Anda di halaman 1dari 10

SOAL IPA TO 3 PAKET 4

1. Seorang siswa melakukan percobaan untuk menentukan massa jenis sebuah batu. Siswa
tersebut mengukur massa dan volume batu seperti pada gambar.
Berdasarkan
hasil
percobaan
tersebut, massa jenis batu adalah ....
A. 1,0 g/cm3
B. 1,5 g/cm3
C. 3,0 g/cm3
D. 3,5 g/cm3
2. Perhatikan gambar wujud zat berikut!

Gambar 2
Minyak goreng

Gambar 1
Botol

Gambar 3
Asap knalpot

Sifat-sifat zat yang benar dari benda-benda pada gambar adalah ....
Benda 1
Pilihan

3.

Volume

A.

Tetap

B.

Tetap

C.

Berubah

D.

Berubah

Susunan
partikel
Berjauhan
teratur
Berdekatan
teratur
Berdekatan

Benda 2
Volume
Berubah
Berubah

teratur
Berjauhan
tidak teratur

Tetap
Tetap

Perhatikan gambar termometer berikut!

Suhu yang ditunjukkan pada termometer X adalah ....


A. 40 OX
B. 60OX
C. 68 OX
D. 88 OX
4. Perhatikan grafik berikut!
Es yang massanya 200 gram dipanaskan
dari suhu -5oC menjadi air bersuhu 60oC
seperti ditunjukkan pada grafik. Jika kalor

Susunan
partikel
Berdekatan
teratur
Berdekatan
tidak teratur
Berjauhan
tidak teratur
Berjauhan
teratur

Benda 3
Volume
Berubah
Berubah
Tetap
Tetap

Susunan
partikel
Berjauhan
teratur
Berjauhan
tidak teratur
Berdekatan
teratur
Berdekatan
tidak teratur

lebur es = 80 kal/g, kalor jenis es = 0,5


kal/goC, kalor jenis air 1 kal/ goC, maka
banyaknya

kalor

yang

diperlukan

pada

proses dari A B adalah ....


A. 100 kalori
B. 110 kalori
C. 500 kalori
D. 650 kalori
5. Sebuah benda bermassa 5 kg dikenai beberapa gaya seperti pada gambar berikut!

Percepatan yang dialami benda adalah ....


A. 1 m/s2
B. 5 m/s2
C. 6 m/s2
D. 9 m/s2
6. Dua buah benda A dan B bergerak dengan kecepatan berturut-turut 2 m/s dan 3 m/s. Jika
benda A dan benda B identik, maka perbandingan energi kinetik kedua benda tersebut
adalah ....
A. 2 : 3
B. 2 : 6
C. 3 : 4
D. 4 : 9
7. Perhatikan gambar tuas di bawah ini!

Agar kuasa yang diberikan memiliki nilai terbesar, maka titik tumpu digeser pada titik ....
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
8. Perhatikan skema pipa pascal berikut!

Besarnya gaya F1yang harus diberikan agar alat dalam keadaan seimbang adalah ....
A. 100 N
B. 200 N
C. 250 N

D. 600 N
9. Gelombang merambat seperti gambar.

Jika gelombang merambat dengan kecepatan 2,5 m/s maka panjang gelombangtersebut
adalah ....
A. 10,5 m
B. 10,0 m
C. 6,5 m
D. 5,0 m
10. Sebuah kapal memancarkan ultrasonik dari permukaan laut menuju ke dasar laut. Pantulan
ultrasoniknya ditangkap kembali 4 sekon sesudahnya. Jika diketahui cepat rambat bunyi di air
laut 1.200 m/s, kedalaman dasar laut tersebut adalah ....
A. 2.400 m/s
B. 1.200 m/s
C. 600 m/s
D. 300 m/s
11. Pernyataan yang benar tentang penggunaan lup di bawah ini adalah . . . .
A. Benda yang diamati diletakkan antara fokus dan lensa.
B. Benda dapat diletakkan di mana saja agar mata tidak lelah
C. Benda yang diamati diletakkan lebih besar sedikit dari fokus.
D. Untuk memperoleh perbesaran maksimum benda diletakkan di fokus.

12. Seorang siswa melakukan percobaan listrik statis. Balon yang telah digosok kain wool
digantung dengan benang. Sebuah gelas kaca yang sebelumnya digosok dengan kain sutra
kemudian didekatkan pada balon.

Pernyataan yang benar terkait percobaan di atas adalah...


A. balon berayun menjauhi gelas, karena muatan balon dan gelas positif.
B. balon berayun menjauhi gelas, karena muatan balon dan gelas negative
C. balon berayun mendekati gelas, karena muatan balon negatif dan muatan gelas
positif.
D. balon berayun mendekati gelas, karena muatan balon positif dan muatan gelas
negatif.

13. Perhatikan gambar rankaian hambatan di bawah ini !

Jika masing-masing hambatan memiliki nilai yang sama yaitu R, maka besar hambatan
pengganti dari rangkaian tersebut adalah ....
A. R
B. 2R
C. 3R
D. 6R

14. Seoranganak menyalakan pesawat TV rata-rata 6 jam setiap harinya. Pesawat TV tersebut
dihubungkan pada tegangan 220 Volt dan kuat arus listrik yang mengalir 0,5ampere. Jika PLN
menetapkan tarif Rp 600,00 / kWh, maka biaya penggunaan energi listrik untuk TV tersebut
selama 1 bulan (30 hari) adalah....
A. Rp 9.900,00
B. Rp 11.880,00
C. Rp 19.800,00
D. Rp 23.760,00
15. Kutub-kutub elektromagnet yang benar ditunjukkan oleh gambar
A.

C.

B.

D.

16. Berikut adalah beberapa cara untuk menghasilkan gaya gerak listrik induksi, yaitu:
(1)

meletakkan kumparan kawat dalam medan magnet

(2)

menggerakkan kawat dalam medan magnet searah garis gaya


magnet

(3)

memasang galvanometer pada ujung-ujung kumparan

(4)

mendekatkan batang magnet pada ujung-ujung kumparan

Pernyataan yang benar adalah...


A. 1 dan 3
B. 1 dan 4
C. 2 dan 3
D. 2 dan 4

17. Gambar dibawah menunjukkan bumi dilihat dari angkasa. Huruh A sampai D merupakan lokasi
dipermukaan bumi.

Pada posisi ini, wilayah yang mengalami siang paling lama adalah.
A. D

C. B

B. C

D. A

18. Senyawa ionik jika dilarutkan dalam air akan terurai menjadi ....
A. atom dan molekul

C. atom dan anion

B. kation dan anion

D. proton dan neutron

19. Perhatikan tabel asam dibawah ini !

NO

NAMA ASAM

1
2
3
4
5

asam asetat
asam laktat
asam benzoate
asam tartrat
asam nitrat

RUMUS KIMIA

CH3COOH
C3H6)5
C6H5COOH
C4H6O6
HNO3

TERDAPAT DALAM

Larutan cuka
Keju
Bahan pengawet makanan
Anggur
Pupuk, peledak TNT

Zat yang termasuk dalam asam organik dari daftar diatas adalah .
A.
B.
C.
D.

1, 2, dan 3
1, 2, dan 4
2, 3, dan 5
3, 4, dan 5

20. Sebuah senyawa memiliki rumus kimia C6H12O6( s ). Wujud dari senyawa tersebut adalah.
A. Gas
B. Cair
C. Padat
D. Terlarut dalam air
21. Pasangan data antara peristiwa dengan jenis perubahan yang berhubungan dengan tepat
adalah.
A
B
C
D

Peristiwa
Kertas dibakar menghasilkan abu
Sayur menjadi basi
Hidrogen sulfida berbau telur busuk
Kedelei diubah menjadi tempe

Jenis perubahan
Kimia
Fisika
Kimia
Fisika

22. Pada kemasan biscuit tertulis komposisinya terdiri atas tepung terigu, gula, susu bubuk,
amonium bikarbonat, lesitin kedelai, indigo carmin dan karmoisin. Dari komposisi tersebut
kegunaan dari igo carmin adalah sebagai.
A. Pewarna
B. Pengawet
C. Pemanis
D. Penyedap rasa

23. Zat adiktif yang dapat mengakibatkan kemunduran kesadaran dan daya ingat, mengganggu
koordinasi motorik dan tubuh terasa lemah adalah.
A. Ganja
B. Alkohol
C. Heroin
D. Nikotin
24. Perhatikan peristiwa-peristiwa berikut!
1. Ujung batang tanaman bertambah panjang.
2. Menutupnya daun lamtoro pada sore hari.
3. Ujung akan tumbuhan menuju sumber air.
4. Tanaman memerlukan O2 dan mengeluarkan CO2.
Peristiwa yang menunjukkan bahwa maklhuk hidup peka terhadap rangsang ditunjukkan
oleh nomor....
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 3
D. 3 dan 4
25. Ibu Tina, guru IPA kelas VII menugaskan siswanya untuk membawa sekelompok tumbuhan
dengan ciri-ciri sebagai berikut:
1. Memiliki akar serabut
2. Ruas-ruas batang terlihat jelas
3. Memiliki pertulangan daun sejajar
4. Bagian bunga kelipatan 3
Diantara kelompok tumbuhan yang memiliki ciri-ciri tersebut adalah....
A. Bayam
B. Kacang tanah
C. Alang-alang
D. Kedelai
26. Perhatikan jaring-jaring makanan di bawah ini!

Tumbuhan air
Fitoplankton

ikan tawes

ikan gabus

zooplankton
kecebong

kumbang air

Berdasarkan jaring-jaring makanan tersebut, makhluk hidup beserta peranannya yang


benar adalah....
A. Fitoplankton sebagai konsumen I
B. Ikan gabus sebagai konsumen I
C. Kumbang air sebagai konsumen I
D. Zooplankton sebagai konsumen I

27. Salah satu upaya untuk mengatasi pencemaran tanah yang diakibatkan oleh sampah bahan
plastik adalah....
A. Melarang pabrik memproduksi barang dari bahan plastik
B. Membuang ke tempat penampunga sampah
C. Mendaur ulang untuk dibuat kerajinan
D. Membakar sampah tersebut
28. Perhatikan bagan di bawah ini!
Data Penduduk di Sebuah Kabupaten, adalah sebagai berikut
Kecamatan
Rejosari

Jumlah Penduduk
40.000 Jiwa

Luas wilayah
30 KM2

Magersari

30.000 Jiwa

25 KM2

Karang Ayu

60.000 Jiwa

40 KM2

Pandan sari
70.000 Jiwa
60 KM2
Kecamatan yang paling banyak menghasilkan polusi udara adalah .
A. Rejosari
B. Magersari
C. Karang ayu
D. Pandan sari
29. Perhatikan data mengenai ciri otot berikut!
No
1
2
3
4

Bentuk sel otot


Gelendong
Silinder
Gelendong
Silinder bercabang

Jumlah sel
Satu
Banyak
Banyak
Banyak

Letak inti sel


Di tengah
Di pinggir
Di pinggir
Di tengah

Ciri-ciri otot yang menyusun organ hati ditunjukkan oleh nomor....


A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
30. Perhatikan gambar organ pencernaan di bawah ini!

Proses pencernaan protein terjadi di organ nomor....


A. 1 dan 2
B. 2 dan 5
C. 3 dan 4
D. 4 dan 5

Kerja otot
Tak sadar
Sadar
Sadar
Tak sadar

31. Proses ekspirasi dan inspirasi dapat terjadi apabila....


A. otot antar tuilang rusuk berkontraksi, otot diafragma berkontraksi
B. otot antar tuilang rusuk relaksasii, otot diafragma berkontraksi
C. otot antar tuilang rusuk relaksasii, otot diafragma relaksasi
D. otot antar tuilang rusuk berkontraksi, otot diafragma relaksasi
32. Ciri-ciri pembuluh darah:
1. Tipis dan tidak elastis
2. Bila terluka darah menetes
3. Aliran darah keluar jantung
4. Letaknya agak ke dalam
Ciri-ciri pembuluh vena ditunjukkan oleh nomor....
A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
C. 3 dan 4
D. 2 dan 4
33. Vasektomi dan tubektomi merupakan upaya untuk tidak terjadi pertemuan antara ovum dan sel
sperma. Hal tersebut dilakukan pada organ berikut....
A. Saluran telur dan saluran sperma
B. Ovarium dan testis
C. Saluran sperma dan saluran telur
D. Penis dan vagina
34. Data:
1. Krause

3. Meisner

2. Ruffini

4. Paccini

Saraf yang peka pada sentuhan dan tekanan ditunjukkan nomor....


A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
C. 3 dan 4
D. 1 dan 3
35. Perhatikan jaringan berikut:
1. jaringan palisade
2. jaringan spons
3. jaringan xylem
4. jaringan floem
5. jaringan epitel
Jaringan penyusun sistem pengangkutan pada tumbuhan ditunjukkan nomor....
A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
C. 3 dan 4

D. 4 dan 5
36. Data pengamatan:
1. gerak ujung batang ke arah datangnya cahaya
2. gerak daun tumbuhan majemuk menutup pada malam hari
3. gerak bunga pukul empat yang mekar kurang lebih jam empat sore
4. gerak kloroplas dalam sel menuju bagian yang memperoleh cahaya
Yang membedakan gerak niktinasti dan gerak fototaksis nomor....
A. 2 dan 3
B. 2 dan 4
C. 1 dan 3
D. 1 dan 2
37. Perhatikan gambar percobaan berikut!

1. Air panas

2. Alkohol panas 3. Larutan yodium

Perlakuan pada nomor 2 bertujuanuntuk ....


A.

mematikan sel-sel daun

B.

menguji adanya amylum

C.

menguji pentingnya cahaya matahari

D.

melarutkan butiran chIorophyl


38. Beberapa cara adaptasi tumbuhan sebagai berikut:
1. Berdaun lebat dan tebal
2. Permukaan batang dan daun dilapisi lilin yang tebal
3. Stomatanya sedikit
4. Berakar pendek dan besar
Cara tumbuhan xerofit beradaptasi dengan lingkungan hidupnya ditunjukkan nomor....
A. 1 dan 2
B. 1 dan 4
C. 2 dan 3
D. 3 dan 4
39. Tanaman semangka berbuah bulat kuning heterozigot (BbKk) disilangkan dengan sesamanya
dan dihasilkan 112 tanaman. Banyak tanaman yang berbuah lonjong-kuning adalah ....
A. 7
B. 21
C. 42
D. 112

40. Adonan roti dapat mengembang karena difermentasi dengan menambah yeast. Yeast tersebut
sering kita sebut....
A. Saccharomyces cereviceae
B. Streptococus thermopillus
C. Lactobacillus bulgaricus
D. Rizopus oligosporus

Anda mungkin juga menyukai