Anda di halaman 1dari 10

I. Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat!

1. Tujuan proses akuntansi dalam sistem akuntansi umum adalah..


a. Mencatat semua transaksi yang terjadi dalam perusahaan
b. Mencatat semua transaksi keuangan yang terjadi dalam perusahaan
c. Mencatat semua transaksi yang mengakibatkan perubahan terhadap aktiva dan kewajiban perusahaan
d. Menyediakan laporan keuangan perusahaan untuk kepentingan pihak-pihak yang memerlukan.
e. Menyediakan informasi ekonomi untuk kepentingan pengambilan keputusan manajemen perusahaan.
2. Dari komponen-komponen laporan keuangan bank dibawah ini, komponen yang membedakannya
dengan laporan keuangan pada sistem akuntansi umum adalah ..
a. Neraca
d. Laporan arus kas
b. Laporan komitmen dan kontijensi
e. Catatan atas laporan keuangan
c. Laporan Laba Rugi
3. Komponen laporan keuangan bank yang menggambarkan kemampuan bank dalam mengumpulkan
dana dan penggunaannya adalah ..
a. Neraca
d. Laporan arus kas
b. Laporan Komitmen dan Kontijensi
e. Catatan atas laporan keuangan
c. Laporan laba rugi
4. Dari pos-pos pendapatan bank dibawah ini, yang merupakan pendapatan operasional bank
adalah
a. Provisi kredit
d. Pendapatan deviden
b. Laba dari penjualan surat berharga
e. Laba penjualan aktiva tetap
c. Pendapatan sewa Safe Deposit Box (SDB)
5. Di bawah ini pos-pos aktiva bank, kecuali.
a. Deposito berjangka pada bank lain
d. Kredit yang diberikan
b. Pendapatan yang masih akan diterima
e. Giro pada Bank Indonesia
c. Fasilitas pinjaman yang diterima dan belum
digunakan

6. Dari pos-pos di bawah ini, pos yang termasuk kelompok aktiva bank adalah..
A. Sertifikat deposito yang diterbitkan
D. Fasilitas pinjaman yang telah digunakan
B. Bank garansi yang diterbitkan
E. Call money pada bank lain
C. Provisi dan komisi untuk memperoleh dana
7. Aktiva Kas pada perusahaan bank adalah .
A. Uang logam dan uang kertas yang berlaku sebagai alat pembayaran yang sah, baik mata uang
Rupiah maupun mata uang asing.
B. Uang tunai baik mata uang Rupiah maupun valuta asing, dan benda lain yang dapat dipergunakan
sebagai alat pembayaran
C. Uang tunai yang dimiliki bank dan simpanan pada bank lain dalam bentuk giro
D. Uang tunai baik mata uang Rupiah maupun mata uang asing, dan cek yang diterima dari pihak lain.
E. Uang tunai, cek yang diterima dari pihak lain dan simpanan pada bank lain dalam bentuk call money.
8. Data aktiva PT BANK PERSADA per 31 Desember 2013, antara lain sebagai berikut:
9. Giro pada Bank Indonesia ..Rp 450.000.000
10.
Tabungan pada bank lain Rp 35.000.000
11.Giro pada bank lain .Rp 355.000.000
12.
Interbank call money ..Rp 250.000.000
13.
Deposito pada bank lain .Rp 200.000.000
14.
Berdasarkan data di atas, aktiva yang termasuk ke dalam kelompok penempatan pada bank
lain berjumlah ..
A. Rp 485.000.000
D. Rp 935.000.000
B. Rp 605.000.000
E. Rp 1.290.000.000
C. Rp 840.000.000
15. Sertifikat deposito sebagai kewajiban bank, disajikan dalam neraca sebesar ..
a. Jumlah nominal yang tertulis dalam sertifikat deposito
b. Jumlah nilai nominal sertifikat deposito dikurangi bunga yang dibayar dimuka
c. Jumlah nominal sertifikat deposito dikurangi bunga dibayar dimuka yang telah diamortisasi
d. Jumlah nominal sertifikat deposito dikurangi bunga dibayar dimuka yang belum diamortisasi
e. Jumlah nominal sertifikat deposito ditambah bunga dibayar dimuka yang belum diamortisasi.
16. Dari bentuk-bentuk kewajiban bank di bawah ini, bentuk kewajiban yang termasuk pos pinjaman yang
diterima adalah .
A. Pinjaman subordinasi
D. Sertifikat deposito
B. Deposito berjangka pihak lain
E. Pinjaman antar bank
C. Kredit likuiditas Bank Indonesia
17. Saldo rekening tabungan Rita pada Bank SEMESTA pada tanggal 1 Juni 2013 sebesar Rp 5.000.000,00.
Sehubungan dengan pernyataan tersebut, pernyataan-pernyataan di bawah ini benar kecuali

a. Tagihan Rita pada Bank Semesta pada tanggal 1 Juni 2013 sebesar Rp 5.000.000,00
b. Dana Bank Semesta yang berasal dari Rita pada tanggal 1 Juni 2013 berjumlah Rp 5.000.000,00
c. Rita bisa mengeluarkan cek untuk membayar hutangnya kepada pihak lain sampai batas jumlah
Rp 5.000.000,00
d. Rita sewaktu-waktu dapat menarik uang tunai dari Bank Semesta sebesar Rp 5.000.000,00
e. Kewajiban jangka pendek Bank Semesta kepada Rita pada tanggal 1 Juni 2013 sebesar Rp
5.000.000,00
18. Pada tanggal 5 Agustus 2014, PT Bank Rajata menerima cek PT SENTOSA sebagai nasabahnya sebesar
Rp 2.500.000,00. Cek tersebut diserahkan oleh Tuan Syahrul sebagai setoran tabungan. Jurnal yang
dibuat PT Bank Rajata untuk mencatat transaksi tersebut adalah .
a. Kas Rp 2.500.000,00
19.Giro-PT SENTOSA
Rp 2.500.000,00
b. Kas Rp 2.500.000,00
20.Tabungan-Rekening Syahrul
Rp 2.500.000,00
c. Tabungan Rekening Syahrul ...Rp 2.500.000,00
21.Giro-PT SENTOSA
Rp 2.500.000,00
d. Giro-PT SENTOSA ...Rp 2.500.000,00
22.Tabungan Rekening Syahrul.
Rp 2.500.000,00
e. Giro-Bank Indonesia ..Rp 2.500.000,00
23.Tabungan Rekening Syahrul
Rp 2.500.000,00
24. Rania menyetorkan cek bank ANGKASA sebesar Rp 3.000.000,00 kepada Bank ANTARIKSA untuk
keuntungan rekening tabungannya. Jurnal yang dibuat Bank ANTARIKSA untuk mencatat transaksi di
atas adalah ..
a. Giro-Bank Indonesia ..Rp 3.000.000,00
25.
Tabungan-Rekening Rania ..
Rp 3.000.000,00

b. Giro-Bank Angkasa ..Rp 3.000.000,00


26. Tabungan-Rekening Rania ..
Rp 3.000.000,00
c. Kas . Rp 3.000.000,00
27. Tabungan-Rekening Rania ..
Rp 3.000.000,00
d. Tabungan-Rekening Rania Rp 3.000.000,00
28. ` Giro-Bank Indonesia ..
Rp 3.000.000,00
e. Tabungan-Rekening Rania .Rp 3.000.000,00
29. Giro-Bank Angkasa ..
Rp 3.000.000,00
30. Reza pemegang rekening tabungan pada Bank JAYAKARTA, pada tanggal 15 Juni 2014 menyetorkan
uang tunai Rp 500.000,00 dan cek Bank SRIWIJAYA sebesar Rp 3.000.000,00 untuk keuntungan
rekening tabungannya. Jurnal yang harus dibuat bank JAYAKARTA untuk mencatat transaksi tersebut
adalah
31. A. Kas ..Rp 3.500.000,00
32.
Tabungan- Rekening Reza
Rp 3.500.000,00
33.
B. Giro Bank SRIWIJAYA ..Rp 3.000.000,00
34.Kas Rp 500.000,00
35.
Tabungan Rekening Rania
Rp 3.500.000,00
36. C. Kas . Rp 500.000,00
37.
Giro-Bank Indonesia . .Rp 3.000.000,00
38.
Tabungan Rekening Rania
Rp 3.500.000,00
D. Kas . Rp 3.500.000,00
39.
Giro-Bank Indonesia..
Rp 3.000.000,00
40.
Tabungan Rekening Rania
Rp 500.000,00
41. E. Giro- Bank Indonesia . Rp 3.500.000,00
42.
Giro Bank SRIWIJAYA .
Rp 3.000.000,00
43.
Tabungan Rekening Rania ..
Rp 500.000,00
44. Pada tanggal 10 Juni 2010, PT BANK UTAMA menjual deposito berjangka 6 bulan kepada Tama.
Nominal Rp 30.000.000,00 bunga 21% sebagai pembayaran diterima uang tunai Rp 20.000.000,00 cek
atas nama sendiri sebesar Rp 10.000.000,00 untuk beban rekening PT.WAHANA. Jurnal yang dibuat
BANK UTAMA untuk mencatat transaksi diatas adalah ..
A. KasRp 30.000.000,00
45.
Deposito berjangka
6 bulan Rek.Taama
Rp 30.000.000,00
46.
B.
Deposito berjangka
47.
6 bulan rekening Tama Rp 30.000.000,00
48.
Kewajiban segera dibayar
Rp 20.000.000,00
49.
Giro PT WAHANA
Rp 10.000.000,00
C. Kas .. Rp 20.000.000,00
50.
Giro PT WAHANA ................Rp 10.000.000,00
51.
Deposito berjangka
52.
6 bulan rekening Tama ..
Rp 30.000.000,00
D. Kas . Rp 20.000.000,00
53.Giro-Rek. Bank Indonesia..
Rp 10.000.000,00
54.
Deposito berjangka
55.
6 bulan rekening Tama
Rp 30.000.000,00
E. Giro-Rek. Bank Indonesia
Rp 20.000.000,00
56.Giro PT WAHANA ......Rp 10.000.000,00
57.
Deposito berjangka
58.
6 bulan rekening Tama
Rp 30.000.000,00
59. Pada tanggal 6 Agustus 2012 Azza membuka rekening deposito berjangka pada Bank BAHANA cabang
Surabaya. Nominal Rp 36.000.000,00. Jangka waktu 6 bulan dengan bunga 24% dibayar pada saat jatuh
temponya. PPh 15%.
60. Berdasarkan data diatas, salah satu kemungkinan jurnal yang dibuat bank BAHANA cabang
Surabaya sehubungan dengan jatuh tempo bunga pada tanggal 6 September 2012, adalah .
A. Beban bunga deposito berjangka
Rp 720.000,00
61.
Kas
Rp 720.000,00
B.
Beban bunga deposito berjangka
Rp 612.000,00
62.
Bunga deposito berjangka
63.
yang akan dibayar
Rp 612.000,00
C.
Bunga deposito
64.
berjangka yang akan dibayar
Rp 612.000,00
-

65.
D.

Kas
Rp 612.000,00
Beban bunga deposito berjangka
Rp 720.000,00
66.
Deposito berjangka
67.
6 bulan Rek. Azza
Rp 720.000,00
E.
Beban bunga deposito berjangka
Rp 720.000,00
68.
Bunga deposito
69.
berjangka yang akan dibayar
Rp 720.000,00
70. Rekening deposito berjangka Zufar pada Bank ZAHIR menunjukkan jumlah Rp 50.000.000,00.
Rekening tersebut dibuka pada tanggal 15 September 2014 dengan jangka waktu 12 bulan. Bunga 24%
dibayar pada saat jatuh temponya. PPh 15%. Pada tanggal 16 Oktober 2014, Zufar mencairkan bunga
deposito berjangka untuk keuntungan rekening gironya pada bank ZAHIR. Berdasarkan data tersebut,
jurnal yang dibuat Bank ZAHIR adalah .
A. Beban bunga deposito berjangka
Rp 1.000.000,00
71.
Bunga deposito berjangka yang
72.
akan dibayar
Rp 1.000.000,00
B. Kas
Rp 1.000.000,00
73.
Giro Rek. Zufar
Rp 1.000.000,00
C. Bunga deposito berjangka yang
74.
akan dibayar
Rp 1.000.000,00
75.
Hutang PPh
Rp 150.000,00
76.
Giro Rek. Zufar
Rp. 850.000,00
D. Kas
Rp. 850.000,00
77. Giro Rek. Zufar
Rp. 850.000,00
E. Bunga deposito berjangka yang
78.akan dibayar
Rp. 850.000,00
79. Giro Rek. Zufar
Rp. 850.000,00
80.
81. Suatu bank menetapkan tingkat suku bunga dengan kategori sebagai berikut:
- Sampai dengan Rp 25.000,00 bunga 0
- Di atas Rp 25.000,00 s.d Rp 3.000.000,00 berbunga 18%
- Di atas Rp 3.000.000,00 berbunga 21%
82. Berdasarkan bunga dalam satu bulan dihitung atas dasar saldo terendah pada bulan yang
bersangkutan. Data tabungan seorang nasabah periode Juni 20012 , sebagai berikut:
83.
1 Juni 2012
saldo
Rp 5.000.000,00
84.
15 Juni 2012
setoran tunai Rp 3.000.000,00
85.
25 Juni 2012
penarikan
Rp 2.000.000,00
86. Berdasarkan data di atas, besarnya bunga tabungan Juni 2012 yang harus dibayar bank
kepada nasabah yang bersangkutan adalah .
A. Rp 30.000,00
C. Rp 52.500,00
E. Rp 80.000,00
B. Rp 45.000,00
D. Rp 87.500,00
87. Pada tanggal 28 februari 2012, Bank ABADI menjual deposito berjangka waktu 3 bulan dengan nominal
Rp 10.000.000,00. Bunga 18% dibayarkan pada saat jatuh tempo bunga. Dari data diatas, jatuh tempo
bunga deposito berjangka adalah
a. Tanggal 28 Maret 2012, 28 April 2012, 28 Mei 2012
b. Tanggal 30 Maret 2012, 30 April 2012, 30 Mei 2012
c. Tanggal 30 Maret 2012, 29 April 2012, 29 Mei 2012
d. Tanggal 31 Maret 2012, 30 April 2012, 31 Mei 2012
e. Tanggal 1 April 2012, 1 Mei 2012, 1 Juni 2012
88. Pada tanggal 10 september Assil membuka rekening deposito berjangka nominal Rp. 15.000.000,00
jangka waktu 6 bulan, bunga 21% dibayar pada saat jatuh tempo bunga. Tariff PPh yang berlaku 15%.
Berdasarkan data tersebut, jumlah yang harus dicatat sebagai beban bunga pada tanggal jatuh tempo
oleh bank penerbit adalah .
89.
A. Rp 178.000,00
C. Rp 223.125,00
E. Rp 301.875,00
90.
B. Rp 210.000,00
D. Rp 262.500,00
91. Besarnya bunga tabungan Raka pada Bank KUMALA untuk bulan September 2013 setelah dihitung
berjumlah Rp 65.500,00. Jurnal yang dibuat Bank KUMALA adalah
92. A. Beban bunga tabungan
Rp 65.500,00
93.
Kas
Rp 65.500,00
94. B. Beban bunga tabungan
Rp 65.500,00
95.
Tabungan rekening Raka
Rp 65.500,00
96. C. Beban bunga tabungan
Rp 65.500,00
97.
Bunga yang harus dibayar
Rp 65.500,00

98. D. Tabungan rekening Raka


Rp 65.500,00
99.
Bunga yang harus dibayar
Rp 65.500,00
100. E. Bunga yang harus dibayar
Rp 65.500,00
101.
Tabungan rekening Raka
Rp 65.500,00
102.
103. Tarisma memiliki rekening deposito berjangka waktu 3 bulan pada Bank RESPATI cabang Surabaya.
Nominal Rp 30.000.000,00 dengan bunga 18%. Jatuh tempo penutupan deposito 10 Oktober 2013. Atas
bunga deposito dikenakan PPH 15%. Jumlah yang diterima Tarisma pada saat penutupan deposito
berjangka adalah ..
104. A. Rp 30.382.500,00
C. Rp 30.450.000,00
E. 31.350.000,00
105. B. Rp 30.000.000,00
D. Rp 31.147.000,00
106. Berdasarkan data soal no. 22 di atas, sehubungan dengan pencairan deposito berjangka Tarisma,
catatan Bank RESPATI di bawah ini benar, kecuali
A. Rekening deposito berjangka yang telah jatuh tempo di debat Rp 30.000.000,00
B. Rekening beban bunga deposito berjangka di debet Rp 450.000,00
C. Rekening hutang PPh di kredit Rp 67.500,00
D. Rekening bunga deposito berjangka yang akan dibayar di debet Rp 450.000,00
E. Rekening kas di kredit Rp 30.382.500,00
107. Rekening giro Dimas pada Bank CALISTA untuk bulan Juli 2014 menunjukkan data antara lain:
108.
1 Juli 2014
saldo
Rp 68.500.000,00
109.
12 Juli 2014
tarik tunai
Rp 15.000.000,00
110. Jurnal yang dibuat Bank CALISTA untuk mencatat transaksi 12 Juli 2014 adalah
..
A. Kas
Rp 15.000.000,00
111. Giro Dimas
Rp 15.000.000,00
B.
Giro Bank Indonesia
Rp 15.000.000,00
112. Giro Dimas
Rp 15.000.000,00
C.
Giro Dimas
Rp 15.000.000,00
113. Kas
Rp 15.000.000,00
D. Giro Dimas
Rp 15.000.000,00
114. Giro Bank Indonesia
Rp 15.000.000,00
E.
Giro Dimas
Rp 15.000.000,00
115. Warkat kliring
Rp 15.000.000,00
116.
117. Pada tanggal 1 April 2013, Bank PANAMA menjual deposito berjangka nominal Rp 60.000.000,00
jangka waktu 18 bulan. Bunga 24% dibayar pada tanggal jatuh temponya. Atas bunga deposito
dikenakan PPh 15%. Total beban bunga selama jangka waktu deposito tersebut adalah ..
118. A. Rp 14.400.000,00
C. Rp 18.360.000,00
E. Rp 24.840.000,00
119. B. Rp 16.560.000,00
D. Rp 21.600.000,00
120. Data tabungan Haqi pada Bank Sejahtera untuk bulan Oktober 2014, sebagai berikut:
121.
1 Oktober 2014, saldo
Rp 7.500.000,00
122.
19 Oktober 2014,setoran tunai
Rp 2.700.000,00
123.
25 Oktober 2014, penarikan
Rp 5.000.000,00
124.
Bank Sejahtera menghitung bunga tabungan berdasarkan lamanya dana mengendap dengan
suku bunga tetap sebesar 18%. Dari data tersebut, saldo tabungan Haqi setelah diperhitungkan bunga
bulan Oktober 2014 berjumlah .
A. Rp 5.313.700,00
C. Rp 5.368.625,00 E. Rp 5.337.300,00
B. Rp 5.370.300,00
D. Rp 5.312.800,00
125. PT Bank SAMANI menghitung bunga tabungan atas dasar saldo terendah pada periode yang
bersangkutan. Kategori suku bunga ditetapkan sebagai berikut :
- Sampai dengan saldo Rp 25.000.000 tidak berbunga
- Di atas Rp 25.000.000 s.d Rp 2.000.000,00 berbunga 18%
- Di atas Rp 2.000.000,00 berbunga 21%
126. Data tabungan Reza untuk bulan September 2013, antara lain :
- Saldo pada tanggal 29 September, sebesar RP 4.950.000,00
- Saldo terendah pada bulan September, Rp 2.000.000,00
127. Pada tanggal 1 Oktober 2013, Reza menutup rekening tabungannya, semua tabungannya
ditarik. Jurnal yang dibuat PT Bank SAMANI untuk mencatat tanggal 1 Oktober 2013 dari data
diatas adalah ..
A. Tabungan-Rek. Reza
Rp 4.950.000,00
128.
Kas
Rp 4.950.000,00
B. Tabungan-Rek. Reza
Rp 4.950.000,00
-

129.

Beban bunga tabungan


Rp
35.000,00
130.
Kas
Rp 4.985.000,00
C. Tabungan-Rek. Reza
Rp 4.950.000,00
131. Beban bunga tabungan
Rp
30.000,00
132.
Kas
Rp 4.980.000,00
D. Tabungan-Rek. Reza
Rp 4.980.000,00
133. Kas
Rp 4.980.000,00
E. Tabungan-Rek. Reza
Rp 4.985.000,00
134. Kas
Rp 4.985.000,00
135. Rekening deposito berjangka Romeo pada Bank SARANA menunjukkan jumlah Rp 50.000.000,00.
Rekening tersebut dibuka pada tanggal 15 Agustus 2014 dengan jangka waktu 12 bulan. Bunga 24%
dibayar pada saat jatuh temponya. PPh 15%. Pada tanggal 16 September 2014, Romeo mencairkan
bunga deposito berjangka untuk keuntungan rekening gironya pada Bank SARANA. Berdasarkan data
tersebut, jurnal yang dibuat Bank SARANA adalah ..
A. Beban bunga deposito berjangka
Rp 1.000.000,00
136. Bunga deposito berjangka yang
137. akan dibayar
Rp 1.000.000,00
B. Kas
Rp 1.000.000,00
138. Giro-Rek. Romeo
Rp 1.000.000,00
C. Bunga deposito berjangka yang
139.
akan dibayar
Rp 1.000.000,00
140. Hutang PPh
Rp 150.000,00
141. Giro-Rek. Romeo
Rp 850.000,00
D. Kas
Rp 850.000,00
142. Giro-Rek. Romeo
Rp 850.000,00
E. Bunga deposito berjangka yang
143.
akan dibayar
Rp 850.000,00
144. Giro-Rek. Romeo
Rp 850.000,00
145. Pada tanggal 1 Maret 2012, Bank JAYARAYA menjual deposito berjangka nominal Rp
60.000.000,00 jangka waktu 18 bulan. Bunga 24% dibayar pada tanggal jatuh temponya. Atas bunga
deposito dikenakan PPh 15%. Berdasarkan data tersebut total beban bunga selama jangka waktu
deposito adalah ..
146.
A. Rp 14.400.000,00
C. Rp 18.360.000,00
E. Rp
24.840.000,00
147.
B. Rp 16.560.000,00
D. Rp 21.600.000,00
148. Rafif membuka rekening giro pada Bank SURYA cabang Solo. Sebagai setoran pertama Rafif
menyerahkan: uang tunai Rp 5.000.000,00, cek Bank SALERO sebesar Rp 10.000.000,00 dan Rp
8.000.000,00 dibebankan kepada rekening tabungan Rafif pada Bank SURYA. Rafif dibebani Rp
10.000,00 untuk penggantian buku cek dan bilyet giro.
149.
Sehubungan dengan transaksi di atas, catatan yang dibuat Bank SURYA di bawah ini benar,
kecuali..
a. Rekening kas debet sebesar Rp 5.000.000,00
b. Rekening Tabungan Rafif debet sebesar Rp 8.000.000,00
c. Rekening Giro-Rafif kredi sebesar Rp 10.000.000,00
d. Rekening Barang cetakan kredit sebesar Rp 10.000,00
150.
151.
II. Kerjakan soal di bawah ini dengan baik dan benar!
152.31. Data mengenai tabungan Riska pada Bank AMARTA pada bulan Juli 2013, sebagai berikut:
o 1 Juli,
saldo sebesar Rp 3.250.000
o 5 Juli,
setoran uang tunai sebesar Rp 1.520.000,00
o 15 Juli,
penarikan sebesar Rp 750.000,00
o 26 Juli,
setoran berupa cek dari Haryanto nasabah Bank AMARTA sebesar
Rp950.000,00
o 30 Juli, setoran tunai sebesar Rp 375.000,00
153.
Tugas anda :
a. Buat jurnal Bank AMARTA untuk mencatat transaksi-transaksi di atas!
b. Hitung saldo tabungan Riska pada tanggal 31 Juli 2013
154.32. Suatu bank menghitung bunga tabungan atas dasar saldo terendah dengan suku bunga tetap
sebesar 21%. Bunga dihitung setiap akhir bulan yang bersangkutan. Data tabungan seorang nasabah
untuk bulan Juni 2013, sebagai berikut:
155. 1 Juni, saldo
Rp. 7.250.000

156. 6 Juni, setoran tunai


Rp. 2.750.000
157. 10 Juni, setoran warkat
Rp. 1.700.000
158. 15 Juni, penarikan
Rp. 1.500.000
159. 19 Juni, setoran kliring
Rp. 3.725.000
160. 22 Juni, setoran tunai
Rp. 2.000.000
161. 29 Juni, penarikan
Rp. 3.000.000
162. Dari data di atas, diminta:
163.
Hitung besarnya bunga tabungan bulan Juni 2013 dan saldo tabungan diawal bulan Juli 2013
164.33. Pada tanggal 16 Februari 2012, Afik membeli deposito berjangka dari Bank BORNEO nominal
Rp 45.000.000,00. Jangka waktu 12 bulan dengan suku bunga 19,5%. Sebagai pembayaran
diserahkan berupa : uang tunai sebesar Rp 20.000.000,00, cek Bank CELEBES yang telah dinyatakan
cukup dana sebesar Rp 10.000.000,00 dan sisanya dibebankan kepada rekening Giro Salsa pada bank
yang bersangkutan.
165. Berdasarkan data di atas, anda diminta :
a. Buat jurnal Bank BORNEO untuk mencatat pembukaan rekening deposito berjangka Afik
b. Hitung besarnya bunga deposito yang harus dibayar Bank BORNEO pada setiap tanggal jatuh
tempo bunga
c. Buat jurnal yang diperlukan pada setiap tanggal jatuh tempo bunga deposito berjangka
d. Buat jurnal yang diperlukan untuk mencatat pencairan bunga deposito oleh Afik, jika atas
bunga deposito dikenakan PPh sebesar 15%
166.34. Alma memiliki rekening deposito berjangka pada Bank PAPUA nominal Rp 36.000.000,00.
Jangka waktu 6 bulan dengan bunga 21%. Deposito tersebut dibeli tanggal 15 Maret 2013. Pada
tanggal 15 September 2013, Alma mencairkan depositonya dan dipindahkan ke rekening gironya
pada bank yang sama.
167. Berdasarkan data di atas, diminta:
a. Hitung total beban bunga selama jangka waktu deposito
b. Hitung jumlah bunga yang dibayarkan kepada Alma, jika atas bunga deposito dikenakan PPh
sebesar 15%
c. Hitung jumlah yang harus dipiindahkan dari rekening deposito ke rekening giro Alma pada
tanggal 15 September 2013
168.35. Pada tanggal 5 Agustus 2014 Zahra membuka rekening giro pada Bank SUMATERA cabang
Padang setoran pertama berjumlah Rp 35.000.000,00, terdiri atas uang tunai Rp 10.000.000,00, cek
Bank JAVA yang diterima dari temannya sebesar Rp 25.000.000,00. Zahra dibebani Rp 10.000,00
untuk biaya penggantian buku cek dan bilyet giro.
169. Diminta:
170. Buatlah jurnal Bank SUMATERA cabang padang untuk mencatat transaksi di atas!
171.
172.
173.
174.
KUNCI JAWABAN
175.
176.
177.
178.
179.
180.
1. D
6.E
11. C
16. C
21.B
26. A
181.
182.
183.
184.
185.
186.
2.B
7.A
12.D
17. E
22. A
27.C
187.
188.
189.
190.
191.
192.
3.D
8.A
13.A
18.D
23.B
28.C
193.
194.
195.
196.
197.
198.
4.A
9.B
14.C
19 A
24.C
29.C
199.
200.
201.
202.
203.
204.
5.C
10.C
15.C
20. D
25.D
30.A
205.
206.
31. a. jurnal yang dibuat bank Amarta
207.
208.
Jurnal
209.
Deb
210.
Kr
Tang
et
edit
g
a
l
211.
212.
Kas
214.
Rp
215.
1
213.
Tabungan Rek.
3.250.000,0
216.
Rp
Riska
0
3.250.000

,00
217.
5

218.
Kas
219.
Riska

223.
15

224.
225.

Tabungan Rek. Riska


Kas

226.
Rp
750.000,00

229.
26

230.
231.

Giro- Rek Riska


Kas

232.
Rp
950.000,00

235.
30

236.
Kas
237.
Riska

Tabungan Rek.

Tabungan Rek.

220.
Rp
1.520.000,0
0

238.
Rp
375.000,00

221.
222.
Rp
1.520.000
,00
227.
228.
Rp
750.000,0
0
233.
234.
Rp
950.000,0
0
239.
240.
Rp
375.000,0
0

241.
B.
242. 243. Keterangan
244. Debet
245. Kredit
246. Saldo
tgl
247. 248. Saldo
249.
250.
251. Rp
1
3.250.000,00
252. 253. Setoran tunai
254.
255. Rp
256. Rp
5
1.520.000,00
4.770.000,00
257. 258. Penarikan
259. Rp
260.
261. Rp
15
750.000,00
4.020.000,00
262. 263. Setoran warkat
264.
265. Rp
266. Rp
26
950.000,00
4.970.000,00
267. 268. Setoran tunai
269.
270. Rp
271. Rp
30
375.000,00
5.345.000,00
272.
273.
274.
32. besarnya bunga tabungan : Rp 7.250.000,00 x 1/12 x 21%= Rp 126.875,00
275.
Pajak = 15% x Rp 126.875,00
276. 277. Keterangan
278. Debet
279. Kredit
280. Saldo
tgl
281. 282.
saldo
283.
284.
285.
Rp.
1
7.250.000
286. 287.
setoran
288.
289.
Rp.
290.
Rp
6
tunai
2.750.000
10.000.000
291. 292.
setoran
293.
294.
Rp.
295.
Rp1
1
warkat
1.700.000
1.700.000
296.
1

297.
n

301.
1

penarika

298.
Rp.
1.500.000

299.

300.
Rp1
0.200.000

302.
setoran
kliring

303.

304.
Rp.
3.725.000

305.
Rp1
3.925.000

306.
2

307.
setoran
tunai

308.

309.
Rp.
2.000.000

310.
Rp1
5.925.000

311.
2

312.
n

313.
Rp.
3.000.000

314.

315.
Rp1
2.925.000

penarika

316.
317.
318.
Saldo akhir Juni : Rp12.925.000,00
319.
Bunga
: Rp 126.875,00
320.
Pajak
: (Rp
19.031,25)
321.
Saldo awal Juli : Rp 13.032.844
322.
323.
33. a. jurnal untuk mencatat pembukaan rekening Afik
324.
jurnal
325.
debet
326.
kredit
327.
Kas
329.
Rp
330.
328.
Deposito berjangka 12 bln
20.000.000,00
331.
Rp
Rek. Afik
20.000.000,00
332.
Giro- Bank Indonesia
334.
Rp
335.
333.
Deposito berjangka 12 bln
10.000.000,00
336.
Rp
Rek. Afik
10.000.000,00
337.
Giro- Rek. Salsa
339.
Rp
340.
338.
Deposito berjangka 12 bln
15.000.000,00
341.
Rp
Rek. Afik
15.000.000,00
342.
343.
b.bunga = Rp 45.000.000,00 x 12/12 x 19.5%= Rp 8.775.000,00
344.
c. jurnal pencatatan bunga deposito
345.
Beban bunga deposito
Rp 8.775.000,00
346.
Bunga deposito yang akan dibayar
Rp 8.775.000,00
347.
d.jurnal yang diperlukan untuk mencatat pencairan bunga deposito oleh Afik
348. Bunga deposito
Rp 8.775.000,00
349.
Hutang PPh
Rp 1.316.250,00
350.
Kas
Rp 7.458.750,00
351.
34. a. bunga = Rp 36.000.000,00 x 6/12 x 21%= Rp 3.780.000,00
352.
b. PPh = 15% x Rp 3.780.000,00 = Rp 567.000,00
353.
Bunga yang dibayarkan bila kena PPh= Rp 3.780.000,0 - Rp 567.000,00= Rp
3.213.000,00
354.c.yang dipindahkan ke rekening giro = Rp 36.000.000,00- Rp 3.213.000,00= Rp 39.213.000
355.
35.
356.
Jurnal
357.
Debet
358.
Kre
dit
359.
Kas
362.
Rp
363.
360.
Giro Rek Zahra
10.010.000,0
364.
Rp
361.
Barang cetakan
0
10.000.000,
00
365.
Rp
10.000,00
366.
Bank Indonesia-Giro
368.
Rp
369.
367.
Warkat kliring
25.000.000,0
370.
Rp
0
25.000.000,
00
371.
Warkat kliring
373.
Rp
374.
372.
Giro rek Zahra
25.000.000,0
375.
Rp
0
25.000.000,
00
376.
377.
378.

Anda mungkin juga menyukai