Anda di halaman 1dari 2

PENATALAKSANAAN PASIEN RETENSIO URINE

No. Dokumen
005/04/PRO/UGD

No. Revisi
0

Halaman
1/2

S PO
Tanggal Terbit
7 April 2009

Ditetapkan,
Chief Executive Officer
Prof. dr. R. Hariadi, SpOG (K)

PENGERTIAN

Rangkaian kegiatan untuk menangani pasien yang tidak dapat


buang air kecil

TUJUAN

Mampu memberikan pertolongan pada pasien Retensio urine

KEBIJAKAN

Memberikan pertolongan pertama pada pasien Retensio urine


dan menyediakan data dasar pasien guna penatalaksanaan
selanjutnya

PROSEDUR

Retensio Urine :
1. Pasang dower kateter / folley dengan prinsip :
a. Aseptik
b. Kateter no16/18
c. Profilaksis ampicillin 1 gr
2. Kateterisasi berhasil :
a. Catat urine yang keluar : Volume, jernih / kemerahan
b. Cito lab. DL, BOF, BUN, dan Serum Creatine
c. Kalau bisa pasien MRS
d. Konsulkan ahli bedah urologis
3. Kateterisasi gagal :
a. Cito konsul ahli bedah urologis
b. Bila pasien tidak bersedia MRS, pasien pulang dengan
dower kateter / folley
c. Rawat jalan ahli bedah urologis
3

PENATALAKSANAAN PASIEN RETENSIO URINE

S PO

UNIT TERKAIT

No. Dokumen
005/04/PRO/UGD

No. Revisi
0

Halaman
2/2

Rawat Inap
Radiologi
Laboratorium
Rawat jalan (Dokter Spesialis)

Anda mungkin juga menyukai