Anda di halaman 1dari 4

PROPOSAL KERJA LAPANGAN

TEKNIK PEMBESARAN KERAPU BEBEK (Cromileptes altivelis) DI BALAI


BUDIDAYA LAUT LOMBOK

OLEH:
GIVENS PRATIWI
11/320066/PN/12617

PROGRAM STUDI BUDIDAYA PERIKANAN

JURUSAN PERIKANAN
FAKULTAS PERTANIAN
UNIVERSITAS GADJAH MADA
YOGYAKARTA
2014
i

LEMBAR PENGESAHAN
Proposal Kerja Lapangan
TEKNIK PEMBESARAN KERAPU BEBEK (Cromileptes altivelis) DI BALAI
BUDIDAYA LAUT LOMBOK
Yang dipersiapkan dan disusun oleh:
GIVENS PRATIWI
11/320066/PN/12617
Proposal kegiatan ini telah disahkan dan diterima sebagai kelengkapan mata kuliah Kerja
Lapangan (PIB 3080) yang diselenggarakan oleh Jurusan Perikanan, Fakultas Pertanian,
Universitas Gadjah Mada Yogyakarta
Tanggal Pengesahan :

Dosen Pembimbing

Dr. Ir. Alim Isnansetyo, M.Sc.


NIP. 19670626 199309 1 001

Komisi Kerja Lapangan


Nomor
: .........................
Tanggal Pengesahan : .........................

Ketua Jurusan Perikanan


Universitas Gadjah Mada

Komisi Kerja Lapangan


PS Budidaya Perikanan

Prof. Dr. Ir. Rustadi, M.Sc.


NIP. 19531219 198003 1 004

Noer Kasanah, S.Si.,Apt.,M.Si.,Ph.D


NIP. 19700629 199512 2 001
ii

KATA PENGANTAR
Segala puji bagi Tuhan Yang Maha Esa atas seluruh berkat anugerah-Nya sehingga
proposal kerja lapangan ini dapat diselesaikan. Proposal kerja lapangan ini disusun sebagai
salah satu syarat dalam menyelesaikan dan melengkapi kegiatan Mata Kuliah Kerja
Lapangan di Jurusan Perikanan, Fakultas Pertanian, Universitas Gadjah Mada. Pembuatan
proposal ini dimaksudkan untuk memperoleh izin pelaksanaan Kerja Lapangan di Balai
Budidaya Laut Lombok.
Ucapan terima kasih yang tiada terkira atas segala bimbingan, bantuan, doa, kritik dan
saran tak lupa disampaikan kepada :
1. Bapak Dr. Ir. Alim Isnansetyo, M.Sc selaku dosen pembimbing Kerja Lapangan
2. Noer Kasanah, S.Si.,Apt.,M.Si.,Ph.D selaku komisi Kerja Lapangan Program Studi
Budidaya Perikanan
3. Bapak Prof. Dr. Ir. Rustadi, M.Sc selaku Ketua Jurusan Perikanan Universitas Gadjah
Mada
4. Teman-teman BDP 2011
5. Serta rekan-rekan mahasiwa lainnya yang tidak dapat saya sebutkan satu per satu.
Akhir kata, semoga proposal kerja lapangan ini dapat menyumbangkan manfaat baik
bagi penyusun maupun bagi pihak yang berkepentingan.

Yogyakarta, 4 Desember 2014

Penyusun

DAFTAR ISI
iii

Halaman
HALAMAN SAMPUL ....................
LEMBAR PENGESAHAN .....................
KATA PENGANTAR......................
DAFTAR ISI ....................
I. PENDAULUAN .....................
A. Latar Belakang ...................
B. Tujuan.....................
C. Manfaat ......................
D. Waktu dan Tempat .....................
II. TINJAUAN PUSTAKA.......................
III. METODE....................
IV. RENCANA PELAKSANAAN KERJA LAPAGAN.....................
V. RENCANA ISI LAPORAN....................
DAFTAR PUSTAKA ......................

iv

i
ii
iii
iv
1
1
2
2
2
3
7
8
9
10

Anda mungkin juga menyukai