Anda di halaman 1dari 5

TAWAS DAN JERUK LIMAU SEBAGAI

PENGHILANG BAU BADAN

Oleh
Ryan Primaldi
Siswa Kelas VIII A SMP N 4 Kota Solok, Sumatra Barat

Diajukan untuk mengikuti Lomba Penelitian Ilmiah Remaja (LPIR)


SMP Tingkat Nasional 2010

PEMERINTAH KOTA SOLOK


SEKOLAH MENENGAH PERTAMA (SMP) NEGERI 4 KOTA SOLOK
Jln. Syekh Ibrahim No. 96 Kota Solok, Sumatra Barat
Telp. (0755)20041
PEMERINTAH KOTA SOLOK
DINAS PENDIDIKAN DAERAH

SMP NEGERI 4 KOTA SOLOK


Jl. Syeh Ibrahim. No. 96

Telp. 20041

LEMBAR PENGESAHAN
Kepala Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri 4 Kota Solok,
Sumatra Barat dengan ini mengesahkan hasil penelitian / karya tulis yang disusun
oleh :
nama

: Ryan Primaldi

tempat tanggal lahir

: Padang, 16 Maret 1996

jenis kelamin

: Laki-laki

NIS

Dengan judul Tawas dan Jeruk Limau Sebagai Alternatif Penghilang


Bau Badan. Yang diajukan untuk mengikuti Lomba Penelitian Ilmiah Remaja
(LPIR) 2010 tingkat Nasional yang diselenggarakan oleh Direktorat Pembinaan
Sekolah Menengah Pertama, Direktorat Jenderal Manajemen Pendidikan Dasar
dan Menengah, Departemen Pendidikan Nasional.
Demikianlah lembaran pengesahan ini, dibuat dengan sesungguhnya
untuk dipergunakan sesuai dengan keperluan.

Pembimbing

Solok, 24 Mei 2010


Kepala Sekolah

TASFINO, S.Pd
NIP 19581211 198103 2 003

SYAMSUARDI, S.Pd
NIP 19571112 198203 1 001

ABSTRAK

Ryan. 2010. Tawas dan Jeruk limau Sebagai Penghilang Bau Badan.
Masalah keringat dan bau badan sampai saat ini masih menjadi masalah
bagi penghuni daerah tropis. Iklim yang panas, semakin memicu keringat keluar
lebih banyak.Sebetulnya, antara keringat dan bau badan adalah dua hal yang tidak
identik. Bau badan yang tak sedap ini erat kaitannya dengan aktifitas bakteri di
permukaan tubuh, bukan oleh keringat. Prinsipnya, keringat yang keluar melalui
pori-pori itu tidak berbau, asal tidak dijahili bakteri.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui reaksi penderita bau badan saat
diolesi dengan campuran antara tawas dan sari jeruk limau serta penghilangan bau
badan dengan menggunakan tawas dan sari jeruk limau. Metode penelitian yang
digunakan adalah metode deskriptif sedangkan teknik penggumpulan data melalui
observasi atau pengamatan.
Hasil penelitian menunjukkan hal-hal sebagai berikut. (1) Reaksi yang
timbul saat pengolesan campuran tawas dan sari jeruk limau adalah bervariasi, hal
itu disebabkan tingkat keparahannya. Reaksi tersebut adalah rasa sedikit perih.
(2) Hasil penghilangan bau badan dengan menggunakan tawas dan sari jeruk
limau adalah bau badan hilang.

ii

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Allah SWT atas rahmat dan
hidayah Nya, sehingga penelitian ini dapat diselesaikan. Penelitian ini berjudul
Tawas dan Sari Jeruk Limau Sebagai Penghilang Bau Badan . Dalam penelitian
ini, penulis banyak mendapatkan bantuan dari berbagai pihak, baik secara
langsung ataupun tidak langsung. Oleh karena itu penulis mengucapkan banyak
terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu dalam penelitian ini.
Mudah-mudahan atas bantuannya mendapat imbalan yang setimbal dari Allah
SWT. Amin.
Penulis mengharapkan kritikan dan saran yangt bersifat membangun jika
pembaca menemukan kekurangan ataupun kesalahan. Hal ini sangat bermanfaat
bagi penulis untuk penelitian dimasa yang akan dating. Serta penulis berharap
agar penelitian ini bermanfaat bagi pembaca terutama bagi penulis sendiri.
Solok, 24 Mei 2010

Penulis,

iii

DAFTAR ISI
HALAMAN PENGESAHAN ....... i
ABSTRAK .........

ii

KATA PENGANTAR .......

iii

DAFTAR ISI ..........

iv

BAB I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang ...........................................................................................

1.2 Identifikasi Masalah ...................................................................................

1.3 Pembatasan masalah ..................................................................................

1.4 Perumusan Masalah ...................................................................................

1.5 Tujuan Penelitian .......................................................................................

1.6 Kegunaan Penelitian ..................................................................................

BAB II LANDASAN TEORI


2.1 Kerangka Teoritis .......................................................................................

2.2 Kerangka Berfikir ......................................................................................

2.3 Pertanyaan Penelitian .................................................................................

BAB III METODOLOGI PENELITIAN


3.1 Metode Penelitian ......................................................................................

3.2 Teknik Pengumpulan Data .........................................................................

10

3.3 Teknik Analisis Data ..................................................................................

10

3.4 Prosedur Penelitian ....................................................................................

10

BAB IV HASIL PENELITIAN


4.1 Variabel yang Diteliti .................................................................................

12

4.2 Deskripsi Hasil Penelitian .......................................................................... 13


4.3 Jawaban Pertanyaan Penelitian ..................................................................

....

4.4 Pembahasan ................................................................................................

...

BAB V PENUTUP
5.1 Simpulan ....................................................................................................

....

5.2 Saran .........................................................................................................


....

DAFTAR PUSTAKA
Lampiran

iv

Anda mungkin juga menyukai