Anda di halaman 1dari 17

METABOLISME SIMVASTATIN

SEBAGAI OBAT KOLESTEROL

DWI KARTIKA RISFIANTY

PENDAHULUAN

PENDAHULUAN
kolesterol

Simvastatin sbg obat penurun kolesterol


dan triglyceride (sejenis lemak) di dalam
darah.
hydroxymethylglutarylCoA

Jenis Kolesterol

HDL

KOLESTEROL
BAIK

LDL

KOLESTEROL
JAHAT

Struktur Kolesterol

Metabolisme Kolesterol
Jalur Endogen

Jalur Eksogen

Jalur Reserve Cholesterol Transport

Metabolisme Kolesterol

Jalur Endogen

Metabolisme Kolesterol

Jalur Endogen

Jalur Eksogen

Metabolisme Kolesterol

Jalur Endogen

Jalur Eksogen

Jalur Reserve Cholesterol Transport

Kadar LDL dan HDL

Tanda Kolesterol Tinggi

Kadar kolesterol
total yang
diharapkan adalah
tidak lebih dari 200
mg/dL, dengan
komposisi LDL <
150 mg dan HDL >
50 mg/dL.

PLAK

Plak yang semakin menebal pada dinding pembuluh darah


akan semakin mempersempit lumen pembuluh darah. Plak
yang berisi kolesterol ini bisa muncul di pembuluh darah mana
saja.

Obat AntiKolesterol
Resin yang mampu mengikat empedu dan meningkatkan
pembuangan LDL dari darah
Penghambat sintesis lipoprotein yang mampu mengurangi
sintesis VLDL dan meningkatkan HDL
Derivat asam fibrat yang mampu meningkatkan aktivitas
lipoprotein lipase
Golongan statin yang dapat menghambat 3-hidroksi-3metilglutaril-koenzim A (HMG-KoA) reduktase

Darmalita (2005)

Obat AntiKolesterol
Golongan statin yang dapat menghambat 3-hidroksi-3metilglutaril-koenzim A (HMG-KoA) reduktase

Atorvastatin

Lovastatin

Simvastatin Pharmacokinetics

SIMVASTATIN
Simvastatin merupakan analog dari 3-Hidroksi-3-metilglutarat, suatu
precursor kolesterol dan merupakan obat yang menurunkan kadar
kolesterol

Simvastatin merupakan hasil sintesa dari hasil fermentasi Aspergillus


terreus.

Menghambat kerja 3-Hidroksi-3-metilglutaril koenzim A reduktase


(HMG Co-A reduktase), dimana enzim ini mengkatalisa perubahan
HMG Co-A menjadi asam mevalonat yang merupakan langkah awal
dari sintesa kolesterol. Penghambat HMG Co-A reduktase
menghambat sintesis kolesterol di hati dan hal ini akan menurunkan
kadar LDL plasma.

Farmakodinamik Simvastatin

TERIMA
KASIH

JALUR METABOLISME SIMVASTATIN

Anda mungkin juga menyukai