Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
sistem fluida-
di
Pendahuluan
Ketika reaksi heterogen terjadi pada
Tahapan Terkonversinya
Reaktan menjadi Produk
(Untuk Kasus Sistem Reaksi Heterogen
Fluida-Padatan, atau Sistem Reaksi Fase
Fluida: A P yang Berkatalis Padat)
Tahapan Terkonversinya
Reaktan menjadi Produk ..(2)
Untuk mempelajari kinetika reaksi sistem
heterogen ini, pada umumnya teknik atau
metode eksperimen yang dilakukan dikondisikan
sedemikian rupa sehingga tahap yang
diharapkan menjadi penentu atau
pengendali kecepatan proses secara
keseluruhan adalah hanya peristiwa
kimianya (dan bukan peristiwa fisika).
Oleh karenanya, beberapa contoh upaya yang
dapat dilakukan:
Meningkatkan difusi eksternal, dengan cara mempercepat
proses pengadukan.
Meningkatkan difusi internal, dengan cara memperkecil ukuran
partikel padatan (atau katalis padat) atau memperbanyak
jumlah pori padatan (atau katalis padat), sedemikian sehingga
dapat memperluas permukaan pori padatan (atau katalis