Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran

: Kompetensi Dasar Kejuruan

Kelas/Semester

: X/I

Tahun

: 2011/2012

Standar Kompetensi

: Merakit personal computer

Kompetensi Dasar

: Merencanakan kebutuhan dan spesifikasi

Indikator

1. Daftar kebutuhan dan spesifikasi komputer telah tersedia


2. Buku manual dan petunjuk pengoperasian komponen telah tersedia
Alokasi Waktu: 15 Menit
A. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat menjelaskan fungsi periferal yang sudah terintegrasi pada sebuah PC.
2. Siswa mampu menjelaskan jenis-jenis piranti input dan output serta spesifikasi dan
perkembangannya.
B. Materi Pembelajaran
1. Struktur dan Fungsi Komputer meliputi
a. unit input device
1) keyboard
2) mouse
3) scanner
4) pen tablet
b. unit proses device
1) cpu
2) memori
3) gpu
c. unit output device
1) printer
2) monitor
3) viewer
C. Metode Pembelajaran
1. Informasi

2. Diskusi
D. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
1. Kegiatan Awal
a. Salam pembuka.
b. Memberikan pertanyaan seputar peralatan komputer yang pernah digunakan
2. Kegiatan Inti
a. Guru menjelaskan jenis-jenis piranti input dan output serta spesifikasi dan
perkembangannya
b. Siswa mendiskusikan implikasi perkembangan antara piranti komputer antara
spesifikasi dan perkembangannya.
3. Penutup
a. Guru memberikan penguatan kembali tentang fungsi peripheral yang sudah
terintregrasi pada PC

Anda mungkin juga menyukai