Anda di halaman 1dari 2

Dosen : Agustina A. Manty, SKM, M.

Kes, CMH
1. Suatu keadaan sakit dimana menurut akal sehat tidak ada harapan lagi bagi si sakit
untuk sembuh di sebut!
a. Keadaan koma
b. Keadaan terminal
c. Keadaan kritis
d. Distress spiritual
e. Autanasia
2. Yang merupakan tanda kematian klinis adalah :
a. henti nafas
b. henti jantung total
c. tidak ada gerak nafas spontan
d. aktivitas otak terhenti
e. semua benar
3. Suatu situasi aktual maupun potensial yang dapat dialami oleh individu ketika
berpisah dengan sesuatu yang sebelumnya ada, baik sebagian atau keseluaruhan, atau
terjadi perubahan dalam hidup segingga terjadi perasaan kehilangan.
a. Berduka
b. Kematian
c. Stress
d. Kehilangan
e. Ketiadaan
4. Seseorang yang sulit untuk maju ketahap berikutnya, yaitu tahap kedukaan normal.
Masa berkabung seolah tidak kunjung berakhir dan dapat mengancam hubungan
orang yang bersangkutan dengan orang lain. Merupakan pengertian dari :
a. Berduka antisipatif
b. Berduka disfungsional
c. Berduka rumit
d. Berduka normal
e. Berduka tertutup
5. Urutan rentan respon kehilangan adalah :
a. Denial, anger, depretion, bergaining, acceptance
b. Denial, anger, bergaining, depretion, acceptance
c. Anger, denial, depretion, bergaining, acceptance
d. Denial, bergaining, anger, depretion, , acceptance
e. Anger, denial, bergaining, depretion, acceptance
Kasus untuk no. 6-8. Tn.A masuk kerumah sakit dengan keluahan demam, batuk disertai
darah dan sesak. Setalah dilakukan pemeriksaan, dokter mendiagnosa TnA menderita
penyakit B20.
6. Reaksi normal Tn A ketika mendengar pernyataan tersebut adalah :
a. Mulai sadar akan kenyataan.
b. syok, tidak mempercayai kenyataan
c. Menunjukan sikap menarik diri, tidak mau bicara atau putus asa.

d. Pikiran pada objek yang hilang berkurang.


e. Mempersiapkan diri untuk kematiannya
7. Reaksi Tn A (no.5) dalam tahapan berduka disebut :
a. Bergaining
b. Acceptence
c. Denial
d. Anger
e. Depresi
8. Sebagai perawat, yang seharusnya anda lakukan untuk membantu TnA adalaha :
a. perawat selalu hadir di dekatnya dan mendengarkan apa yang dikeluhkan oleh
pasien.
b. Membantunya agar mengerti bahwa masih me rupakan hal yang normal dalam
merespon perasaan kehilangan menjelang kamatian.
c. mendengarkan segala keluhannya dan mendorong pasien untuk dapat berbicara
karena akan mengurangi rasa bersalah dan takut yang tidak masuk akal.
d. Waspada terhadap isyarat pasien dengan denial dengan cara mananyakan
tentang kondisinya atau prognosisnya dan pasien dapat mengekspresikan
perasaan-perasaannya.
e. pengertian bahwa pasien telah menerima keadaanya dan perlu dilibatkan
seoptimal mungkin dalam program pengobatan dan mampu untuk menolong
dirinya sendiri sebatas kemampuannya.
9. Fokus pengkajian proses asuhan keperawatan pada kasus terminal dan menjelang ajal
adalah :
a. Faktor genetik
b. Pemeriksaan kesehatan
c. Riwayat psikososial
d. Riwayat kesehatan
e. Keadaan umum
10. Masalah keperawatan yang paling utama pada kasus terminal dan menjelang ajal
adalah:
a. berduka
b. perubahan proses keluarga
c. resiko distress spiritual
d. Ansietas
e. semua benar

Anda mungkin juga menyukai