Anda di halaman 1dari 16

Membran

OLEH
FETTY FATMA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS HALUOLEO
2013

Membran

merupakan

pembatas

antara

organel sel antara satu dengan yang lainnya


dalam
sitoplasma
sel.
Membran
sel merupakan
lapisan ganda
(bilayer) terdiri dari lipid dan protein

Introduce . . .

1972 (S.J. Singer & G. Nicolson)


mengusulkan model membran sel
protein membran tersisip pada lapis
bilayer fosfolipid
Disebut dengan
model mosaik fluida

Fosfolipid bilayer
polar
hydrophilic
heads

nonpolar
hydrophobic
tails

polar
hydrophilic
heads

Membran sel berfungsi


-Membatasi sel dengan lingkungan
-Mengontrol lalu lintas zat keluar dan masuk
sel
-Membatasi organel-organel
Membran sel tersusun oleh berbagai molekul,
memiliki 4 komponen utama

. . . Cholesterol . . .

Hydroxyl group
is a very small polar
(hydrophilic) head

Rigid steroid
hydrocarbon
ring structure
Nonpolar
(hydrophobic)

Flexible
hydrocarbon
chain

Protein berfungsi sebagai pembawa (carrier)


senyawa melalui membran sel, penerima
isyarat (signal) dan diteruskan isyarat
tersebut ke bagian sel lainnya.

Protein yang mengarah dari tepi lapisan menuju lapisan


membran

lainnya

disebut

protein

transmembran

(transmembrane proteins)
Model pita ini menjelaskan
struktur sekunder heliks
dari
protein
hampir

bagian

hidrofobik

yang
di

terletak

dalam

hidrofobik membran
Struktur protein transmembran

inti

Karbohidrat membran
Peran
karbohidrat

membran

dalam

pengenalan sel untuk membedakan tipetipe sel yang bertetangga. Pengenalan sel
dengan sel juga menjadi dasar penolakan
sel asing sebagai sistem kekebalan

...

Struktur

Glycoprotein

Membran

...

Extracellular fluid
Glycolipid

Phospholipids
Cholesterol
Peripheral
protein

Cytoplasm

Gambar. Struktur Membran (Model Fluid Mozaic)

Transmembrane
proteins
Filaments of
cytoskeleton

Anda mungkin juga menyukai