MSDS

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 4

A.

Karbon Aktif
1. Karakteristik Bahan
a. Gambar Bahan :

Gambar 1. Karbon (Masdillah, 2004)


b. Simbol Bahaya :

c. Rumus Molekul
: C 2. Iritant (Lintang, 2013)
Gambar
d. Rumus Struktur : C
e. Karakteristik Fisika :
- Keadaan Fisik dan Penampilan : Padatan
- Warna : Hitam
- Luas permukaan : 500-1500 m2
f. Karakteristik Kimia :
- Massa Molar : 12,0107 g/mol
- Titik Didih
: 4027 oC (4300 K)
- Titik leleh
: 3527 oC (3800 K)
- Densitas
: 2,267 g/cm3 dalam bentuk grafit dan 3,513
g/cm3 dalam bentuk intan
2.
a.
b.
c.

Identifikasi Bahaya
Toksik jika tertelan.
Dapat menyebabkan iritasi pada kulit.
Dapat menyebabkan iritasi pada mata.

3. Penanggulangan
a. Jika terkena mata, maka segera siram dengan air sebanyak-banyaknya
selama 15 menit. Dapatkan bantuan medis.
b. Jika terkena kulit, maka segera basuh dengan air sebanyak-banyaknya
selama 15 menit. Dapatkan segera bantuan medis.
c. Jika tertelan, maka segera dapatkan bantuan medis.

B. Metilen Biru
1. Karakteristik Bahan
a. Gambar Bahan

Gambar 3. Metilen Biru (Krisna, 2014)


b. Simbol Bahaya

Gambar 7. Toxic (Bona, 2013)

c. Rumus Molekul : C16H18N3SCl


d. Rumus Struktur :

H3C

CH3
N

CH3

e. Karakteristik Fisika
- Bentuk
: Cairan
- Warna
: Biru Violet
- Bau
: Bau metanol
f. Karakteristik Kimia
- Titik Didih
: > 65 oC
- Titik Leleh
: 100-110 oC
- Massa Molar
: 319,85 g/mol
- Densitas
: 0,99 g/cm3 pada 20 oC
2. Identifikasi Bahaya
a. Bersifat toksik jika terhirup.
b. Dapat menyebabkan iritasi apabila tertelan.

Cl-

N
CH3

c. Bersifat toksik jika terjadi kontak dengan kulit.


d. Mudah terbakar
3.Penanggulangan
a. Jika terkena mata, maka segera siram dengan air mengalir selama
kurang lebih 15 menit. Dapatkan pertolongan medis segera.
b. Jika tertelan, maka segera dapatkan bantuan medis.
c. Jika terkena kulit, maka segera basuh kulit dengan air mengalir
sebanyak-banyaknya selama kurang lebih 15 menit.
d. Bila terhirup, maka bawa korban ke udara terbuka. Jika sulit bernapas
berikan oksigen dan segera minta pertolongan medis.

Sumber : Science Lab, 2005 , www.oltchim.


Sains Struff, 2009, www.Itokindo.org.

Makassar,

Asisten

HIKMAWATI
]H31111290

Maret 2015

Praktikan

WINA KHATRINI DARWIN


H31113505

Anda mungkin juga menyukai