Anda di halaman 1dari 1

CONTOH POLA MAKAN & POLA HIDUP SEHAT

NO

WAKTU

KEGIATAN

05.00 05.30

Air putih 2 gelas

05.30 06.00

Olah Raga
Air putih 1 gelas

06.30 07.00

Makan buah-buahan

07.00 07.30

Sarapan pagi sayuran mentah di tambah :


- Karbohidrat kompleks di rebus seperti : ubi, jagung,
kentang, dst
- Protein hewani (telur rebus, yoghurt, ikan, ayam dll)
atau protein nabati (tahu dan tempe).

10.00 10.30

Air putih 1 gelas Buah 1 porsi

12.00 12.30

Air Putih 1 gelas


Makan siang nasi + 1 porsi sayur (Seperti lotek, gado2,
karedok dsb)

15.00 15.30

Air putih 1 gelas Buah 1 porsi

18.00 18.30

Air putih 1 gelas


Makan sore sayuran mentah di tambah :
- Protein hewani (daging, ikan, ayam, lele dsb.)

20.00 20.30

Air putih 1 gelas

POLA MAKAN DIATAS BUKAN UNTUK PENDERITA ASAM URAT, DIARE, TIPES & GAGAL GINJAL

Catatan :
1. Untuk Penderita asam urat sebaiknya selama 3 bulan hindari goreng-gorengan dan hindari
sayuran hijau tua, atau sayuran warna putih, perbanyak air putih & olah raga setiap hari
2. Untuk Tipes hindari sayuran dan buah-buahan
3. Untuk Gagal Ginjal kronis sebaiknya konsultasi terlebih dahulu

Jl. Terusan Cisokan No. 24 Bandung


Telp. 022-710 2943 Fax, : 022-710 2943
www.ihcforwellbeing.com

Anda mungkin juga menyukai