Anda di halaman 1dari 8

Tugas 1

Tutorial Animasi Bola Memantul Menggunakan Adobe


1. Buka Adobe Flash dan pilih dokumen baru ActionSript 3.0

2. Setelah itu drag gambar yang dibutuhkan pada Library Adobe Flash

3. Buat 2 Layer dengan cara klik kanan di layer 1 dan Insert Layer dan beri
nama Layer Bola dan Background

4. Klik frame 1 pada leyer Bola dan drag gambar bola voly kemudian letakkan
di layar putihkemudian atur ukuran bola dengan mengklik freetransform
tools.

5. Kemudian pada layer 1 di frame 20 buat keyframe dengan cara klik kanan di
frame 20 lalu insert keyframe

6. Klik pada frame 20 dan pindahkan bola pada posisi lebih dibwah seperti pada
gambar untuk membuat animasi memantul

7. Klik kanan pada layer bola di antara frame 1 20 (terserah frame yang
mana) kemudian pilih create classic tween

8. Klik kanan di frame 40 dan insert keyrame

9. Posisikan bola diatas posisi kedua untuk membuat animasi memantul


10.Kemudian klik kanan dan create classing tween seperti cara diatas tadi
11.Lakukan sampai terjadi 4 kali pantulan dengan posisi bola semakin lama
semakin kebawah seperti hanya memantul dengan sungguhan jumlah
seluruhnya menjadi 140 frame
12.Kemudian klik pada frame 20 kemudian beri nilai 80 pada Ease untulk
memberikan bola memantul lebih cepat seperti pada peristiwa pantulan bola
yang sebenarnya

13.Lakukan langkah di nomor 12 pada frame 60 dan 100


14.Lakukan langkah di nomor 12 pada frame 40 80 dan 120 tapi Nilai Ease
diganti dengan -80.
15.Gunakan Free transform tool untuk membuat bola seperti menyusut pada
saat menyentuh lantai agar terlihat seperti pantulan yang nyata. Buatlah bola
tampak lebih kecil pada frame 20, 60 dan 100.

16.Kemudian klik pada background dan klik kanan pada frame 40 kemudian
insert frame

17.Klik frame 1 Drag gambar background.

18.Lihat hasil anda dengan menekan tombol Ctrl+Enter


19.Animasi pantulan bola Volly selesai.
20.Selanjutnya untuk membuat animasi pantulan bola yang lain, gunakan cara
yang ada diatas. SEKIAN.

Anda mungkin juga menyukai