
percobaan yang dilakukan diperoleh 2.919 gram aspirin dengan persen rendemen 89.6%.
pengujian kemurnian aspirin dengan penambahan larutan FeCl 3. Larutan berwarna kuning
bening kehijauan menandakan bahwa aspirin yang diperoleh sudah murni.
Kata Kunci : Asetilasi, Aspirin, Kemurnian, Rekristalisasi
Abstract
Aspirin can be prepared by acetylation salicyclic acid with acetate anhydride with
catalyst sulfuric acid help. This practicum is done to making aspirin in laboratory scale,
observing and studying the occurring reactions, and calculate the aspirin produced. In
experiments carried out three phases, namely the manufacture of aspirin, aspirin
recrystallization and purity test aspirin. Included 2.5 grams of salicylic acid, 7 ml of
acetic acid anhydride and four drops of concentrated sulfuric acid At the boiling flask.
After heated, allowed to stand at room temperature before cooling on ice for 1.5 hours.
when cooling these crystals formed aspirin white then filtered with a vacuum pump and
then do the recrystallization. The last step is testing the aspirin is formed by adding three
drops of ferric chloride, the solution becomes clear yellow to green color and that means
there is no salicylic acid in aspirin products. A as conclusions from the experiment is
2.919 grams aspirin with a yield of 89,6 %. Aspirin purity testing using the addition of
FeCl3 solution. Greenish yellow colored clear solution indicates that aspirin has been
obtained pure.
Keywords: Acetylasi, Aspirin, Purity, Recrystallization
Reaksi Asilasi Pembuatan Aspirin

Anda mungkin juga menyukai