Anda di halaman 1dari 2

BAB lll.

Metode penelitian
3.1. Lokasi pelaksanaan penelitian
Lokasi pelaksanaan penelitian dilakukan di jalan T. nyak arief Banda Aceh.

Peta

3.2. Metode pengumpulan data


Studi bersifat deskriptif dengan metode survei, menggunakan beberapa parameter kualitatif.
a. Pengumpulan Data
Data yang digunakan dalam penelitian:
1. Data primer berasal dari pengamatan langsung di lapangan, inventarisasi jenis-jenis,
wawancara dengan pengguna, pemotretan kondisi fisik, dan struktur elemen penyusun
lanskap.
2. Data sekunder berasal dari studi pustaka dan pengambilan data dari sumber-sumber terkait.
Aspek fungsi tanaman yang diamati:
1.

Fungsi pereduksi polusi udara

2.

Fungsi peredam kebisingan

Pendukung kualitas lanskap : fungsi jalur hijau sebagai aspek estetika dan sebagai jalur potong
untuk pejalan kaki.
Evaluasi Data
Data dievaluasi secara deskriptif maupun kuantitatif dengan membandingkan data yang
diperoleh (primer dan sekunder) dengan standar dan dasar penilaian untuk masing-masing
kriteria yang ditetapkan.
Evaluasi fungsi dan pemanfaatan pembatas jalur jalan setiap kriteria, 4 bentuk penilaian:
1. Buruk
2. Baik
Pengelompokkan persentase pembobotan aspek fungsi jalur hijau: Baik (bila 61%-81% kriteria
Buruk (bila 60%-40% kriteria terpenuhi). Hasil penilaian setiap fungsi untuk setiap segmen jalan
kemudian dianalisis secara kualitatif-deskriptif berdasarkan referensi-referensi dan sumbersumber pustaka yang ada.
3.3. Analsa data
Data diproses dan dianalisis diskriptif statistik dengan menggunakan peng umpulan data sample secara
lkert.
Proses pengolahan data adalah membuat kuesoner data yang d tnayakan langsng kepada orang yang
berada d sektaran ste.

Anda mungkin juga menyukai