Pemba Has An

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 3

Pembahasan

1. Hubungan perencanaan transportasi dengan bidang ekonomi


Ekonomi adalah salah satu faktor yang berpengaruh cukup besar terhadap
perencanaan transportasi. Transportasi dalam penyediaan fasilitas serta pengaturan
sistem transportasi berawal dari bidang ekonomi. Fasilitas-fasilitas transportasi,
seperti moda dan fasilitas penunjang, tentunya memerlukan anggaran/biaya dalam
penyediaannya. Biaya-biaya tersebut didapat dari proses ekonomi, seperti jual-beli dll.
2. Hubungan perencanaan transportasi dengan bidang social
Keberadaan dan kelengkapan sarana dan prasarana transportasi pada dasarnya
merupakan tuntutan masyarakat untuk memenuhi segala kebutuhan hidupnya,
misalnya: bepergian ke tempat kerja, sekolah, belanja, hubungan sosial, bisnis,
rekreasi, dan lain-lain. Semua itu, melahirkan tuntunan adanya jalan, angkutan dan
rute-rute kendaraan yang efisien, aman, dan nyaman.
3. Hubungan perencanaan transportasi dengan geografi
Kondisi batuan di tiap wilayah berbeda-beda, ada wilayah yang memiliki kondisi
batuan yang stabil dan ada juga daerah yang memiliki kondisi batuan yang tidak
stabil. Kondisi ini sangat berpengaruh terhadap kestabilan jalan.
Jalan yang berada di daerah labil cenderung cepat rusak. Hal ini akan mengakibatkan
tingginya biaya pemeliharaan dan perbaikan jalan. Sebaliknya jalan yang berada di
daerah yang stabil cenderung lebih awet.
4. Hubungan perencanaan transportasi dengan lingkungan
Kondisi alam berpengaruh sangat besar pada kelancaran transportasi, terutama
transportasi laut dan udara. Adanya badai topan, kabut, hujan, salju, maupun asap
tebal memungkinkan terganggunya penerbangan dan pelayaran yang akan dilakukan.
Hal-hal tersebut tentunya akan mempengaruhi teknologi transportasi. Manusia akan
selalu mencari teknologi untuk mengatasi masalah-masalah tersebut.

5. Hubungan perencanaan transportasi dengan budaya

Dampak budaya yang dapat dirasakan dengan adanya transportasi adalah adanya
peningkatan standar hidup. Sedangkan untuk budaya, dampak yang dapat dirasakan
adalah terbukanya kemungkinan keseragaman dalam gaya hidup, kebiasaan dan
bahasa.
6. Hubunganperencanaan transportasi dengan tata ruang (planologi)
Perencanaan transportasi merupakan bagian yang tak terpisahkan dari perencanaan
kota dan wilayah.Rencana kota tanpa mempertimbangkan keadaan dan pola
transportasi yang akan terjadi sebagai akibat dari rencana itu sendiri, akan
menghasilkan kesemrawutan lalu lintas di kemudian hari. Akibat lebih lanjut adalah
meningkatnya jumlah kecelakaan, pelanggaran, dan menurunnya sopan-santun
berlalu-lintas, serta meningkatnya pencemaran udara.

2. Data tarik suatu wilayah adalah sesuatu yang dimiliki suatu wilayah yang tidak
dimiliki wilayah lainnya.
Faktor- factor yang mempengaruhi daya tarik suatu wilayah :
1. Kemudahan dalam mengakses lokasi tersebut
2. Tersedianya sarana dan prasarana transportasi yang baik
3. Memiliki banyak sarana dan prasarana teransportasi untuk mengakses
lokasi tersebut.
3 .A. factor-faktor yang mempengaruhi pemilihan moda :
1.

kurangnya kebersihan, tidak adanya tempat sampah didalam angkutan

umum membuatan para penumbang buang sampah sembanrangan sehingga banyak


sampah berserakan ditempat pijakan bahkan bangku penumpang
2.

kurangnya kenyamanan, sering sekali saya menjumpao angkutan

umum yang kursinya rusak atau bolong sehingga mengakibatkan penumpang harus
duduk ditempat tersebut jika angkutan tersebut sedang penuh.
3.

kurangnya

keamanan,

masih

sering

terjadi

mencopetan

atau

perampokan didalam angkutan umum terlebih angkutan umum kelas ekonomi atau
non AC.

B. factor-faktor yang menyebabkan makin berkurangnya penumpang angkutan


umum :
1.

3 faktor di atas juga sebenarnya adalah beberapa factor yang

menyebabkan makin berkurangnya penumpang angkutan umum.


2.

Kebiasaan mengetem/menunggu penumpang lain yang lama, sehingga

orang yang sedang terburu-buru akan lebih memilik menggunakan kendaraan pribadi.
3.

sering sekali jumlah penumpang melebihi kapasitas tempat duduk yang

sudah tersedia, sehingga para penumpang terpaksa berdesakan/berdiri.


C. Usaha yang dilakukan untuk menaikan jumlah penumpang
1.

ditingkatkan kebersihan, kenyamanan dan keamanannya

2.

disediakan fasilitas transportasi lebih agar tidak ada lagi penumpang

yang berdesakan/berdiri

Anda mungkin juga menyukai