Anda di halaman 1dari 2

TOPICAL FLUOR

Nama

: Dona Prima Sari

BP

: 0810342045

Preseptor : drg. Deli Mona, Sp. KG


Identitas Pasien
Nama

Umur

tahun

No rekam medis :
Pemeriksaan
18

17

48

47

16

46

Perawatan

15

14

13

12

11

21

22

23

24

25

55

54

53

52

51

61

62

63

64

65

85

84

83

82

81

71

72

73

74

75

45

44

43

42

41

31

32

33

34

35

: Topical Fluor

Alat dan Bahan


Alat :
1. Diagnostik set

2. Kuas
3. Sikat gigi
Bahan :
1) Cotton roll
2) Disclosing gel
3) Topical fluor
Langkah Perawatan :
1.

Persiapan alat dan bahan

26

27

36

37

28

38

2.

Gigi dibersihkan dari plak atau sisa-sisa makanan


a. Aplikasikan disclosing gel pada ujung lidah dan disapukan ke seluruh permukaan gigi
b. Plak atau sisa-sisa makanan akan terlihat jelas
c. Bersihkan plak atau sisa-sisa makanan tersebut dengan cara pasien diinstruksikan untuk
menyikat giginya

3.

Setelah semua gigi bebas dari plak atau sisa-sisa makanan, pasien disuruh berkumur

4.

Keringkan gigi-gigi yang ada dalam satu kwadran karena aplikasikan topical fluor dilakukan
per kwadran

5.

Gigi diisolasi dengan cotton roll

6.

Gigi diaplikasi dengan bahan fluor sesuai dengan petunjuk pabrik

7.

Lanjutkan dengan kwadran lain

8.

Setelah semua lengkap, berikan instruksi kepada pasien dan orang tuanya

Instruksi kepada pasien :


1) Manjaga kebersihan gigi dan mulut, dengan cara menyikat gigi 2x sehari, banyak makan buah
dan sayur, kurangi makan makanan yang manis
2) Edukasi pasien agar mau memeriksakan giginya secara rutin ke dokter gigi
Instruksi kepada orang tua pasien :
1) Edukasi tentang pentingnya menjaga kesehatan gigi anak sejak dini
2) Edukasi agar orang tua mau mengajak anaknya untuk memeriksakan gigi anak secara rutin ke
dokter gigi

Anda mungkin juga menyukai