kpl
menjadi
kompartemen-kompartemen
secara
Ruangan ini biasanya dipakai untuk tangki ballast dan bak rantai
(chain locker)
Dibatasi oleh linggi haluan dan sekat tubrukan (collision bulkhead)
Letak sekat tubrukan pada kapal ialah tidak boleh kurang dari 5%
panjang kapal (Lpp) dan tidak boleh lebih dari 0,05 L + 3,05 meter
(diukur dari linggi haluan dan pada garis air muatan penuh).
Fungsi:
1. Sebagai tempat ballast, shg dapat memperbaiki sarat kapal agar tdk
terlalu trim ke belakang.
2. Mempertinggi keselamatan kapal dalam pelayaran.
6. CERUK BURITAN (AFTER PEAK)
Ruang paling belakang yang dibatasi oleh linggi buritan dan sekat
kedap air ujung buritan (after peak bulkhead).
Fungsi (sama dengan ceruk haluan)
7. LINGGI HALUAN (STEM) DAN LINGGI BURITAN (STERN
POST)
Bentuk linggi haluan ada beberapa macam, al:
1. Bentuk linggi Clipper
Masih dijumpai pada kapal-kapal dg paddle wheel atau pada yacht
bermotor.
2. Bentuk linggi lurus
Paling sering dipakai, sudut kemiringan sekitar 130 thd garis tegak
haluan (FP)
3. Bentuk linggi bulb (bulb stem)
Pada bagian bawah linggi berbentuk bulat mengembung (bulb).
Dipakai untuk kapal-kapal besar (super tanker, kapal penumpang
besar, kapal perang)
Keuntungan adanya bulb adalah dapat memperkecil tahanan
gelombang
10.