Anda di halaman 1dari 2

Gerakan tanah atau mass wasting, yang dalam bahasa sehari-hari secara sederhana

dikatakan longsor. Istilah gerakan tanah sebenarnya istilah umum yang mudah
menyangkut segala aspek pergerakan tanah. Klasifikasi gerakan tanah dapat dibuat
dengan melihat tipe pergerakannya, kemudian dilihat tipe materialnya. Detilnya bisa
dilihat dibawah ini :
Klasifikasi ini dibuat berdasarkan

Tipe gerakannya

Runtuh (Falls)

Meluncur (Slide)

Rotasi

Translasi

Sedikit (bongkah)

Banyak

Menyebar secara lateral (Lateral Spread

Mengalir (Flow)

Kompleks

Material yang bergerak

Batuan dasar (BedRock)

Lapisan Tanah (Soil)

Ukuran Kasar

Ukuran Halus

Anda mungkin juga menyukai