Anda di halaman 1dari 3

Hindari beban berat pada gips baru selama 48

Bagaimana
merawat gips ?

Pengertian
Adalah kerusakan pada tulang, biasanya disertai
kerusakan

pembuluh

darah,

nyeri,

dan

pembengkakan.

Penyebab
kecelakaan

Jangan membasahi gips


Jangan memotong/membuang bagian manapun
dari gips
Jika kulit di bawah gips gatal, hilangkan gatal
dengan :

jatuh

menaruh kantung es di atas gips

olahraga

kipas angin/ pengering rambut

penyakit : osteogenesis imperfecta dan


kanker

Tanda & Gejala


nyeri
tidak bisa digerakkan/ gerakan terbatas
kemerahan

cara

Jangan menaruh apapun ke dalam gips untuk


menghilangkan gatal.
Jangan menaruh bedak, benda-benda asing
seperti kancing, koin dll ke dalam gips
Untuk mengurangi bengkak, posisikan bagian

bengkak

yang digips lebih tinggi dari dada.

spasme otot (tegang)

Gerak-gerakkan jari-jari pada bagian yang digips.

jam

Perawatan setelah Gips


dilepas

Latihan gerak bertahap untuk membantu

menghilangkan nyeri kaku


Bersihkan kulit setiap hari. Dengan perlahan
gunakan air hangat dan sabun ringan diikuti dengan
lotion

Hindari

menggosok

kulit

untuk

mengeringkannya.Untuk mengeringkan, gunakan


kertas hisap.
Jangan menggaruk kulit
Tinggikan ekstremitas yang terkena fraktur di
atas dada bila bengkak

Pengembangan lanjutan

jaringan rusak
RS Dr. Sardjito Yogyakarta

Dapat dikonsultasikan dengan Fisioterapi

Sediakan ruangan untuk latihan berjalan atau


merangkak

Nutrisi

Kontrol
Catat waktu dan tempat untuk kontrol, serta hal-

Makanan tinggi protein dan kalsium ( susu

dan

halyang harus dipersiapkan saat kontrol.

produk susu, daging, ikan, telur, kacang-kacangan,


buah dan sayuran )

PATAH
TULANG
(FRAKTUR)

Aktivitas
Aktivitas yang sesuai dengan tumbuh kembang
anak, keluarga yang menemaninya.

Semoga lekas
sembuh

Hindari tersandung
Istirahat cukup

Mobilisasi
Menggunakan alat bantu ( kruk, walker, atau
kursi roda), kaki yang digips belum boleh dijejakkan
ke tanah sampai gips dilepas

RUANG CENDANA IV
INSTALASI RAWAT INAP (IRNA) I
RS DR. SARDJITO YOGYAKARTA
RS Dr. Sardjito Yogyakarta

RS Dr. Sardjito Yogyakarta

Anda mungkin juga menyukai