Anda di halaman 1dari 3

GARIS BESAR PROGRAM PEMBELAJARAN

Mata Kuliah
Sandi
Sks/Js
Semester
Pengampu

: Landasan Pendidikan dan Pembelajaran


: MKU802
: 2/2
: I/ 2014-2015,
: Punaji Setyosari,
Wening Patmi Rahayu
Contact
:
1) Kantor
: Program Studi Teknologi Pembelajaran
Ruang H1.109 1st Floor,
Phone.(0341) 551334, Mobile: 08123395817
2) Rumah
: Jln Subali VI-13 G/06 Perumnas Sawojajar 2 Mangliawan
Pakis, Malang 65154. Phone 0341 723 187
3) Email add. : pun_pasca@yahoo.com
DESKRIPSI
Mahasiswa perlu diajak untuk melakukan eksplorasi Landasar pendidikan dan
pembeajaran secara interdiscipliner. Wawasan ini dipandangan dari sudut kesejarahan,
filosofi, sosiologi, ekonomi, politik dan keberagaman budaya. Dalam hal ini, para mahasiswa
diminta mengkaji secara kritis melalui diskusi berkelompok yang terdiri atas 2-4 orang.
Topik-topik yang berkaitan didiskusikan selama satu semester melalui diskusi
kelompok. Para mahasiswa atau peserta diskusi melakukan tukar pandangan dan
memberikan kritikan-kritikan terhadap makalah yang disajikan oleh kelompok. Peran serta
dalam kelompok agar mahasiswa mampu mengungkapkan atau mengartikulasikan ide-ide
atau pandangan-pandangan mereka, juga termasuk memberikan saran-saran.
Perkuliahan ini dimaksukan menjadikan mahasiswa mandiri yang pada akhirnya
mereka mampu menghasilkan karya ilmiah atau makalah. Para mahasiswa diarahkan untuk
memilih salah satu Topik atau bab dari bacaan wajib yang dimiliki untuk menghasilkan tugas
akhir atau dapat memilih sumber-sumber lain yang relevan. Makalah, sebagai tugas akhir,
ditulis secara individual diserahkan satu minggu setelah ujian akhir selesai. Mata kuliah ini
tidak menuntut mahasiswa mengambil tes akhir, tetapi makalah yang dihasilkan harus
dikerjakan d engan Baik.
TUJUAN PEMBELAJARAN
Para mahasiswa diharapkan akan mampu:
1) Mendeskripsikan pentingnya landasan pendidikan/pembelajaran dalam praktik di
sekolah dengan menggunakan ungkapannya sendiri;
2) Mendeskripsikan beberapa pandangan yang memberikan kontribusi bagi landasan
pendidikan/pembelajaran secara bebas;
3) Menjelaskan bahwa guru merupakan sebagai seorang professional dalam
menjalankan tugasnya;
4) Menjelaskan peran siswa/peserta didik dalam konteks kelas saat ini dengan
ungkapan sendiri;
5) Menjelaskan bagaimana sekolah dibentuk dan dibangun oleh masyarakat, budaya
dan etika/moral;
6) Mengungkapkan unsur-unsur kunci dalam praktik professional dalam kelas/sekolah;
7) Memaparkan mengapa guru perlu merancang, menyampaikan, dan menilai
pembelajarannya;
8) Menjelaskan bagaimana menjadi seorang guru yang sukses, atau menjadikan guru
sukses.
MATERI
Topik-topik yang dikaji dalam semester ini meliputi sebagai berikut:
1) Landasan Pendidikan dan Pengajaran (teaching and the foundation of education)
2) Guru yang Profesional (becoming a professional teacher )
3) Siswa dalam Konteks Pembelajaran Saat Ini (students in todays classroom)

4) Hubungan Orang Tua, Keluarga, Masyarakat dalam Pendidikan (parents,


families, and the community; partners in education)
5) Sekolah dalam Konteks Sosial (social context of school)
6) Pengajaran ditinjau dari segi Profesional dan Etika (professional and ethical
context of teaching)
7) Keberagaman dan Konteks Kultural dalam Pengajaran (diversity and the cultural
context of teaching)
8) Kurikulum (curriculum)
9) Perencanaan, Penyampaian, dan Asesmen Pembelajaran (planning, delivering,
and assessing instruction)
10) Management Kelas dan Perilaku (classroom and behavior management)
11) Teknologi dan Pengajaran (technology and teaching)
12) Topiks lain yang relevan dikembangkan oleh Mahasiswa (optional selected by
students)
BACAAN WAJIB
1. Diaz, C.F., Pelletier, C.M., & Provenzo, Jr., E.F. 2006. Touch the future...Teach!
Boston, MA: Pearson Education, Inc.
2. Cohen, L., Manion, L., Morrison, K. & Wyse, D. 2010. A guide to teaching
Practice. Revised fifth edition. 270 Madison Avenue, New York:
Routledge
3. Dikembangkan sendiri oleh mahasiswa
AKTIVITAS PEMBELAJARAN
No

Waktu
Pertemuan

Bahan Kajian

Pelaksana

1
2
3
4
5
6

Orientasi dan Penjadwalan


Lanjutan Landasan-land
Topik 1
Topik 2
Topik 3
Topik 4

Dosen

Topik 5

Mahasiswa

Topik 6

Mahasiswa

Review dan Refleksi

Dosen-Mahasiswa

10

Topik 7

Mahasiswa

11

Topik 8

Mahasiswa

12

Topik 9

Mahasiswa

13

Topik 10

Mahasiswa

14

Topik 11

Mahasiswa

15

Topik 12

Mahasiswa

16

Review, Refleksi dan Tugas

Dosen-Mahasiswa

Mahasiswa
Mahasiswa

Alokasi

ASSESSMEN
Pada akhir semester, para mahasiswa dimnta menyerahkan tugas akhir secara
individual.
Kriteria:
1) Kehadiran
20 points
2) Partisipasi
25 points
3) Kerja Klp
25 points
4) Tugas akhir
30 points
a. Ketepatan (on time)
b. Analisis
c. Logis
d. Referensi (relevansi dan mutakhir)
5) Seluruh tugas diserahkan satu minggu setelah minggu final tes.
Malang, 27 Agustus 2014
Pembina MK,

Anda mungkin juga menyukai