Anda di halaman 1dari 1

Cara Mencegah Kanker Serviks - Kanker leher janin atau yang lebih dikenal dengan kanker

serviks adalah tumor ganas yang tumbuh dan berkembang dalam leher rahim wanita. Jenis
kanker ini sangatlah berbahaya bagi seorang wanita karena selain dapat mengakibatkan
kemandulan, kanker ini juga sangat mematikan. Wanita juga sangat rentan dengan penyakit ini.
Untuk itu sangat perlu kiranya bagai wanita untuk mengetahui cara pencegahan untuk dapat
melakukan
pencegahan
sejak
ini.
Untuk itu BLog PIB, akan membagikan informasi cara pencegahan kanker serviks yang kami
rilis dari pernyataan seorang ahli onkologi , Dr Toto Imam Sp.OG (k) Onk. Berikut Cara
pencegahan yang disampaikannya pada acara Talk Show Kesehatan yang diselenggarakan oleh
Wanita
TNI.
Penyebab Kanker Serviks :

Kanker Serviks terjadi karena kuman yakni Human Papiloma Virus (HPV)

Sel karsinoma

Menikah atau melakukan hubungan seksual pada usia muda

Sering berganti-ganti pasangan seksual dan berhubungan seksual dengan pria yang sering
berganti-ganti pasangan seksual

Tidak merawat kebersihan alat kelamin

Riwayat infeksi berulang di daerah kelamin atau radang panggul

Wanita yang sering melahirkan

Wanita perokok memiliki risiko dua kali lebih besar dibandingkan wanita bukan perokok

Gejela Kanker Serviks :

Keputihan atau cairan encer berbau.

Pendarahan di luar siklus haid

Perdarahan sesudah menopause

Sering Nyeri di daerah panggul

Cara mengetahui seseorang Terkena Kanker Serviks :

Anda mungkin juga menyukai