Anda di halaman 1dari 6

Deskripsi Mata Kuliah

Fakultas
Jurusan/Prodi
Matakuliah
Kode Matakuliah
SKS

: Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam


: Matematika/ D3 Statistika dan Komputasi
: Statistika Multivariat
: D1123603
: 3 (tiga)

Deskripsi:
Mata kuliah ini membahas tentang analisis Statistika Multivariat. Materi yang dipelajari meliputi analisis Manova, Analisis Faktor, Analisis
Cluster, Analisis Diskriminan, Canonical Correlation, dan Analisis Conjoint beserta analisis dan pengolahan data statistik yang bersesuaian
dengan analisis statistika multivariat. Penguasaan program SPSS untuk statistika multivariat sangat memperlancar pemahaman materi mata
kuliah dan pengolahan data.

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG (UNNES)

Kantor: Gedung H lt 4 Kampus, Sekaran, Gunungpati, Semarang 50229


Rektor: (024)8508081 Fax (024)8508082, Purek I: (024) 8508001 Website: www.unnes.ac.id - E-mail:
unnes@unnes.ac.id

FORMULIR

FORMAT SILABUS

No. Dokumen
FM-02-AKD-05

No. Revisi
01

Hal
1 dari 2

Tanggal Terbit
1 September 2012

SILABUS
Fakultas
Jurusan/Prodi
Matakuliah
Kode Matakuliah
SKS

: Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam


: Matematika/ D3 Statistika dan Komputasi
: Statistika Multivariat
: D1123603
: 3 (tiga)

Deskripsi Matakuliah
:
Mata kuliah ini membahas tentang analisis Statistika Multivariat. Materi yang dipelajari meliputi analisis Manova, Analisis Faktor, Analisis
Cluster, Analisis Diskriminan, Canonical Correlation, dan Analisis Conjoint beserta analisis dan pengolahan data statistik yang bersesuaian
dengan analisis statistika multivariat. Penguasaan program SPSS untuk statistika multivariat sangat memperlancar pemahaman materi mata
kuliah dan pengolahan data.
Prasyarat
:Capaian Pembelajaran/ Kompetensi Matakuliah :
Mahasiswa dengan cerdas, logis, dan kreatif mengenal konsep dasar dan menguji berbagai hipotesis dalam Statistika Multivariat, Manova,
Analisis Faktor, Analisis Cluster, Analisis Diskriminan, Canonical Correlation, dan Analisis Conjoint dengan dosen menekankan nilai tanggung
jawab, jujur, serta kerja sama.
Capaian
Pembelajaran/
Kompetensi
1. Mahasiswa
dengan cerdas

Indikator Kompetensi

Mahasiswa dengan

cerdas dapat menentukan

Materi Pokok
Pembelajaran
Jenis-Jenis
penelitian.

Kegiatan
Pembelajaran

data dalam Kegiatan awal


Kegiatan ini antara

Penilaian
Evaluasi
berjalan

sejak

Alokasi
Waktu

Sumber
Belajar

2 x 150
menit

1, 2, 3, 6
8

memahami jenis
data dan
memahami
perbedaan
analisis univariat
dengan
multivariat.

jenis data penelitian.


Mahasiswa dengan
cerdas dapat
membedakan analisis
statistika univariat dan
multivariat.

2. Mahasiswa

dengan cerdas
dan bertanggung
jawab memahami
Analisis Manova
dan analisis
olahdata dengan
Manova.

Mahasiswa dengan
cerdas dan penuh
tanggung jawab dapat
menganalisis kasus data
dengan analisis Manova

3. Mahasiswa

dengan cerdas
dan bertanggung
jawab memahami
Analisis Faktor

dan analisis
olahdata dengan
Analisis Faktor.

Mahasiswa dengan
cerdas dan penuh
tanggung jawab dapat
menganalisis kasus data
dengan analisis Faktor.
Mahasiswa dengan
cerdas dan penuh
tanggung jawab dapat
membentuk factor score
dari hasil anaisis faktor
untuk analisis lanjutan.

4. Mahasiswa
dengan cerdas
dan bertanggung

Mahasiswa dengan
cerdas dan penuh
tanggung jawab dapat

Dasar analisis statistika lain diisi dengan


apersepsi.
multivariat.

Analisis Manova

Analisis Faktor
Factor scores

Analisis Cluster KMeans


Analisis Cluster
Hirarhical

proses belajar
mengajar
berlangsung
Kegiatan inti
hingga berakhir,
Dalam perkuliahan
tidak
hanya
beberapa metode
menilai
akan digunakan
kemampuan
yaitu metode
mahasiswa
ceramah, tanya
menyelesaikan
jawab, dan diskusi
soal
yang
serta metode kerja
diberikan,
kelompok dengan
namun
juga
unjuk kerja.
melihat
proses
Metode ceramah
bagaimana
akan digunakan
mahasiswa
dalam penyajian
memperoleh
singkat materi,
pengetahuan
sedangkan untuk
tersebut.
meningkatkan
Penilaian yang
pemahaman materi
dilakukan dosen
kepada mahasiswa
adalah
diberikan soal-soal
(1) Tugas
latihan dan kasus
kelompok
aktual untuk
terstruktur
diselesaikan dengan
(2)
Tugas
kerja kelompok
mandiri
untuk melatih nilai
(3) kuis
kerja sama,
(4) Ujian
toleransi dan
tengah
tanggung jawab.
semester
Kegiatan akhir
(5) Ujian akhir
Dalam kegiatan ini
diisi dengan
membuat
rangkuman materi

2 x 150
menit

1, 2, 3, 4,
6, 7, 8

2 x 150
menit

1-8

2 x 150
menit

1, 2, 3, 8

jawab memahami
Analisis Cluster
dan analisis
olahdata dengan
Analisis Cluster.

menganalisis kasus data


dengan analisis Cluster.

5. Mahasiswa

dengan cerdas
dan bertanggung
jawab memahami
Analisis
Diskriminan dan
analisis olahdata
dengan Analisis
Diskriminan.

Mahasiswa dengan
cerdas dan penuh
tanggung jawab dapat
menganalisis kasus data
dengan analisis
Diskriminan dua faktor
Mahasiswa dengan
cerdas dan penuh
tanggung jawab dapat
menganalisis kasus data
dengan analisis
Diskriminan tiga faktor

Mahasiswa dengan
cerdas dan penuh
tanggung jawab dapat
menganalisis kasus data
dengan Canonical
Corelation.

Mahasiswa dengan
cerdas dan penuh
tanggung jawab dapat

6. Mahasiswa

dengan cerdas
dan bertanggung
jawab memahami
Canonical
Corelation. dan
analisis olahdata
dengan Canonical
Corelation.
7. Mahasiswa
dengan cerdas
dan bertanggung

dan pemberian
tugas, baik tugas
mandiri maupun
tugas kelompok
dengan kejujuran
dan tanggung
jawab.
Analisis Diskriminan
dua faktor
Analisis Diskriminan
tiga faktor

2 x 150
menit

1, 2, 3, 8

Canonical Corelation

1 x 150
menit

1, 2, 3, 8

Analisis Conjoint

1 x 150
menit

1, 2, 3, 8

jawab memahami
Analisis Conjoint
dan analisis
olahdata dengan
Analisis
Conjoint.

menganalisis kasus data


dengan analisis Conjoint.

8. Aplikasi analisis

statistika
multivariat dalam
kehidupan nyata

Mahasiswa dengan
cerdas dan penuh
tanggung jawab dapat
melakukan dan
membedakan analisis
Manova, Analisis Faktor,
Analisis Cluster dan
Analisis Diskriminan
berdasarkan data
penelitian sesuai dengan
kasus.

3 x 150
menit

Sumber Pustaka :
1. Ghozali, Imam. 2011. Aplikasi Analisis Multivariat dengan Program IBM SPSS 19 Cetakan V. Semarang. Badan Penerbit Undip.
2. Santoso, S. 2002. Buku Latihan SPSS Statistik Multivariat. Jakarta. PT Elex Media Komputindo.
3. Santoso, S. 2000. SPSS Statistik Parametrik. Jakarta. PT Elex Media Komputindo.
4. Sembiring, RK. 1989. Analisis Regresi. Bandung. Penerbit ITB.
5. Sukestiyarno. 2010. Olah Data Penelitian Berbantuan SPSS. ISBN 9789797049638.
6. Sukestiyarno. 2010. Statistika Dasar. ISBN 9789797049966.
7. Supranto, J. 2010. Analisis Multivariat Arti & Interpetasi. Jakarta: Rineka Cipta.

18

Dosen Pengampu,

Putriaji Hendikawati, S.Si., M.Pd., M.Sc.


NIP. 198208182006042001
RANCANGAN JURNAL PERKULIAHAN
Pertemuan ke
I

Materi
Kontrak Perkuliahan.

Referensi
2, 3, 6, 8

Jenis data dalam analisis statistik dan perbedaan analisisnya.


II

Pengertian dasar analisis multivariat, macamnya, perbedaan

1, 2

dengan analisis univariat dan contohnya.


III - IV

Analisis Manova dan analisis olahdata dengan Manova.

V - VI

Analisis Faktor dan analisis olahdata dengan Analisis Faktor.

VII
VIII - IX
X - XI

UTS (materi pertemuan I - VI).

1, 2, 3, 4, 6, 7, 8
1-8
-

Analisis Cluster dan analisis olahdata dengan Analisis Cluster.

1, 2, 7

Analisis Diskriminan dan analisis olahdata dengan Analisis

1, 2, 7

Diskriminan.
XII

Canonical Correlation dan analisis olahdata.

1, 2, 7

XIII

Analisis Conjoint dan analisis olahdata dengan Analisis Conjoint.

1, 2, 7

XIV -XVI

Studi kasus penerapan analisis statistika multivariat

Anda mungkin juga menyukai