Anda di halaman 1dari 4

PATOGENESIS KISTA

Willi Fragcana Putra

Epithelial
rest

Epithelial
proliferation

Central cell
Breakdown
(early lumen)

Cyst expands
Because of osmotic
gradient

Cyst mature with flattened


surface cells, a basement
membrane, and a connetive
tissue wall. Osmotic gradient
continues, cyst proliferates,
and cyst expand

Perkembangan kista dimulai dan dilanjutkan oleh stimulasi sitokin terhadap


sisa-sisa epitel dan ditambah dengan produk-produk central celluler
breakdown yang menghasilkan solusi hiperaluminal sehingga menyebabkan
fluid transudate dan kista yang semakin membesar.

Proliferasi adalah pertumbuhan atau perkembangan biakan pesat


untuk menghasilkan jaringan baru, bagian, sel atau keturunan.
Transudat adalah cairan dalam ruang interstitial yang terjadi
hanya sebagi akibat tekanan hidrostatik atau turunya protein
plasma intravascular yang meningkat (tidak disebabkan proses
peradangan/inflamasi)

Anda mungkin juga menyukai