Anda di halaman 1dari 1

Pastikan saja kamu memaksimalkan bakat-bakat di kegiatan non-akademik yang

kamu suka. Karena masa depan bukan hanya dibangun oleh angka. karakter
kepemimpinan, pengalaman, dan pola pikir juga sama pentingnya.
Justru sekarang saatnya kamu memanfaatkan momen untuk memperbaiki sistem
belajar atau mengasah kemampuan yang bisa mengantarkanmu pada kesuksesan
di masa depan. Salah satunya adalah karakter kepemimpinan.
Orang yang sukses adalah mereka yang mengambil setiap kesempatan yang
datang. Ketika kesempatan itu bisa dimanfaatkan dengan sebaik-baiknya, maka
satu-satunya yang bisa diraih hanyalah keberhasilan. Jangan merasa takut atau
ragu, kamu hanya perlu yakin dan percaya bahwa kamu bisa!
Yang membedakan adalah bagaimana pikiranmu terangsang untuk berpikir kearah
yang lebih maju.
Takut kecewa karena kegagalan itu wajar. Tapi kecewa karena pernah mencoba
adalah bukti sebuah perjuangan yang tegar
Peringkat kampus bukan penentu segalanya pola pikirlah yang bisa membuatmu
bangga.
Hasil dari proses belajar tak harus selalu diwujudkan dalam bentuk angka. Yang
lebih penting adalah seberapa luas gudang ilmu yang kamu punya, dan seberapa
mampu kamu memanfaatkannya untuk kepentingan masyarakat.
Hidup adalah tentang melunasi mimpi. Jika sekarang kamu berhenti tak takut
menyesalkah dirimu nanti?

Anda mungkin juga menyukai