+ Cyber Radiation + - Rosyid A - PDF

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 4

3/6/2015

<+CyberRadiation+>>|RosyidA|<

BERANDA

Search

<<+ Cyber Radiation +>>


http://rosyid-cyberadiation.blogspot.com

HOME

ME@

KOMPUTER

KATEGORI

DOWNLOAD

KELASINFORMATIKA

TUKARLINK

TUGASKULIAH

UNCATEGORIZED

Tokoh:SirIsaacNewton
RosyidA

Nocomments

Newton memulai sekolah saat tinggal bersama neneknya di desa dan kemudian
dikirimkankesekolahbahasadidaerahGranthamdimanadiaakhirnyamenjadianak
terpandai di sekolahnya. Saat bersekolah di Grantham dia tinggal dikost milik
apoteker lokal yang bernama William Clarke. Sebelum meneruskan kuliah di
Universitas Cambridge pada usia 19, Newton sempat menjalin kasih dengan adik
angkat William Clarke, Anne Storer. Saat Newton memfokuskan dirinya pada
pelajaran,kisahcintanyadenganmenjadisemakintidakmenentudanakhirnyaStorer
menikahi orang lain. Banyak yang menegatakan bahwa dia, Newton, selalu
mengenang
kisah
cintanya
walaupun
selanjutnya
tidak
pernah
disebutkanNewtonmemilikiseorangkekasihdanbahkanpernahmenikah.

Sejak usia 12 hingga 17 tahun, Newton mengenyam pendidikan di sekolah The Kings School
yang terletak di Grantham (tanda tangannya masih terdapat di perpustakaan sekolah).
Keluarganya mengeluarkan Newton dari sekolah dengan alasan agar dia menjadi petani saja,
bagaimanapunNewton terlihat tidak menyukai pekerjaan barunya. Tapi pada akhirnya setelah
meyakinkan keluarga dan ibunya dengan bantuan paman dan gurunya,Newton dapat
menamatkansekolahpadausia18tahundengannilaiyangmemuaskan.
Dimasabocahdiasudahmenunjukkankecakapanyangnyatadibidangmekanikadanteramat
cekatan menggunakan tangannya. Meskipun anak dengan otak cemerlang, di sekolah
tampaknya ogahogahan dan tidak banyak menarik perhatian. Tatkala menginjak akil baliq,
ibunya mengeluarkannya dari sekolah dengan harapan anaknya bisa jadi petani yang baik.
Untungnyasangibubisadibujuk,bahwabakatutamanyatidakterletakdisitu.
PadaumurnyadelapanbelasdiamasukUniversitasCambridge.DisinilahNewton secara kilat
menyerapapayangkemudianterkenaldenganilmupengetahuandanmatematikdandengan
cepat pula mulai melakukan penyelidikan sendiri. Antara usia dua puluh satu dan dua puluh
tujuh tahun dia sudah meletakkan dasardasar teori ilmu pengetahuan yang pada gilirannya
kemudianmengubahdunia.
Pertengahan abad ke17 adalah periode pembenihan ilmu pengetahuan. Penemuan teropong
bintang dekat permulaan abad itu telah merombak seluruh pendapat mengenai ilmu
perbintangan.FilosofInggrisFrancisBacondanFilosofPerancisReneDescarteskeduaduanya
http://rosyidcyberadiation.blogspot.com/2013/08/tokohsirisaacnewton.html

TIME

ABOUTME
ROS Y I D A
LI HA T P ROF I L
LE NGK A P K U

MasamasaAwalIsaacNewton

Newton dilahirkan di kota WoolsthorpebyColsterworth, hamlet di countyLincolnshire lahir


secara prematur, dimana saat itu bayi prematur tidak diharapkan kehadirannya di dunia.
Ayahnya, Isaac, meninggal tiga bulan sebelum kelahiran Newton, dan dua tahun kemudian
ibunya,
Hannah
Ayscough
Newton,
menikah
dengan
lelaki
lain
dan
meninggalkanNewtondenganneneknya.Newtonmerupakankanakkanakpintar.
BerdasarkanpernyataanE.T.Bell(1937,SimonandSchuster)danH.Eves:

Rekomendasikan ini di Google

Biografi Biodata dan Profil Sir Isaac Newton. Sir Isaac


Newton adalah seorang fisikawan, matematikawan, ahli
astronomidanjugaahlikimiayangberasaldariInggris.Iajuga
ilmuwan paling besar dan paling berpengaruh yang pernah
hidup di dunia, lahir di Woolsthrope, Inggris, tepat pada
hari Natal tahun 1642, bertepatan tahun dengan wafatnya
Galileo. Seperti halnya Nabi Muhammad, dia lahir sesudah
ayahnya meninggal Beliau merupakan pengikut aliran
heliosentrisdanilmuwanyangsangatberpengaruhsepanjang
sejarah,bahkandikatakansebagaibapakilmufisika
modern.

TWITTER
Tweets

Follow

#CAK
@mahasiswaUMP

3h

Yuk seruan bareng rame sama temenmu


gaes ! Menangin Hadiahnya . Tiket terbatas loh
:D CP : @ginantipradana
pic.twitter.com/A46AUtw2pN
Retweeted by Rosyid A.

Tweet to @rosyid__

CATEGORIES
C# (2) Cerpen (10) Codding (1) Desain Grafis (3)
Diariku (4)

Documen (30)

Download (2)

Informasi (92)

Freemasson (12) Game (1)


Internet(3)Kabbalah(6) KhasMbanjar(3)Komputer
(4)Music(14) MyStory(4) Nasehat(21) Natural
(10)

Organisasi (17)

Pengetahuan

(65) Photoshop(5)Programming(3) Puisi (31)


1/4

3/6/2015

<+CyberRadiation+>>|RosyidA|<

berseru kepada ilmuwan seluruh Eropa agar tidak lagi menyandarkan diri pada kekuasaan
Aristoteles,melainkanmelakukanpercobaandanpenelitianatasdasartitiktolakdankeperluan
sendiri. Apa yang dikemukakan oleh Bacon dan Descartes, sudah dipraktekkan oleh si hebat
Galileo.Penggunaanteropongbintang,penemuanbaruuntukpenelitianastronomiolehNewton
telah merevolusionerkan penyelidikan bidang itu, dan yang dilakukannya di sektor mekanika
telah menghasilkan apa yang kini terkenal dengan sebutan Hukum gerak Newton yang
pertama.
Denganberbagaihasilkaryailmiahyangdicapainya,NewtonmenulissebuahbukuPhilosophiae
Naturalis Principia Mathematica, dimana pada buku tersebut dideskripsikan mengenai teori
gravitasi secara umum, berdasarkan hukum gerak yang ditemukannya, dimana benda akan
tertarik ke bawah karena gaya gravitasi. Bekerja sama dengan Gottfried
Leibniz, Newton mengembangkan teori kalkulus. Newton merupakan orang pertama yang
menjelaskan tentang teori gerak dan berperan penting dalam merumuskan gerakan melingkar
darihukumKepler,dimanaNewton memperluas hukum tersebut dengan beranggapan bahwa
suatuorbitgerakanmelingkartidakharusselaluberbentuklingkaransempurna(sepertielipse,
hiperbola dan parabola).Newton menemukan spektrum warna ketika melakukan percobaan
dengan melewati sinar putih pada sebuah prisma, dia juga percaya bahwa sinar merupakan
kumpulandaripartikelpartikel.Newtonjugamengembangkanhukumtentangpendinginanyang
di dapatkan dari teori binomial, dan menemukan sebuah prinsip momentum dan angular
momentum.
Pendapat Kepala Akademi Ilmiah Berlin tentang Newton: "Newton ialah seorang jenius besar
yangpernahadadanpalingberuntung,yangtakbisakitatemukanlebihdarisuatusistemdunia
untukdidirikan."[SeeShapley.
Ilmuwan besar lain, seperti William Harvey, penemu ihwal peredaran darah dan Johannes
Keplerpenemutatagerakplanitplanitdiseputarmatahari,mempersembahkaninformasiyang
sangat mendasar bagi kalangan cendikiawan. Walau begitu, ilmu pengetahuan murni masih
merupakankegemaranparaintelektual,danmasihbelumdapatdibuktikanapabiladigunakan
dalam teknologi bahwa ilmu pengetahuan dapat mengubah pola dasar kehidupan manusia
sebagaimanadiramalkanolehFrancisBacon.
Walaupun Copernicus dan Galileo sudah menyepak ke pinggir beberapa anggapan ngelantur
tentang pengetahuan purba dan telah menyuguhkan pengertian yang lebih genah mengenai
alamsemesta,namuntakadasatupokokpikiranpunyangterumuskandenganseksamayang
mampu membelokkan tumpukan pengertian yang gurem dan tak berdasar seraya
menyusunnya dalam suatu teori yang memungkinkan berkembangnya ramalanramalan yang
lebih ilmiah. Tak lain dari Isaac Newtonlah orangnya yang sanggup menyuguhkan kumpulan
teori yang terangkum rapi dan meletakkan batu pertama ilmu pengetahuan modern yang kini
arusnyajadianutanorang.
Newtonsendiriagakogahogahanmenerbitkandanmengumumkanpenemuanpenemuannya.
Gagasan dasar sudah disusunnya jauh sebelum tahun 1669 tetapi banyak teoriteorinya baru
diketahui publik bertahuntahun sesudahnya. Penerbitan pertama penemuannya adalah
menyangkut penjungkirbalikan anggapan lama tentang halihwal cahaya. Dalam serentetan
percobaan yang seksama, Newton menemukan fakta bahwa apa yang lazim disebut orang
cahaya putih sebenarnya tak lain dari campuran semua warna yang terkandung dalam
pelangi. Dan ia pun dengan sangat hatihati melakukan analisa tentang akibatakibat hukum
pemantulan dan pembiasan cahaya. Berpegang pada hukum ini dia pada tahun 1668
merancang dan sekaligus membangun teropong refleksi pertama, model teropong yang
dipergunakan oleh sebagian terbesar penyelidik bintangkemintang saat ini. Penemuan ini,
berbarengan dengan hasilhasil yang diperolehnya di bidang percobaan optik yang sudah
diperagakannya, dipersembahkan olehnya kepada lembaga peneliti kerajaan Inggris tatkala ia
berumurduapuluhsembilantahun.
Keberhasilan Newton di bidang optik saja mungkin sudah memadai untuk
mendudukkan Newton pada urutan daftar buku ini. Sementara itu masih ada penemuan
penemuan yang kurang penting di bidang matematika murni dan di bidang mekanika.
Persembahan terbesarnya di bidang matematika adalah penemuannya tentang kalkulus
integralyangmungkindipecahkannyatatkalaiaberumurduapuluhtigaatauduapuluhempat
tahun. Penemuan ini merupakan hasil karya terpenting di bidang matematika modern. Bukan
sematabagaikanbenihyangdaripadanyatumbuhteorimatematikamodern,tetapijugaperabot
tak terelakkan yang tanpa penemuannya itu kemajuan pengetahuan modern yang datang
menyusul merupakan hal yang mustahil. Biarpun Newton tidak berbuat sesuatu apapun lagi,
penemuan kalkulus integralnya saja sudah memadai untuk menuntunnya ke tangga tinggi
dalamdaftarurutanbukuini.
TetapipenemuanpenemuanNewtonyangterpentingadalahdibidangmekanika,pengetahuan
sekitar bergeraknya sesuatu benda. Galileo merupakan penemu pertama hukum yang
melukiskangeraksesuatuobyekapabilatidakdipengaruhiolehkekuatanluar.Tentusajapada
dasarnya semua obyek dipengaruhi oleh kekuatan luar dan persoalan yang paling penting
dalam ihwal mekanik adalah bagaimana obyek bergerak dalam keadaan itu. Masalah ini
http://rosyidcyberadiation.blogspot.com/2013/08/tokohsirisaacnewton.html

Renungan(34) Satanisme (7) Sejarah (20)


SinopsisNovel(18) Symbolic (13) Tips(28)
Tokoh(5)TugasKuliah (2) Tutorial (29) Tutorial
Blog(9)

BLOGARCHIVE
2013(32)
Agustus(6)
Tokoh:SirIsaacNewton
Tokoh:MahatmaGandhi
Tokoh:ChairilAnwar
Tokoh:AlbertEinstein
Polah&AksiParaFotografer
Lukisan3DMenawan
Juli(1)
Juni(7)
Maret(18)
2012(41)
2011(51)
2010(66)

FOLLOWERS
Jointhissite
withGoogleFriendConnect

Members(42) More

Alreadyamember?Signin

MYLOVELYBLOG
<<+ANTIN+>>
TutorialMemakaiJilbabParis

ENTRIPOPULER
TentangDetectiveConnan
Hoooii.Akukembalilaginihh:D
Hmmkaliinibedalohyang
dibahas.Oiya,barubeberapabulan
iniakujadisukabacakomiknih....
DaftarNegaraMajudanBerkembangDiDunia
NegaraMajuAustriaBelgiaDenmarkFinlandia
BosniaPerancisJermanYunaniIrlandiaItalia
LuxemburgBelandaPor...
15TextEffect+TutorialPhotoshop
UntukAndayangsedangbelajarataupunsedang
memperdalamtentangPhotoshop,padaartikelini

2/4

3/6/2015

<+CyberRadiation+>>|RosyidA|<

dipecahkan oleh Newton dalam hukum geraknya yang kedua dan termasyhur dan dapat
dianggap sebagai hukum fisika klasik yang paling utama. Hukum kedua (secara matcmatik
dijabarkan dcngan persamaan F = m.a) menetapkan bahwa akselerasi obyek adalah sama
dengangayanettodibagimassabenda.TerhadapkeduahukumituNewtonmenambahhukum
ketiganyayangmasyhurtentanggerak(menegaskanbahwapadatiapaksi,misalnyakekuatan
fisik, terdapat reaksi yang sama dengan yang bertentangan) serta yang paling termasyhur
penemuannya tentang kaidah ilmiah hukum gaya berat universal. Keempat perangkat hukum
ini,jikadigabungkan,akanmembentuksuatukesatuansistemyangberlakubuatseluruhmakro
sistem mekanika, mulai dari pergoyangan pendulum hingga gerak planitplanit dalam orbitnya
mengelilingi matahari yang dapat diawasi dan gerakgeriknya dapat diramalkan. Newton tidak
cumamenetapkanhukumhukummekanika,tetapidiasendirijugamenggunakanalatkalkulus
matematik, dan menunjukkan bahwa rumusrumus fundamental ini dapat dipergunakan bagi
pemecahanproblem.
Hukum Newton dapat dan sudah dipergunakan dalam skala luas bidang ilmiah serta bidang
perancangan pelbagai peralatan teknis. Dalam masa hidupnya, pemraktekan yang paling
dramatis adalah di bidang astronomi. Di sektor ini pun Newton berdiri paling depan. Tahun
1678Newton menerbitkan buku karyanya yang masyhur Prinsipprinsip matematika mengenai
filsafat alamiah (biasanya diringkas Principia saja). Dalam buku itu Newton mengemukakan
teorinya tentang hukum gaya berat dan tentang hukum gerak. Dia menunjukkan bagaimana
hukumhukum itu dapat dipergunakan untuk memperkirakan secara tepat gerakangerakan
planitplanitseputarsangmatahari.Persoalanutamagerakgerikastronomiadalahbagaimana
memperkirakan posisi yang tepat dan gerakan bintangkemintang serta planitplanit, dengan
demikian terpecahkan sepenuhnya oleh Newton hanya dengan sekali sambar. Atas karya
karyanyaituNewtonseringdianggapseorangastronomterbesardarisemuayangterbesar.
Apa penilaian kita terhadap arti penting keilmiahan Newton? Apabila kita bukabuka indeks
ensiklopedia ilmu pengetahuan, kita akan jumpai ihwal menyangkut Newton beserta hukum
hukumdanpenemuanpenemuannyaduaatautigakalilebihbanyakjumlahnyadibandingihwal
ilmuwan yang manapun juga. Kata cendikiawan besar Leibniz yang sama sekali tidak dekat
denganNewtonbahkanpernahterlibatdalamsuatupertengkaransengit:Darisemuahalyang
menyangkut matematika dari mulai dunia berkembang hingga adanya Newton, orang itulah
yang memberikan sumbangan terbaik. Juga pujian diberikan oleh sarjana besar
Perancis,Laplace: Buku Principia Newton berada jauh di atas semua produk manusia genius
yangadadidunia.DanLangrangeseringmenyatakanbahwaNewtonadalahgeniusterbesar
yang pernah hidup. Sedangkan Ernst Mach dalam tulisannya di tahun 1901 berkata, Semua
masalah matematika yang sudah terpecahkan sejak masa hidupnya merupakan dasar
perkembangan mekanika berdasar atas hukumhukumNewton. Ini mungkin merupakan
penemuan besar Newton yang paling ruwet: dia menemukan wadah pemisahan antara fakta
dan hukum, mampu melukiskan beberapa keajaiban namun tidak banyak menolong untuk
melakukan dugaandugaan dia mewariskan kepada kita rangkaian kesatuan hukumhukum
yangmampudipergunakanbuatpermasalahanfisikadalamruanglingkuprahasiayangteramat
luasdanmengandungkemungkinanuntukmelakukandugaandugaanyangtepat.
Dalamuraianyangbeginiringkas,adalahmustahilmembeberkansecaraterperincipenemuan
penemuanNewton. Akibatnya, banyak karyakarya yang agak kurang tenar terpaksa harus
disisihkan biarpun punya makna penting di segi penemuan dalam bidang masalahnya
sendiri. Newton juga memberi sumbangsih besar di bidang thermodinamika (penyelidikan
tentangpanas)dandibidangakustik(ilmutentangsuara).Dandiapulalahyangmenyuguhkan
penjelasan yang jernih bagai kristal prinsipprinsip fisika tentang pengawetan jumlah gerak
agar tidak terbuang serta pengawetan jumlah gerak sesuatu yang bersudut. Antrian
penemuan ini kalau mau bisa diperpanjang lagi: Newtonlah orang yang menemukan dalil
binomial dalam matematika yang amat logis dan dapat dipertanggungjawabkan. Mau tambah
lagi?Diajuga,taklaintakbukan,orangpertamayangmengutarakansecarameyakinkanihwal
asalmulabintangbintang.
Nah, sekarang soalnya begini: taruhlah Newton itu ilmuwan yang paling jempol dari semua
ilmuwanyangpernahhidupdibumi.Palingkemilaubagaikanbatuzamrudditengahtumpukan
batu kali. Taruhlah begitu. Tetapi, bisa saja ada orang yang mempertanyakan alasan apa
menempatkan Newton di atas pentolan politikus raksasa seperti Alexander Yang Agung atau
GeorgeWasington,sertadisebutduluanketimbangtokohtokohagamabesarsepertiNabiIsa
atauBudhaGautama.Kenapamestibegitu?
Pertimbangan saya begini. Memang betul perubahanperubahan politik itu penting kalau tidak
teramat penting. Walau begitu, bagaimanapun juga pada umumnya manusia sebagaian
terbesar hidup nyaris tak banyak beda antara mereka di jaman lima ratus tahun sesudah
Alexander wafat dengan mereka di jaman lima ratus sebelum Alexander muncul dari rahim
ibunya. Dengan kata lain, cara manusia hidup di tahun 1500 sesudah Masehi boleh dibilang
serupa dengan cara hidup buyut bin buyut bin buyut mereka di tahun 1500 sebelum Masehi.
Sekarang, tengoklah dari sudut perkembangan ilmu pengetahuan. Dalam lima abad terakhir,
berkatpenemuanpenemuanilmiahmodern,carahidupmanusiasehariharisudahmengalami
http://rosyidcyberadiation.blogspot.com/2013/08/tokohsirisaacnewton.html

kamimemilihkan15tipsdantutorialyangber...
ProfilTobi(MangaNaruto)
Tobi(,Tobi)adalahsalahsatu
tokohantagonisutamadariyang
lainnya,diamemainkanperan
integraldalamformasiAkatsuki.
Diapenuh...
Tokoh:SirIsaacNewton
BiografiBiodatadanProfilSir
IsaacNewton.SirIsaacNewton
adalahseorangfisikawan,
matematikawan,ahliastronomidan
jugaahliki...

BLOGTEMAN
<<+ANTIN+>>
Agepe
AkuTerupdate
AriflawBlog
HabibWisnuPratama(H.W.P)
Handika
LutfiModusCrew
MateriSch

Youcanreplacethistextbygoingto"Layout"
andthen"PageElements"section.Edit"About"

TOTALTAYANGANLAMAN

7 6 1 5 8

3/4

3/6/2015

<+CyberRadiation+>>|RosyidA|<

revolusi besar. Cara berbusana beda, cara makan beda, cara kerja dan ragamnya beda.
Bahkan,carahidupsantaiberlehalehapunsamasekalitidakmiripdenganapayangdiperbuat
orang jaman tahun 1500 sesudah Masehi. Penemuan ilmiah bukan saja sudah
merevolusionerkan teknologi dan ekonomi, tetapi juga sudah mengubah total segi politik,
pemikiran keagamaan, seni dan falsafah. Sangat langkalah aspek kehidupan manusia yang
tetapjongkokditempattakberingsutsejengkalpundenganadanyarevolusiilmiah.Alasanini
sekalilagialasaniniyangjadisebabmengapabegitubanyakilmuwandanpenemugagasan
barutercantumdidalamdaftarbukuini.Newtonbukansematayangpalingcerdasotakdiantara
barisan cerdas otak, tetapi sekaligus dia tokoh yang paling berpengaruh di dalam
perkembanganteoriilmu.Itusebabnyadiaperolehkehormatanuntukdidudukkandalamurutan
hampir teratas dari sekian banyak manusia yang paling berpengaruh dalam sejarah
manusia. Newton menghembuskan nafas penghabisan tahun 1727, dikebumikan di
WestminsterAbbey,ilmuwanpertamayangmemperolehpenghormatanmacamitu.

DAFTARKARYANEWTON

MethodofFluxions(1671)
DeMotuCorporum(1684)
PhilosophiaeNaturalisPrincipiaMathematica(1687)
Opticks(1704)
ReportsasMasteroftheMint(17011725)
ArithmeticaUniversalis(1707)
AnHistoricalAccountofTwoNotableCorruptionsofScripture(1754)

Sumber:
http://id.wikipedia.org/wiki/Isaac_Newton
http://www.googlebottle.com/tokohdunia/isaacnewton.html
Postedin:Informasi,Pengetahuan,Sejarah,Tokoh

Beranda

PostingLama

0komentar:
PoskanKomentar

MasukkankomentarAnda...

Berikomentarsebagai:

Publikasikan

GoogleAccount

Pratinjau

Copyright2013<<+CyberRadiation+>>|PoweredbyBlogger

DesignbyRosyidA|BloggerizedbyLasanthaPremiumBloggerThemes|GreenGeeksReview

http://rosyidcyberadiation.blogspot.com/2013/08/tokohsirisaacnewton.html

4/4

Anda mungkin juga menyukai