Anda di halaman 1dari 3

Digital Data Waveforms

Sebuah data digital harus dirubah terlebih dahulu sebelum


dikirimkan (Coding). Banyak cara yang dapat dilakukan untuk
melakukas proses pengkodingan, salah satunya adalah dengan
Binary Coding. Dalam binary coding data digital
disimbolkan dengan 2 keadaan. yaitu (0) dan (1).

Berikut ini adalah beberapa contoh dari Line Coding


Tehniques

Critical Impairments to the Transmission of


Data

Hal-hal yang dapat mengganggu proses transmisi data, antara


lain adalah :
Phase Distortion
Fase Distorsi merupakan fase yang paling mengganggu
dalam pembatasan data pada transmisi data, khususnya
pada chanel suara telepon. Fase Distorsi sering disebut
juga Delay Distorsi sebab fase ini dapat menimbulkan
delay pada transmisi data yang tentunya sangat
mengganggu dalam proses telekomunikasi.
Attenuation Distortion (Frequency Response)
Parameter lain yang dapat mengganggu dalam proses
transmisi data adalah distorsi attenuation(penipisan).
Idealnya, semua frekuensi yang melewati passband dari
sebuah kanal harus mengalami penipisan atau kehilangan
yang sama. Namun pada kenyataannya tidak berlaku hal
seperti ini karna adanya distorsi attenuation
Noise
Salah satu hal penting lainnya yang perlu
dipertimbangkan dalam proses transmisi data adalah
Noise. Noise adalah segala unsur-unsur asing yang muncul
pada output yang tidak dikirimkan melalui output
merupakan sekumpulan noise. Noise menjadi 4 kategori
yaitu :
1. Thermal (White Noise) : Disebabkan oleh random noise
dari elektron yang berada pada pada conduction path

2. Crosstalk : Disebabkan oleh adanya


penggandengan/persinggunggan antara sinyal satu dan
sinyal lain yang tidak diinginkan
3. Intermodulation Noise : Biasanya disebabkan oleh sinyal
yang bercampur dengan nonlinear element yang
terdapat pada sistem

4. Impulse Noise : Impuls noise dapat menjadi sumber


utama kesalahan dalam transmisi data PTSN dan
sejenisnya. Impuls noise merupakan gangguan tekanan
dari luar yang alami dan disebabkan oleh manusia.
Contoh impuls noise yang alami adalah petir,
sementara yang disebabkan manusia adalah Kabel
listrik yang mempunyai medan di sekitarnya.

Anda mungkin juga menyukai